Rumusan Masalah Penelitian Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Sistematika Penulisan

8 perusahaan memiliki pengaruh signifikan pada pemberian opini going concern, sebaliknya ada pula penelitian yang menyebutkan bahwa variabel ini tidak berpengaruh pada opini going concern. Perbedaan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya adalah pada variabel moderasi yang digunakan yaitu keberadaan komite audit serta tahun pengamatan yang digunakan yaitu tahun 2012-2014.

1.2 Rumusan Masalah Penelitian

Berdasarkan uraian latar belakang di atas maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1 Apakah ukuran perusahaan berpengaruh pada pemberian opini going concern? 2 Apakah keberadaan komite audit mampu memoderasi pengaruh ukuran perusahaan pada pemberian opini going concern?

1.3 Tujuan Penelitian

Sesuai dengan rumusan masalah yang diuraikan di atas maka tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1 Untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan pada pemberian opini going concern perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI Tahun 2012-2014. 2 Untuk mengetahui keberadaan komite audit dalam memoderasi pengaruh ukuran perusahaan pada pemberian opini going concern perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI Tahun 2012-2014. 9

1.4 Kegunaan Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat baik secara teoritis maupun praktis antara lain sebagai berikut: 1 Kegunaan Teoritis Penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan wawasan dalam pengembangan ilmu audit khususnya studi tentang opini going concern. Penelitian ini juga diharapkan dapat digunakan sebagai referensi dan acuan bagi peneliti berikutnya dalam membandingkan dan menyelesaikan permasalahan yang sejenis. 2 Kegunaan Praktis Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi praktisi akuntan publik yaitu auditor dalam melakukan penugasan audit terkait pemberian opini audit dan bagi perusahaan agar dapat mengambil langkah strategik penyelamatan perusahaan secara efektif di masa mendatang. Selain itu penelitian ini diharapkan memberikan gambaran kepada calon investor sebagai dasar keputusan berinvestasi. Bagi penelitian selanjutnya, penelitian ini dapat menjadi referensi tambahan tentang opini going concern.

1.5 Sistematika Penulisan

Pembahasan skripsi disusun berdasarkan urutan beberapa bab secara sistematis sehingga antara satu bab dengan bab lainnya memiliki hubungan yang erat. Adapun sistematika penulisan penelitian ini adalah sebagai berikut: 10 Bab I Pendahuluan Bab ini menguraikan pendahuluan yang mengemukakan latar belakang masalah, tujuan, dan kegunaan dari penelitian serta menguraikan sistematika penulisan. Bab II Kajian Pustaka dan Rumusan Hipotesis Bab ini menguraikan berbagai landasan teori yang memiliki keterkaitan dan hubungan dengan pokok permasalahan yaitu mengenai keberadaan komite audit sebagai pemoderasi pengaruh ukuran perusahaan pada pemberian opini going concern Bab III Metode Penelitian Bab ini menyajikan metodologi penelitian yang meliputi lokasi dan data penelitian, identifikasi variabel, definisi operasional variabel, jenis dan sumber data, metode pengumpulan data, serta teknik-teknik analisis data. Bab IV Pembahasan Hasil Penelitian Bab ini menguraikan tentang gambaran umum daerah penelitian, analisis statistik deskriptif dan pembahasan hasil penelitian teknik analisis regresi logistik dan uji interaksi. Bab V Simpulan dan Saran Bab ini menguraikan simpulan yang diperoleh dari hasil penulisan yang telah dibahas dalam bab sebelumnya serta saran-saran yang diharapkan dapat digunakan oleh pihak yang berkepentingan. 11 BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN

2.1. Landasan Teori dan Konsep

Dokumen yang terkait

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas (Roa), Opini Audit Dan Umur Perusahaan Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Pada Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 112 91

Pengaruh Kualitas Audit , Kondisi Keuangan Perusahaan, Opini Audit Tahun Sebelumnya, Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Opini Going Concern pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 103 81

Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan Klien, Financial Distress, Opini Going Concern, dan Reputasi Auditor Terhadap Auditor Switching (studi kasus pada perusahaan manufaktur terdaftar di BEI periode 2008-2011).

1 80 116

Pengaruh Kondisi Keuangan, Ukuran Perusahaan, Audit Lag, dan Debt Default Terhadap Pemberian Opini Audit Going Concern Pada Perusahaan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

6 129 96

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Likuiditas, Leverage, Kualitas Audit, dan Opini Audit Tahun Sebelumnya terhadap Penerimaan Opini Audit Going Concern pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

8 56 106

Pengaruh Kaualitas Audit,Opini Audit Tahun Sebalumnya Leverage,Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Opini Audit Going Concern Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei

1 52 93

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

1 76 98

Pengaruh audit lag, opini audit tahun sebelumnya, kondisi keuangan perusahaan, pertumbuhan perusahaan dan ukuran perusahaan terhadap pemberian opini audit going concern oleh auditor

1 12 117

Pengaruh Audit Tenure, Reputasi KAP, Disclosure Klien, dan Opini Audit Sebelumnya terhadap Opini Audit Going Concern (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Listing di BEI Tahun 2007-2011)

1 17 150

OPINI AUDIT GOING CONCERN PENGARUH KONDISI KEUANGAN PERUSAHAAN, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, OPINI AUDIT TAHUN SEBELUMNYA DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP OPINI AUDIT GOING CONCERN.

0 2 14