Hasil Penelitian .1 Hasil Analisis Deskriptif

50 a. PT Sanghiang Perkasa Kalbe Nutritionals b. PT. Kalbe Morinaga Indonesia 4. SBU Distribution Logistik divisi distribusi kemasan kontribusi 36 a. PT Enseval Putra Megatrading. Tbk b. PT Enseval Medika Prima c. PT Milenia Dharma Insani 4.2 Hasil Penelitian 4.2.1 Hasil Analisis Deskriptif

4.2.1.1 Deskriptif Responden

Instrumen dalam penelitian ini adalah daftar pernyataan kuesioner. Jumlah pernyataan seluruhnya adalah 11 butir pernyataan, terdiri dari enam pernyataan untuk variabel status pioner X, dan lima pernyataan untuk variabel keputusan pembelian Y. Kuesioner disebarkan kepada 81 masyarakat Kecamatan Medan Baru Kota Medan Sumatera Utara. Karakteristik responden dalam penelitian ini adalah berdasarkan usia, jenis kelamin, dan pendidikan. Tabel 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Usia Jumlah orang Persentase 15 – 20 tahun 15 18,51 21 – 30 tahun 22 27,16 31 – 40 tahun 26 32,1 41 – 50 tahun 16 19,75 51 keatas 2 2,47 Jumlah 81 100 Sumber: Data Primer diolah Peneliti April 2014 Berdasarkan Tabel 4.1 dapat disimpulkan bahwa yang menjadi responden dalam penelitian ini yang berumur 15 – 20 tahun sebanyak 15 orang dengan Universitas Sumatera Utara 51 persentase sebesar 18,51, responden yang berumur 21 – 30 tahun sebanyak 22 orang dengan persentase sebesar 27,16, responden yang berumur 31 – 40 tahun sebanyak 26 orang dengan persentase sebesar 32,1, responden yang berumur 41 – 50 tahun sebanyak 16 orang dengan persentase sebesar 19,75, dan responden yang berumur 51 keatas sebanyak 2 orang dengan persentase sebesar 2,47. Hal ini menunjukkan bahwa responden paling dominan adalah berumur 31 – 40 tahun. Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah orang Persentase Laki - laki 62 76,54 Perempuan 19 23.46 Jumlah 81 100 Sumber: Data Primer diolah Peneliti April 2014 Berdasarkan Tabel 4.2 mayoritas responden dalam penelitian ini yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 62 orang dengan persentase sebesar 76,54 dan responden perempuan sebanyak 19 orang dengan persentase sebesar 23.46. Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Pendidikan Jumlah orang Persentase Tamat SMU 9 11,1 Tamat Diploma D3 11 13,59 Tamat Sarjana S1 54 66,67 Tamat Sarjana S2 7 8,64 Jumlah 81 100 Sumber: Data Primer diolah Peneliti April 2014 Berdasarkan Tabel 4.3 mayoritas responden berada pada pendidikan tamat sarjana S1 sebanyak 54 orang atau sebesar 66,67 diikuti pendidikan tamat diploma D3 sebanyak 11 orang atau sebesar 13,59, kemudian pada pendidikan tamat SMU sebanyak 9 orang atau sebesar 11,1, dan persentase paling kecil adalah tamat sarjana S2 sebanyak 7 orang atau sebesar 8,64. Universitas Sumatera Utara 52

