Uji Slump Kuat Tekan

commit to user 59

4.4. Pembahasan

4.4.1. Uji Slump

Workability merupakan faktor yang penting dalam pembuatan adukan beton. Workability yang memadai sangat diperlukan untuk memudahkan proses pengadukan, pengangkutan, penuangan, dan pemadatan. Dari pengujian nilai slump tampak bahwa penggunaan replacement pasir merapi yang digunakan pada saat rancang campur mix design akan mempengaruhi workability. Sesuai dengan Tabel 4.10 dan Tabel 4.11 menunjukkan bahwa semakin banyak pasir merapi yang ditambahkan ke dalam beton nilai slump semakin besar. Hal tersebut dikarenakan nilai daya serap absorbtion pada pasir Merapi yaitu 0,6 lebih kecil dibandingkan nilai daya serap absorbtion pasir normal yaitu 1,01 sehingga air yang seharusnya digunakan untuk pasta akan lebih banyak berkurang saat menggunakan pasir normal. Keadaan demikian menyebabkan kelecakan adukan beton meningkat dan nilai slump juga tinggi.

4.4.2. Kuat Tekan

Dari hasil penelitian ini dapat diketahui seberapa besar pengaruh variasi kadar penggantian pasir normal dengan pasir merapi dan penambahan lumpur lapindo terhadap nilai kuat tekan beton. Pengaruh variasi kadar penggunaan penggantian pasir normal dengan pasir merapi dan penambahan lumpur lapindo terhadap kuat tekan Tabel 4.15. commit to user 60 Tabel 4.15. Pengaruh replacement pasir merapi terhadap kuat tekan beton No Kode Pmax fc fc rata-rata 28 hari Benda Uji N MPa MPa 1 BN-00 1 515 29,14 BN-00 2 535 30,27 29,237 BN-00 3 660 28,29 2 BM1-20 1 520 29,43 BM1-202 535 30,27 30,086 BM1-203 540 30,56 3 BM1-40 1 545 30,84 BM1-402 560 31,69 31,69 BM1-403 575 32,54 4 BM1-60 1 570 32,255 BM1-602 525 29,709 31,878 BM1-603 595 33,670 5 BM1-80 1 600 33,953 BM1-802 575 32,538 33,953 BM1-803 625 35,368 6 BM1-100 1 635 35,934 BM1-1002 610 34,519 35,934 BM1-1003 660 37,348 7 BM2-00 1 545 30,841 BM2-002 520 29,426 30,652 BM2-003 560 31,690 8 BM2-20 1 520 29,426 BM2-202 580 32,821 31,312 BM2-203 560 31,690 9 BM2-40 1 575 32,538 BM2-402 595 33,670 33,104 BM2-403 700 39,612 10 BM2-60 1 600 33,953 BM2-602 570 32,255 33,859 BM2-603 625 35,368 11 BM2-801 810 45,837 BM2-802 595 33,670 34,943 BM2-803 640 36,217 12 BM2-100 1 635 35,934 BM2-1002 680 38,480 37,348 BM2-1003 665 37,631 commit to user 61 Berdasarkan Tabel 4.15 jika ditinjau dari variasi kadar penggantian pasir tampak bahwa penggunaan pasir merapi sebanyak 100 dapat meningkatkan kuat tekan beton sebesar 35,934. Penggunaan bahan tambah pozzolan lumpur lapindo 5 terhadap berat semen, meningkatkan kuat tekan beton pada 37,348.

4.4.3. Modulus Elastisitas

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENAMBAHAN FLY ASH PADA KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON MUTU PENGARUH PENAMBAHAN FLY ASH PADA KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON MUTU TINGGI DENGAN SILICA FUME, SUPERPLASTICIZER, DAN FILLER PASIR KUARSA.

0 3 17

PENDAHULUAN PENGARUH PENAMBAHAN FLY ASH PADA KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON MUTU TINGGI DENGAN SILICA FUME, SUPERPLASTICIZER, DAN FILLER PASIR KUARSA.

0 3 6

TINJAUAN PUSTAKA PENGARUH PENAMBAHAN FLY ASH PADA KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON MUTU TINGGI DENGAN SILICA FUME, SUPERPLASTICIZER, DAN FILLER PASIR KUARSA.

0 2 4

LANDASAN TEORI PENGARUH PENAMBAHAN FLY ASH PADA KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON MUTU TINGGI DENGAN SILICA FUME, SUPERPLASTICIZER, DAN FILLER PASIR KUARSA.

0 4 14

KESIMPULAN DAN SARAN PENGARUH PENAMBAHAN FLY ASH PADA KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON MUTU TINGGI DENGAN SILICA FUME, SUPERPLASTICIZER, DAN FILLER PASIR KUARSA.

1 6 76

KAJIAN PENAMBAHAN METAKAOLIN TERHADAP KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS KAJIAN PENAMBAHAN METAKAOLIN TERHADAP KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS PADA BETON MUTU TINGGI DENGAN SILICA FUME, SUPERPLATICIZER DAN FILLER PASIR KWARSA.

0 4 15

BAB 1 PENDAHULUAN KAJIAN PENAMBAHAN METAKAOLIN TERHADAP KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS PADA BETON MUTU TINGGI DENGAN SILICA FUME, SUPERPLATICIZER DAN FILLER PASIR KWARSA.

1 4 5

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA KAJIAN PENAMBAHAN METAKAOLIN TERHADAP KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS PADA BETON MUTU TINGGI DENGAN SILICA FUME, SUPERPLATICIZER DAN FILLER PASIR KWARSA.

0 4 15

Pengaruh Penambahan Abu Kulit Kopi Terhadap Kuat Tekan Dan Modulus Elastisitas Beton.

2 13 6

TINJAUAN KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON PADA CAMPURAN DIATOMAE SEBAGAI ADITIF

0 0 10