Tes Formatif Kegiatan Belajar
                                                                                134 5  Pada  tanaman  yang  bengkok  seperti  huruf  S  atau  J  atau  tumbuh
miring  dengan  sudut  kemiringan  kurang  dari  45
o
,  perlu  dilakukan pemotongan  kurang  lebih  1  cm  di  atas  mata  tunas  paling  bawah,
mengapa demikian? 6  Sebutkan langkah-langkah kegiatan penyulaman
d.  Penyiangan dan Pendangiran 1  Apa yang anda ketahui tentang penyiangan dan pendangiran?
2  Mengapa  kegiatan  penyiangan  dan  pendangiran  perlu  dilakukan  pada tegakan hutan?
3  Kapan kegiatan penyiangan perlu dilakukan? 4  Kapan  penyiangan  boleh  dihentikan  mengapa  demikian?  Jelaskan
pendapat anda 5  Jelaskan 3 cara yang biasa dilakukan pada kegiatan penyiangan
6  Jelaskan  hal-hal  yang  harus  diperhatikan  pada  penyiangan  dengan menggunakan herbisida?
7  Bagaimana cara menyiang gulma yang melilit? 8  Apa  yang  anda  ketahui  tentang  pendangiran?  Jelaskan  tujuan
pendangiran 9  Apa analisa anda apabila tanaman tidak dilakukan pendangiran?
10 Adakah  hubungan  antara  pendangiran  dengan  aerasi  dan  drainase, jelaskan hasil analisis anda
e.  Pemupukan 1  Kesuburan  tanah  di  hutan  lambat  laun  akan  mengalami  penurunan,
mengapa hal ini bisa terjadi? 2  Selain pupuk organik, mengapa pupuk an organik juga diperlukan pada
sistem pemeliharaan? 3  Jelaskan fungsi unsur hara N, P dan K untuk tanaman kehutanan
4  Sebutkan tujuan pengaturan cara penempatan pupuk
135 5  Faktor-faktor  apa  yang  harus  dipertimbangkan  dalam  memilih  cara
aplikasi atau penempatan pupuk? 6  Pada  tanaman  yang  memiliki  nilai  ekonomis  yang  tinggi  aplikasi
pemupukan yang seperti apa yang paling sesuai? 7  Mengapa untuk  tanaman yang sudah besar dewasa aplikasi
pemupukan yang paling sesuai adalah melalui larikan,? 8  Mobilitas unsur Phospor termasuk sangat lambat. Jelaskan aplikasi
pemupukan yang paling sesuai untuk jenis pupuk Phospor 9  Selain faktor  tanaman, jenis pupuk dan dosis pupuk, apakah ada factor
lain yang berpengaruh pada aplikasi pemupukan? Jelaskan 10 Jelaskan prosedur pemupukan pada tegakan hutan
f.  Pewiwilan 1  Apa yang anda ketahui tentang pewiwilan?
2  Mengapa pewiwilan hanya dilakukan pada pohon penghasil kayu pertukangan?
3  Mengapa pada pohon untuk bahan pulp maupun untu kayu bakar wiwil tidak perlu dilakukan?
4  Jelaskan mengapa tunas air dapat tumbuh pada tegakan hutan? 5  Apakah pada daun perlu dilakukan pewiwilan? Mengapa?
g.  Pemangkasan 1  Apa yang dimaksud dengan pruning?
2  Jelaskan tujuan pruning? 3  Sebutkan cirri-ciri  dari jenis pohon yang perlu dilakukan pemangkasan
4  Sebutkan prosedur pemangkasan cabang pada tegakan hutan 5  Pada bagian mana sebaiknya pemotongan cabang dilakukan? Mengapa?
6  Mengapa pemangkasan cabang sebaiknya  dilakukan pada cabang atau ranting yang masih berumur muda?
7  Pemangkasan cabang yang berlebihan 50pada pohon Jati  tidak dianjurkan, mengapa demikian?
136 8  Bekas pangkasan sebaiknya ditutupidiolesi dengan cat atau ter, apa
maksud dari penutupan luka tersebut? 9  Terbentuknya mata kayu dapat mengurangi kualitas kayu pertukangan,
apa penyebab terbentuknya mata kayu tersebut? 10 Jelaskan apa yang dimaksud dengan pemangkasan alami
11 Sebutkan beberapa keuntungan tambahan dari pemangkasan h.  Pengendalian hama dan Penyakit
1  Apa yang dimaksud dengan pengendalian hama dan penyakit secara silvikultur?
2  Sebutkan beberapa jenis hama tanaman hutan 3  Sebutkan factor-faktor yang mempengaruhi kehidupan serangga
4  Sebutkan hama-hama hasil hutan 5  Jelaskan pengendalian serangan hama secara fisik-mekanik
i.  Pemeliharaan  pada tanaman Jati, Mahoni, Sengon, Suren, Mindi, Pulai, Rasamala
1  Jelaskan dengan singkat dan jelas pemeliharaan silvikultur pada tanaman Jati
2  Jelaskan dengan singkat dan jelas pemeliharaan silvikultur pada tanaman Mahoni
3  Jelaskan dengan singkat dan jelas pemeliharaan silvikultur pada tanaman Sengon
4  Jelaskan dengan singkat dan jelas pemeliharaan silvikultur pada tanaman Suren
5  Jelaskan dengan singkat dan jelas pemeliharaan silvikultur pada tanaman Mindi
6  Jelaskan dengan singkat dan jelas pemeliharaan silvikultur pada tanaman Pulai
7  Jelaskan dengan singkat dan jelas pemeliharaan silvikultur pada tanaman Rasamala
137 j.  Jadwal Pemeliharaan
1  Jelaskan apa yang dimaksud dengan jadwal pemeliharaan 2  Sebutkan prosedur pembuatan jadwal pemeliharaan