Fasilitas-Fasilitas Hotel Garuda Plaza

3.4 Fasilitas-Fasilitas Hotel Garuda Plaza

Hotel Garuda plaza berklasifikasi bintang tiga. Dengan jumlah kamar 245 kamar yang terdiri dari berbagai tipe dengan harga yang bervarisi yaitu:  Superior : Rp.396.300  Deluxe : Rp.506.250  Executive Deluxe : Rp.567.000  Garuda Deluxe : Rp. 600.000  Junior Suite : Rp.1.073.250  Executive Suite : Rp.1.600.000  Garuda Suite : call for promo rate  Extra Bed : Rp.135.000 Harga-harga kamar tersebut sudah termasuk tax and service, dan untuk waktu check out adalah pukul 13.00 wib.Tiap kamar dilengkapi berbagai fasilitas yaitu:  Elegancy Appointed Rooms dengan Ac  Privatte Bathroom  Sattellite tv  IDD Telephone  Mini Bar  Hair Dryer  Twin Bed  Dressing Table  Direct City Call  Night Lamp Table Universitas Sumatera Utara Adapun Fasilitas-fasilitas lainnya adalah:  The Gayo’s Coffee Shop Dibuka selama 24 jam dengan sajian makanan ringan seperti europan dan Indonesian snacks.  New Plaza Restaurant Dibuka mulai pukul 07.00 sampai pukul 23.00 dengan sajian menu Indonesia, eropa, cina, dll.  Maninjau Swimming Pool Kolam renang yang bersih, segar dan merupakan tempat yang dibuka untuk umum.  Meeting Room yang terdiri dari: a. Vallencia Hall, terletak pada lantai dua dengan kapasitas 300-800 seats. Dapat digunakan untuk acara konferensi, seminar, birthday party, wedding, dan format acara lainnya. b. Pataya Room, terletak pada lantai nem dengan kapasitas 70 seats. Dapat digunakan untuk meeting, seminar, dan lain-lain. c. Contessa Room, terletak pada lantai enam dengan kapasitas 50 seats. Fungsinya hampir sama dengan pataya room. d. Puti Bangau, lokasinya dekat dengan swimming pool dengan kapasitas 30 seats. Dapat digunakan untuk rapat. e. Binung Room, terletak lantai satu dekat dengan New Plaza Restaurant dengan kapasitas 30 seats. Dapat digunakan untuk meeting dan lain- lain. Universitas Sumatera Utara  Devy Plaza, tempat berbelanja untuk keperluan sehari-hari maupun souvenir yang berupa kearajinan tangan khas daerah sumatera.  Cherry Taxi, fesilitas transportasi bertarif murah. Taxi yang dapat digunakan untuk transportasi dalam kota, tour, kunjungan ke obyek wisata, dll.  Laundry Dry Cleaning Service  24 hour Medical Service, dalam hal ini Garuda Plaza bekerja sama dengan Klinik Spesialis Bunda dengan mempersiapkan sistem Paket. Paket check up trrmasuk: Akomodasi makanan dan minuman Transportasi  Telex, Facimile, Telephone Service Memberikan pelayanan komunikasi baik dalam maupun luar negeri.  Travel Agen Ziar Tour, yang terletak dialntai satu yang memberikan pelayanan bagi yang akan melakukan tour.  Airline Offices Lion Air, Awair, Jatayu, Bayu, dll, yang merupakan kantor cabang penerbangan yang melayani pembelian tiket.  Business Center  Beauty Salon  Lounge. Universitas Sumatera Utara BAB IV STRATEGI HARGA KAMAR DAN UPAYA DALAM