Kerangka Konsep Karakteristik Penderita Dispepsia Definisi Operasional

BAB 3 KERANGKA KONSEP

3.1. Kerangka Konsep Karakteristik Penderita Dispepsia

1. Sosiodemografi, meliput i : - Umur - Jenis Kelamin - Suku - Agama - Tingkat Pendidikan - Pekerjaan 2. Jenis Dispepsia 3. Riwayat Penyakit Sebelumnya 4. Riwayat Pemakaian NSAIDs 5. Tingkat Keparahan 6. Sumber Biaya 7. Lama Rawatan 8. Keadaan Sewaktu Pulang

3.2. Definisi Operasional

3.2.1. Penderita dispepsia adalah pasien yang rawat inap di RSU Sundari Medan tahun 2008 yang berdasarkan diagnosa dokter dinyatakan menderita dispepsia dan tercatat di kartu status. Universitas Sumatera Utara 3.2.2. Umur adalah usia penderita dispepsia rawat inap di rumah sakit yang tercatat di kartu status, dikategorikan atas : Untuk uji statistik maka umur dikategorikan atas: 1. ≤ 40tahun 2. 40 tahun. 3.2.3. Jenis Kelamin adalah ciri khas tertentu yang dimiliki oleh penderita dispepsia yang tercatat di kartu status, dikategorikan atas : 1. Laki-Laki 2. Perempuan 3.2.4. Suku adalah ras atau etnik yang melekat pada diri penderita dispepsia yang tercatat di kartu status, dikategorikan atas : 1. Batak Toba, Karo, Mandailing dan Simalungun 2. Melayu 3. Aceh 4. Jawa 5. Tianghoa 6. Minang 3.2.5. Agama adalah kepercayaan yang dianut oleh penderita dispepsia yang tercatat di kartu status, dikategorikan atas : 1. Islam 2. Kristen Protestan 3. Kristen Katolik 4. Hindu 5. Budha Universitas Sumatera Utara 3.2.6. Tingkat Pendidikan adalah pendidikan formal terakhir yang pernah diikuti oleh penderita dispepsia yang tercatat dalam kartu status, dikategorikan atas : 1. Tidak Sekolah 2. SD 3. SLTP 4. SLTA 5. AkademikPT 3.2.7. Pekerjaan adalah aktifitas rutin yang dilakukan oleh penderita dispepsia di luar atau di dalam rumah dengan maksud memperoleh penghasilan atau keuntungan dan tercatat dalam kartu status, dikategorikan atas : 1. PNS 2. Wiraswasta 3. Pegawai Swasta 4. PelajarMahasiswa 5. Ibu Rumah Tangga IRT 6. Pengangguran 7. Ikut Anak 8. Dan Lain-Lain Petani, buruh dan nelayan. 3.2.8. Jenis dispepsia adalah jenis penyakit dispepsia yang diderita pasien berdasarkan pemeriksaan dan diagnosa dokter dan tercatat dalam kartu status, dikategorikan atas : 1. Dispepsia Organik Penyebabnya diketahui 2. Dispepsia Fungsional Penyebabnya tidak diketahui Universitas Sumatera Utara 3.2.9. Riwayat penyakit sebelumnya adalah penyakit yang pernah diderita dan beresiko menyebabkan dispepsia dan tercatat dalam kartu status, dikategorikan atas : 1. Tidak Ada Penyakit 2. Ada Penyakit : a. Hati Kronik b. DM c. Pankreatitis d. GGK 3.2.10. Riwayat pemakaian NSAIDs adalah penderita dispepsia mempunyai riwayat pemakaian NSAIDs yang tercatat dalam kartu status, dikategorikan atas : 1. Ada 2. Tidak Ada 3.2.11. Tingkat keparahan adalah tingkat keluhan yang dirasakan oleh pendertia dispepsia yang menyebabkan datang berobat ke rumah sakit yang tercatat dalam kartu status, dikategorikan atas : 1. Akut Gejala dispepsia diderita ≤ 3 bulan 2. Kronik Gejala dispepsia diderita 3 bulan 3.2.12. Sumber biaya adalah besarnya biaya perawatan yang akan ditanggung oleh pihak keluarga, perusahaan swasta dan instansi pemerintahan yang mengeluarkan asuransi kesehatan. Dikategorikan atas : 1. Biaya Sendiri 2. Askes 3. Jamsostek 4. Askeskin Universitas Sumatera Utara Untuk uji statistik maka sumber biaya dikategorikan menjadi : 1. Biaya Sendiri 2. Bukan Biya Sendiri Askes, Jamsostek, Askeskin 3.2.13. Lama rawatan rata-rata adalah rata-rata lama hari rawatan penderita dispepsia rawat inap di RSU Sundari Medan terhitung mulai dari pertama masuk sampai keluar sesuai dengan yang tercatat dalam kartu status. 3.2.14. Keadaan sewaktu pulang adalah keadaan penderita sewakatu meninggalkan rumah sakit yang tercatat dalam kartu status, dikategorikan atas : 1. Sembuh 2. Pulang Berobat Jalan PBJ 3. Pulang Atas Permintaan Sendiri PAPS 4. Meninggal Universitas Sumatera Utara

BAB 4 METODE PENELITIAN