4.2.1.2 Deskriptif Variabel

Kuesioner yang digunakan dalam penelitian ini diukur dengan menggunakan skala likert untuk menanyakan tanggapan responden mengenai pengaruh status pioner X terhadap keputusan pembelian Y. Tabel 4.4 Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Status Pioner X Item No Sangat Tidak Setuju STS Tidak Setuju TS Kurang Setuju KS Setuju S Sangat Setuju SS F F F F F 1 3 3.7 4 4.9 15 18.5 45 55.6 14 17.3 2 1 1.2 1 1.2 6 7.4 48 59.3 25 30.9 3 - - - - 15 18.5 46 56.8 20 24.7 4 - - 4 4.9 18 22.2 35 43.2 24 29.6 5 - - - - 15 18.5 51 63.0 15 18.5 6 1 1.2 4 4.9 19 23.5 42 51.9 15 18.5 Sumber: Hasil Pengolahan SPSS April 2014 Berdasarkan Tabel 4.4 dapat dilihat bahwa: 1. Pernyataan 1 kuesioner 3 responden 3.7 menjawab sangat tidak setuju, 4 responden 4.9 menjawab tidak setuju, 15 responden 18.5 menjawab kurang setuju, 45 responden 55.6 menjawab setuju, 14 responden 17.3 menjawab sangat setuju. Dari semua hasil jawaban responden dapat dilihat bahwa jawaban tertinggi terdapat pada kriteria jawaban setuju dengan hasil persentase sebesar 55.6. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas masyarakat Kecamatan Medan Baru Kota Medan Sumatera Utara menjawab bahwa Promag adalah merek obat maag yang pertama kali muncul dipasar. Universitas Sumatera Utara 53 2. Pernyataan 2 kuesioner 1 responden 1,2 menjawab sangat tidak setuju, 1 responden 1,2 menjawab tidak setuju, 6 reponden 7.4 menjawab kurang setuju, 48 responden 59.3 menjawab setuju, dan 25 responden 30.9 menjawab sangat setuju. Dari semua hasil jawaban responden dapat dilihat bahwa jawaban tertinggi terdapat pada kriteria jawaban setuju dengan hasil persentase sebesar 59.3. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas mayoritas masyarakat Kecamatan Medan Baru Kota Medan Sumatera Utara menjawab bahwa Promag menunjukkan kualitas yang lebih baik dibanding merek pengikut. 3. Pernyataan 3 kuesioner 15 responden 18.5 menjawab kurang setuju, 46 responden 56.8 menjawab setuju, dan 20 responden 24.7 menjawab sangat setuju. Dari semua hasil jawaban responden dapat dilihat bahwa jawaban tertinggi terdapat pada kriteria jawaban setuju dengan hasil persentase sebesar 56.8. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas mayoritas masyarakat Kecamatan Medan Baru Kota Medan Sumatera Utara menjawab bahwa saya yakin bahwa produk obat Promag adalah pilihan yang tepat. 4. Pernyataan 4 kuesioner 4 responden 4.9 menjawab tidak setuju, 18 responden 22.2 menjawab kurang setuju, 35 responden 43.2 menjawab setuju, dan 24 responden 29.6 menjawab sangat setuju. Dari semua hasil jawaban responden dapat dilihat bahwa jawaban tertinggi terdapat pada kriteria jawaban setuju dengan Universitas Sumatera Utara 54 hasil persentase sebesar 43.2. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas mayoritas masyarakat Kecamatan Medan Baru Kota Medan Sumatera Utara menjawab bahwa produk obat Promag menjadi pilihan utama ketika ingin mengkonsumsi produk obat sakit maag. 5. Pernyataan 5 kuesioner 15 responden 18.5 menjawab kurang setuju, 51 responden 63.0 menjawab setuju, dan 15 responden 18.5 menjawab sangat setuju. Dari semua hasil jawaban responden dapat dilihat bahwa jawaban tertinggi terdapat pada kriteria jawaban setuju dengan hasil persentase sebesar 63.0. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas mayoritas masyarakat Kecamatan Medan Baru Kota Medan Sumatera Utara menjawab bahwa produk obat Promag berhasil menjadi produk obat yang dicari konsumen. 6. Pernyataan 6 kuesioner 1 responden 1.2 menjawab sangat tidak setuju, 4 responden 4.9 menjawab tidak setuju, 19 responden 23.5 menjawab kurang setuju, 42 responden 51.9 menjawab setuju, 15 responden 18.5 menjawab sangat setuju. Dari semua hasil jawaban responden dapat dilihat bahwa jawaban tertinggi terdapat pada kriteria jawaban setuju dengan hasil persentase sebesar 51.9. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas masyarakat Kecamatan Medan Baru Kota Medan Sumatera Utara menjawab bahwa produk obat Promag lebih diminati daripada produk sejenis lainnya. Universitas Sumatera Utara 55 Tabel 4.5 Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Keputusan Pembelian Y Item No Sangat Tidak Setuju STS Tidak Setuju TS Kurang Setuju KS Setuju S Sangat Setuju SS F F F F F 1 - - - - 4 4.9 55

67.9 22