Subjek Penelitan Variabel Penelitian

44 Gita Rianti, 2015 PENERAPAN TEKNIK GROUP INVESTIGATION DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN ANALISIS DENGAN VARIABEL MODERATOR MOTIVASI BELAJAR Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Keterangan: 1. KA = Kemampuan analisis 2. KA_B1 = Kemampuan analisis peserta didik pada kelas yang diberi perlakuan teknik group investigation 3. KA_B1M1 = Kemampuan analisis peserta didik pada kelas yang diberi perlakuan teknik group investigation dengan motivasi tinggi 4. KA_B1M2 = Kemampuan analisis peserta didik pada kelas yang diberi perlakuan teknik group investigation dengan motivasi sedang 5. KA_B1M3 = Kemampuan analisis peserta didik pada kelas yang diberi perlakuan teknik group investigation dengan motivasi rendah 6. KA_B2 = Kemampuan analisis peserta didik pada kelas kontrol 7. KA_B2M1 = Kemampuan analisis peserta didik pada kelas kontrol dengan motivasi tinggi 8. KA_B2M2 = Kemampuan analisis peserta didik pada kelas kontrol dengan motivasi sedang 9. KA_B2M3 = Kemampuan analisis peserta didik pada kelas kontrol dengan motivasi rendah

3.3 Subjek Penelitan

Penelitian dilakukan di SMAN 1 Pacet yang beralamat di Jalan Hanjawar Pacet Sukanagalih RTRW 102 Dusun Tegal Tengah Desa Sukanagalih Kecamatan Pacet Kabupaten Cianjur. Unit analisisnya adalah peserta didik kelas XI IPS yang berjumlah 4 kelas, terdiri dari XI IPS 1 dengan jumlah peserta didik sebanyak 33 orang, XI IPS 2 dengan jumlah peserta didik sebanyak 32 orang, XI IPS 3 dengan jumlah peserta didik sebanyak 33 orang dan XI IPS 4 dengan jumlah peserta didik sebanyak 30 orang. Kelas XI IPS 3 merupakan kelas kontrol dalam penelitian ini yang akan menggunakan pembelajaran konvensional dengan metode ceramah, sedangkan kelas XI IPS 4 merupakan kelas eksperimen yang 45 Gita Rianti, 2015 PENERAPAN TEKNIK GROUP INVESTIGATION DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN ANALISIS DENGAN VARIABEL MODERATOR MOTIVASI BELAJAR Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu akan menggunakan model pembelajaran kooperatif teknik Group Investigation GI. Penelitian ini akan dilakukan dalam 3 kali pertemuan yaitu pada bulan Mei 2015.

3.4 Variabel Penelitian

Adapun yang menjadi variabel perlakuan dalam penelitian ini adalah teknik Group Investigation, variabel dependennya adalah kemampuan analisis dan variabel moderatornya motivasi belajar.

3.4.1 Kemampuan Analisis

Menganalisis adalah memecah materi menjadi bagian-bagian pokok dan mendeskripsikan bagaimana bagian-bagian tersebut dihubungkan satu sama lain maupun menjadi sebuah struktur keseluruhan atau tujuan Kuswana, 2012, hlm. 115. Kemampuan analisis dalam pembelajaran akuntansi di sekolah menengah berkaitan erat dengan kemampuan dalam menganalisis suatu data transaksi, baik transaksi internal maupun eksternal. Indikator menganalisis dapat dilihat dalam tabel berikut. Tabel 3.2 Dimensi Menganalisis Variabel Kategori Nama Lain Definisi Kemampuan Analisis Differentiating Membedakan Mendeskriminasikan, memusatkan, menyeleksi Membedakan bahan-bahan yang relevan atau tidak relevan atau yang penting dengan yang tidak penting Organizing Mengatur Mengorganisasi Menemukan hubungan, integrasi, meringkas, menguraikan, menyusun Menetapkan bagaimana elemen- elemen cocok atau berfungsi dalam sebuah struktur Atributing Menghubungkan Membangun Menetapkan pandangan, gangguan, nilai- nilai atau maksud 46 Gita Rianti, 2015 PENERAPAN TEKNIK GROUP INVESTIGATION DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN ANALISIS DENGAN VARIABEL MODERATOR MOTIVASI BELAJAR Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu yang mendasari materi Sumber: Kuswana 2012, hlm. 124-125

3.4.2 Motivasi Belajar

Hakikat motivasi menurut Uno 2008, hlm.52 adalah dorongan internal dan eksternal pada siswa yang sedang belajar untuk mengadakan perubahan tingkah laku pada umumnya. Indikator untuk motivasi belajar diadaptasi dari Motivated Strategies for Learning Questionare MSQL yang dikemukakan oleh Printrich, P.R and De Groot V 1990, hlm. 40, Printich, P.R., Smith, D.A., Garcia, T., McKeachie W.J pada tahun 1991 Cahterin, 2002, hlm. 15, Printrich, P.R pada 1996 Heafner, 2004, hlm. 43. Indikator tersebut disajikan dalam tabel 3.3 berikut. Tabel 3.3 Motivated Strategies for Learning Questionare MSQL Scale Subscale Motivation Value Components: a. Intrinsic Goal Orientation b. Exstrinsik Goal Orientation c. Task Value Expectancy Components: a. Control Beliefs b. Self-Efficacy for Learning and Performance Affective Components: Test Anxiety

3.5 Skenario Penelitian

Dokumen yang terkait

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (Gi) Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas V Sdit Bina Insani ( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Sdit Bina Insani Kelas V Semester Ii Serang-Banten )

0 3 184

Penerapan pembelajaran kooperatif tipe Group Investigation (GI) dalam meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas VII Smp Islamiyah Ciputat : penelitian tindakan kelas di SMP Islamiyah Ciputat

0 8 0

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN CARD SORT UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI AK SMK N 7 MEDAN.

0 1 19

Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Pemahaman Konsep Peserta Didik (Kuasi Eksperimen pada Kompetensi Dasar Membuat Ikhtisar Siklus Akuntansi Perusahaan Jasa Kelas XI IPS di SMA Negeri 1 Campaka Purwakarta)”,.

0 0 35

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN THINKING ALOUD PAIR PROBLEM SOLVING (TAPPS) DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN ANALISIS SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI (Studi Eksperimen pada Kompetensi Dasar Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Jasa di Kelas XI.IPS SMAN 82 Jak

0 3 49

Pengaruh Teknik Reward Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Kompetensi Dasar Membuat Jurnal Penyesuaian : quasi eksperimen pada siswa kelas x akuntansi SMK Palasah Majalengka.

0 0 13

PENGARUH METODE RESITASI TUGAS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI KELAS XI IPS SMAN 24 BANDUNG: Pada Kompetensi Dasar Membuat Ayat Jurnal Penyesuaian.

2 10 41

Penerapan metode Role Playing untuk meningkatkan pemahaman materi siklus akuntansi perusahaan jasa kelas XI IPS : penelitian dilaksanakan pada kelas XI IPS 2 SMA BOPKRI 2 Yogyakarta.

0 0 236

IMPLEMENTASI STRATEGI PEMBELAJARAN MODEL THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PADA KOMPETENSI DASAR MEMBUAT IKHTISAR SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA SISWA KELAS XI IPS 1 SMA N 1 MLATI TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 0 231

ABSTRAK PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID DALAM BENTUK BUKU SAKU DIGITAL UNTUK MATA PELAJARAN AKUNTANSI KOMPETENSI DASAR MEMBUAT IKHTISAR SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA DI KELAS XI MAN 1 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015.

11 53 275