Hasil Pengujian Reliabilitas Hasil Pengujian Validitas dan Reliabilitas

Afrah Nandani, 2015 PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA SEMEN TIGA RODA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu dinyatakan valid, dikarenakan skor r hitung lebih besar apabila dibandingkan dengan r tabel yang bernilai 0,468. Berdasarkan Tabel 3.6 menunjukan bahwa pada instrumen variabel keputusan pembelian dapat diketahui untuk nilai tertinggi diperoleh pada dimensi pilihan merek dengan item pertanyaan Keputusan pembelian Semen Tiga Roda berdasarkan popularitas merek sebesar 0,858. Perolehan nilai tersebut menunjukan bahwa hubungan korelasi pada instrumen peranyaan tersebut sangat tinggi. Sedangkan nilai terendah diperoleh pada dimensi pilihan penyalur dengan item pernyataan Keputusan pembelian Semen Tiga Roda berdasarkan pada kemudahan transportasi menuju tempat penjualan dengan nilai sebesar 0,567. Dengan demikian dapat diinterpretasikan korelasi pada instrumen pertanyaan tersebut relatif agak tinggi atau sedang.

3.2.6.2 Hasil Pengujian Reliabilitas

Uji reliabilitas dilakukan untuk mendapatkan tingkat ketepatan alat pengumpulan data yang digunakan. Reliabilitas menunjuk pada suatu pengertian bahwa suatu instumen cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpulan data, karena instrument tersebut sudah baik. Instrument yang sudah dipercaya yang reliabel akan menghasilkan data yang dapat dipercaya juga. Reliabilitas berkaitan dengan akurasi dan ketepatan suatu alat ukur untuk mengukur karena instrumennya sudah baik. Menurut Suharsimi Arikunto 2010:178 menjelaskan: Reliabilitas menunjuk pada suatu pengertian bahwa suatu instrument cukup dapat dipercaya untuk dapat digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrument tersebut sudah baik. Reliabilitas menunjuk pada tingkat keterandalan sesuatu. Afrah Nandani, 2015 PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA SEMEN TIGA RODA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Menurut Sherri L. Jackson 2012:81 “Reliability is indication of consistency or stability of a measuring instrument ”. Artinya, reliabilibitas adalah indikasi dari konsistensi atau stabilitas dari sebuah alat ukur. Jika suatu instrumen dapat dipercaya, maka data yang dihasilkan oleh instrumen tersebut dapat dipercaya. Ide pokok dalam konsep reliabilitas adalah sejauh mana hasil pengukuran dapat dipercaya yang berarti skor hasil pengukuran tersebut terbebas dari kekeliruan pengukuran measurement eror. Tinggi rendahnya reliabilitas secara empiris ditunjukkan dengan suatu angka yang disebut koefisien reliabilitas Alpha Cronbach. Walaupun secara teori besarnya koefisien reliabilitas berkisar antara 0,00 – 1,00, tetapi pada kenyataannya koefisen reliabilitas sebesar 1,00 tidak pernah tercapai dalam suatu pengukuran karena manusia sebagai subjek psikologis penelitian merupakan sumber kekeliruan yang potensial. Pengujian reliabilitas kuesioner penelitian dilakukan dengan rumus cronbach alpha. Rumus cronbach alpha digunakan untuk mencari reliabilitas instrumen yang skornya bukan 1 dan 0, misalnya angket atau soal bentuk uraian, adapun rumusnya sebagai berikut. Husein Umar, 2013:170 Keterangan: = Reliabilitas instrumen k = Banyaknya butir pertanyaan atau butir soal = Deviasi standar total = Jumlah deviasi standar butir 11 r 2 t s 2  b s                     2 2 1 1 11 t b s s r k k Afrah Nandani, 2015 PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA SEMEN TIGA RODA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Sedangkan rumus variansnya adalah: Husein Umar, 2013:172 Keterangan: N = Jumlah sampel n = Jumlah responden X = Nilai skor yang dipilih = Nilai varians Keputusan uji reliabilitas ditentukan dengan kriteria sebagai berikut: 1. Jika koefisian internal seluruh item r 11 r tabel dengan tingkat signifikasi 5 maka item pertanyaan dikatakan reliabel. 2. Jika koefisian internal seluruh item r 11 ≤ r tabel dengan tingkat signifikasi 5 maka item pertanyaan dikatakan tidak reliabel. Berdasarkan jumlah angket yang diuji kepada sebanyak 20 responden dengan tingkat signifikansi 0,5 dan derajat kebebasan df n-2 20-2=18 maka didapat nilai r tabel sebesar 0,468. Hasil pengujian reliabilitas instrumen yang dilakukan dengan bantuan program SPSS 21.0 for windows diketahui bahwa semua variabel reliabel, hal ini disebabkan nilai r hitung lebih besar dibandingkan dengan nilai r tabel . Hal ini dapat dilihat dalam Tabel 3.7 sebagai berikut. TABEL 3.7 HASIL PENGUJIAN RELIABILITAS No Variabel r hitung r tabel Keterangan 1. Kualitas Produk 0,917 0,468 Reliabel 2. Harga 0,853 0,468 Reliabel 3. Keputusan Pembelian 0,912 0,468 Reliabel Sumber: Hasil Pengolahan Data 2013 Menggunakan SPSS 21.00 For Windows   1 2 2 2      n N x X s 2 s Afrah Nandani, 2015 PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA SEMEN TIGA RODA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3.2.7 Rancangan Teknik Analisis Data

