Perumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Keaslian Penulisan

dengan wakil pialang berjangka yang mempunyai peranan penting pada perusahaan pialang berjangka juga harus memiliki izin dari Bappepti. Di samping itu Peraturan Pelaksanaan PP yang dikeluarkan pemerintah sebaiknya menetapkan kontrak apa saja yang boleh diperdagangkan, khususnya yang berkaitan dengan bursa luar negeri. 8 2. Bagaimana Pengaturan Hukum Mengenai Kontrak Berjangka ?

B. Perumusan Masalah

1. Bagaimana Pengaturan Hukum Mengenai Perusahaan Pialang Berjangka di Indonesia ? 3. Bagaimana Peranan Wakil Pialang Berjangka dalam Melakukan Transaksi Kontrak Berjangka di PT. Inter Pan Pasifik Futures Medan ?

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian

1. Tujuan Penelitian Tujuan pembahasan dalam tulisan ini adalah sebagai berikut : a. Untuk mengetahui lebih jauh mengenai perusahaan pialang berjangka dan pengaturannya dalam berbagai peraturan di Indonesia. b. Untuk mengetahui sistem transaksi kontrak berjangka yang ada pada perusahaan pialang berjangka c. Untuk mengetahui peranan wakil pialang berjangka dalam melakukan transaksi kontrak berjangka di PT. Inter Pan Pasifik futures Medan. 8 DR. Hanafi sofyan, Op. cit., hal 4 Universitas Sumatera Utara 2. Manfaat Penelitian Melalui penulisan skripsi ini diharapkan dapat memperoleh manfaat sebagai berikut : a. Manfaat Teoritis Secara teoritis, pembahasan masalah yang akan dibahas dalam skripsi ini tentu saja akan memberikan kontribusi pemahaman, pemikiran dan pandangan baru terhadap Wakil Pialang Berjangka. Di dalam perkembangan selanjutnya akan menjadi masukan bagi para pelaku dunia bisnis dan dapat benar-benar mengetahui pengaturan hukum mengenai wakil pialang berjangka. Selain itu tulisan ini juga bermanfaat sebagai referensi dan perbandingan untuk memperkaya ilmu pengetahuan dalam lingkup Hukum Ekonomi, khususnya dalam kegiatan usaha di Pasar Modal. b. Manfaat Praktis Pembahasan skripsi ini diharapkan dapat menambah wawasan pembaca mengenai Pasar Modal khususnya mengenai Wakil Pialang Berjangka. Selain dari pada itu, penulisan skripsi ini diharapkan dapat memberikan sumbangsih kepada masyarakat yang berupa pengetahuan melalui tulisan bagi perkembangan dan kemajuan Pasar Modal di Indonesia.

D. Keaslian Penulisan

“Peranan Wakil Pialang Berjangka Dalam Melakukan Transaksi Kontrak Berjangka Study : PT. Inter Pan Pasifik Futures Medan” yang diangkat menjadi Universitas Sumatera Utara judu l skripsi ini belum pernah ditulis di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. Jika memang terdapat judul yang hampir sama dengan ini, akan tetapi substantif pembahasannya berbeda. Penulis menyusun melalui referensi buku-buku serta bantuan dari berbagai pihak. Dengan demikian keaslian penulisan skripsi ini dapat dipertanggung jawabkan secara ilmiah.

E. Tinjauan Kepustakaan