Tempat dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian Sumber Data dan Teknik Pengumpulan Data Identifikasi dan Pengukuran Variabel

Dipo Satria Alam : Pengaruh Rasio Keuangan Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas, dan Pasar Terhadap Harga Saham Industri Manufaktur di Bursa Efek Jakarta, 2007 USU Repository © 2009

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian Penelitian yang dilakukan adalah desain kausal. Menurut Husein 2003:63 “desain kausal berguna untuk menganalisis hubungan antara satu variable dengan variable lainnya atau bagaimana suatu variable mempengaruhi variable lainnya”.

B. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan di Bursa Efek Jakarta. Penelitian ini mengambil periode pengamatan mulai tahun 2003 sampai dengan tahun 2005. Penelitian ini direncanakan akan dilaksanakan selama tiga bulan dari bulan Juli 2007 sampai dengan September 2007 dengan perincian jadwal penelitian sebagai berikut : Tabel 1 Jadwal Penelitian Keterangan April Juli Agustus September 1 Pengajuan Judul dan Penyusunan Proposal 2 Seminar Proposal 3 Pengumpulan dan Analisa Data 4 Penulisan Laporan dan Meja Hijau Dipo Satria Alam : Pengaruh Rasio Keuangan Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas, dan Pasar Terhadap Harga Saham Industri Manufaktur di Bursa Efek Jakarta, 2007 USU Repository © 2009

C. Populasi dan Sampel Penelitian

Perusahaan yang menjadi populasi adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta dari tahun 2003 sampai dengan tahun 2005 dengan jumlah 156 perusahaan. Daftar perusahaan yang menjadi populasi pada lampiran 1. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara simple random sampling. Sampel yang digunakan sebanyak 70 perusdahaan dengan alasan jumlah ini sudah memenuhi syarat minimum jumlah sampel untuk melakuka n analisa regresi berganda.

D. Sumber Data dan Teknik Pengumpulan Data

Data penelitian ini merupakan data sekunder yang diperoleh dari Indonesia Capital Market Directory tahun 2003 dan 2005. Data yang diperoleh dari Indonesia Capital Market Directory merupakan data tentang rasio-rasio keuangan yang diperlukan untuk penelitian ini. Sedangkan data perubahan harga saham yang diproksikan dengan return saham diperoleh dari Pojok Bursa Efek Fakultas Ekonomi UGM. Data yang diambil berupa gabungan antara data times series dan cross sectional pooled data.

E. Identifikasi dan Pengukuran Variabel

Variabel penelitian terdiri dari variabel dependen dan variabel independen. Varibel dependen dalam penelitian ini adalah perubahan harga saham. Sedangkan variabel independennya adalah rasio keuangan. Rasio keuangan yang digunakan Dipo Satria Alam : Pengaruh Rasio Keuangan Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas, dan Pasar Terhadap Harga Saham Industri Manufaktur di Bursa Efek Jakarta, 2007 USU Repository © 2009 adalah likuiditas, solvabilitas, aktifitas, profitabilitas dan rasio pasar. Indikator masing-masing rasio dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 3.2 Pengukuran variabel dapat dilihat dari tabel berikut ini: Variabel Indikator Alat Ukur Skala 1 Likuiditas Current Ratio 100 x s Liabilitie Current Assets Current Rasio 2 Solvabilitas Total Debt to Total Assets 100 x Aktiva Total Hutang Total Rasio 3 Aktivitas Total assets turnover 100 x Assets Total Penjualan Rasio Inventory Turnover 100 x Persediaan Penjualan Rasio 4 Profitabilitas Net Profit Margin 100 x Sales Net Income Net Rasio Return on Equity 100 x Biasa Saham Ekuitas Bersih Laba Rasio 5 Pasar Price Earning Ratio 100 x Share Per Earning Pasar Harga Rasio

F. Defenisi Operasional Variabel

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Likuiditas Terhadap Harga Saham Perbankan di Bursa Efek Indonesia

3 36 99

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Jakarta

0 23 2

Pengaruh Rasio Likuiditas, Profitabilitas dan Solvabilitas terhadap Harga Saham (Studi Empiris pada Industri Perbankan yang Terdaftar Di Bursa Efek

1 6 102

Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Solvabilitas terhadap Harga Saham Industri Dasar dan Kimia di Bursa Efek Indonesia

0 11 49

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, AKTIVITAS, PROFITABILITAS DAN PASAR Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas Dan Pasar Terhadap Return Saham (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang ter

0 2 16

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN LIKUDITAS, SOLVABILITAS, AKTIVITAS, PROFITABILITAS, DAN PASAR Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas Dan Pasar Terhadap Return Saham (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang te

0 1 16

Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas dan Penilaian Pasar Terhadap Harga Saham Perusahaan LQ45 di Bursa Efek Indonesia.

0 0 11

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS, RASIO SOLVABILITAS, DAN RESIKO SISTEMATIS TERHADAP HARGA SAHAM INDUSTRI TELEKOMUNIKASI DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 15

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, AKTIVITAS, DAN SOLVABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA SEKTOR INDUSTRI KELAPA SAWIT DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

0 0 10

PENGARUH LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 17