Teknik analisis data merupakan suatu cara untuk mengukur, mengolah dan menganalisis data dalam rangka pengujian hipotesis. Tujuan pengolahan data adalah untuk memberikan keterangan yang berguna, serta untuk menguji hipotesis yang telah dirumuskan dalam penelitian. Dengan demikian, teknik analisis data diarahkan pada pengujian hipotesis serta menjawab masalah yang diajukan. Alat penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket. Angket ini disusun oleh penulis berdasar variabel yang terdapat dalam penelitian, yaitu memberikan keterangan dan data mengenai pengaruh kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian. Dalam penelitian kuantitatif analisis data dilakukan setelah data seluruh responden terkumpul. Kegiatan analisis data dalam penelitian ini yaitu: 1. Menyusun Data Kegiatan ini dilakukan untuk mengecek kelengkapan identitas responden, kelengkapan data dan pengisian data yang disesuaikan dengan tujuan penelitian. 2. Tabulasi Data a. Memberi skor pada setiap item Dalam penelitian ini akan diteliti pengaruh kualitas produk X 1 dan harga X 2 terhadap keputusan pembelian Y, denganskala pengukuran menggunakan skala semantic differensial. Menurut Sugiyono 2013:138: Skala semantic differensial digunakan untuk mengukur sikap hanya bentuknya tidak pilihan ganda atau checklist, tetapi tersusun dalam garis kontinum yang jawabannnya “sangat positifnya” terletak pada bagian kanan garis dan jawaban yang “sangat negatif” terletak pada kiri garis atau

Dokumen yang terkait

PENGARUH HARGA, PROMOSI, KUALITAS PRODUK, LOKASI DAN FASILITAS TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PERUMAHAMAN Pengaruh Harga, Promosi, Kualitas Produk, Lokasi Dan Fasilitas Terhadap Keputusan Pembelian Perumahaman Di Wilayah Gentan Kabupaten Sukoharjo.

1 3 13

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DANKUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Dan Kualitas Layanan Terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Rumah Makan Noroyono Purwodadi).

0 4 14

ANALISIS PENGARUH HARGA, PELAYANAN, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN Analisis Pengaruh Harga, Pelayanan, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Alat Elektronik Pada Toko Ardha Elektronik.

0 1 27

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Kalimilk TKP 3.

0 1 15

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Rown Division Kota Surakarta.

0 3 16

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Rown Division Kota Surakarta.

0 2 15

Pengaruh Promosi Iklan Semen Tiga Roda Media Televisi terhadap Citra Merek Produk Semen Tiga Roda PT. Indocement Tunggal Prakarsa, Tbk.

0 5 22

PENGARUH CITRA MEREK,KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SEMEN TIGA RODA DI TOKO LICO | Buyung | JURNAL BERKALA ILMIAH EFISIENSI 13621 27198 1 SM

0 0 11

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA SEMEN TIGA RODA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN : Studi pada Mandor Bangunan Pemborong di Kecamatan Sukatani Kabupaten Purwakarta - repository UPI S MBS 0901467 Title

1 7 4

TAP.COM - PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP LOYALITAS MELALUI ...

0 0 9