Jenis Data dan Sumber Data Teknik Pengumpulan Data Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel Penelitian

No Kode Nama Perusahaan Kriteria Penentuan Sampel Sampel 1 2 3 31 BMSR Bintang Mitra Semestaraya Tbk √ √ 32 SSIA Surya Semesta Internusa Tbk √ √ 33 PWSI Panca Wiratama Sakti Tbk √ √ 34 PWON Pakuwon Jati Tbk √ √ 35 RBMS Ristia Bintang Mahkotasejati Tbk √ √ 36 SIIP Suryainti Permata Tb √ √ 37 RODA Roda Panggon Harapan Tbk √ √ 38 CKRA Ciptojaya Kontrindoreksa Tbk √ √ Sumber : idx.co.id Setelah digunakan metode purposive sampling diperoleh sampel perusahaan yang memenuhi kriteria yang ditetapkan sebesar 30 perusahaan dalam periode 5 tahun sehingga populasi data menjadi sebesar 150 data amatan.

C. Jenis Data dan Sumber Data

Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder dan data pooling yang didapat dari Bursa Efek Indonesia, Bank Indonesia, dan Biro Pusat Statistik. Data tersebut meliputi return saham, Price to Book Value PBV, dan Return on Equity ROE. Seluruh data yang dibutuhkan dalam penelitian ini adalah data sekunder dari bulan periode Januari 2004 sampai dengan Desember 2008 dikumpulkan dengan teknik dokumentasi kemudian diseleksi dan digunakan sesuai dengan keperluan analisis. Universitas Sumatera Utara

D. Teknik Pengumpulan Data

Pengumpulan data dilakukan untuk memperoleh informasi yang dibutuhkan dalam rangka mencapai tujuan penelitian. Tujuan yang diungkapkan dalam bentuk hipotesis merupakan jawaban sementara terhadap pertanyaan penelitian. Jawaban itu masih perlu diuji secara empiris, dan untuk maksud inilah dibutuhkan pengumpulan data. Dalam pengumpulan data sekunder, penulis melakukan secara manual, berdasarkan lokasi eksternal, yaitu penyimpanan data di mana saja di luar perusahaan. Data penelitian diperoleh dengan cara mengunduh melalui media perantara, yaitu situs Bursa Efek Indonesia www.idx.co.id

E. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel Penelitian

Variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian dan defenisinya akan dijelaskan melalui tabel berikut : Nama Variabel Defenisi Operasional Parameter Yang Digunakan Skala Price to Book Value Price to Book Value atau PBV menggambarkan seberapa besar pasar menghargai nilai buku saham suatu perusahaan. PBV= Rasio Return On Equity ROE merupakan kemampuan perusahaan untuk mendapatkan laba dari setiap modal ROE= Rasio Tabel 3.2 Definisi Operasional Universitas Sumatera Utara yang ditanamkan pemilik perusahaan.. Return Saham Return saham adalah penghasilan yang diperoleh selama periode investasi per sejumlah dana yang diinvestasikan dalam bentuk saham. = Ri = Return saham Pt = Harga saham pada periode t Pt-1=Harga saham pada periode t-1 Rasio Sumber : Penelitian Terdahu

F. Metode Analisis Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Return on Equity, Debt to Equity Ratio dan Price Earnings Ratio Terhadap Price to Book Value Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

30 283 90

Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Return On Investment ( ROI), Debt to Equity Ratio ( DER), dan Book Value (BV) Per Share Terhadap Harga Saham Properti di Bursa Efek Indonesia

2 71 93

Analisis pengaruh rasio modal saham terhadap return yang diterima oleh pemegang saham (studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2004-2008)

0 4 96

Pengaruh Faktor-faktor Fundamental Terhadap Harga Saham Syariah Sektor Consumer Goods di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013

0 9 124

Pengaruh Faktor-Faktor Fundamental Terhadap Harga Saham Syariah Sektor Consumer Goods di Bursa Efek Indonesia PEriode 2011-2013

0 3 124

Analisis Pengaruh Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV) dan Dividend Payout Ratio (DPR) terhadap Price Earning Ratio (PER) Sebagai Dasar Penilaian Saham Perusahaan yang Tergabung Dalam LQ 45 Di Bursa Efek Indonesia

0 15 112

Pengaruh Faktor-Faktor Fundamental Terhadap Harga Saham Syariah Sektor Consumer Goods Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013

0 7 124

Pengaruh Return on Equity, Debt to Equity Ratio dan Price Earnings Ratio Terhadap Price to Book Value Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 2 21

Pengaruh Return on Equity, Debt to Equity Ratio dan Price Earnings Ratio Terhadap Price to Book Value Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 1 11

PENGARUH RETURN ON ASSETS, RETURN ON EQUITY, PRICE EARNING RATIO, DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Pada Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2013)

0 0 13