Analisis Regresi Uji F Uji Hipotesis Koefisien Determinasi Pengujian Asumsi Klasik

58 ditahan X 2 , rasio laba X 3 , rasio nilai pasar saham X 4 , dan rasio penjualan X 5 .

3.4.2. Analisis Regresi

Secara umum, analisis regresi adalah studi mengenai ketergantungan variabel dependen terikat dengan satu atau lebih variabel independen bebas dengan tujuan untuk mengestimasi atau memprediksi rata-rata populasi atau nilai rata-rata variabel dependen berdasarkan nilai variabel independen yang diketahui Gujarati,2003. Regresi digunakan untuk mengetahui apakah tingkat kesehatan bank S yang merupakan variabel bebas dapat mengukur potensi kebangkrutan Z yang dihitung dengan Z-Score bank Go Public. Persamaan regresi menjadi seperti berikut ini : Y= a + bX + e Keterangan: Y = Prediksi Kebangkrutan Z-Score Altman a = Konstanta b = Koefisien Regresi Variabel Independen X = Tingkat Kesehatan Bank e = Residual

3.4.3. Uji F Uji Hipotesis

Uji F dilakukan untuk menguji signifikansi pengaruh tingkat kesehatan bank terhadap terjadinya kebangkrutan. Langkah- langkah yang dilakukan Ghozali,2003: 59 a Merumuskan hipotesis H 1 H 1 berarti ada pengaruh signifikan variabel independen terhadap variabel dependen secara simultan. b Menentukan tingkat signifikansi yaitu sebesar 0,05 α = 0,05 Membandingkan F hitung dengan F tabel, jika F hitung lebih besar daripada F tabel maka H 1 diterima. c Berdasarkan probabilitas. d Berdasarkan nilai probabilitas, H 1 diterima jika P kurang dari 0,05.

3.4.4. Koefisien Determinasi

Koefisien Determinasi R 2 pada intinya mengukur seberapa jauh kemampuan model dalam menerangkan variasi variabel dependen. Nilai koefisien determinasi adalah antara 0 dan 1. Nilai R 2 yang kecil berarti kemampuan variabel-variabel independen dalam menjelaskan variasi variabel dependen amat terbatas Ghozali, 2005. Nilai yang mendekati 1 berarti variabel-variabel independen memberikan hampir semua informasi yang dibutuhkan untuk memprediksi variasi variabel dependen.

3.4.5. Pengujian Asumsi Klasik

Pengujian jenis ini digunakan untuk menguji asumsi, apakah model regresi yang digunakan dalam penelitian ini layak uji atau tidak. Uji asumsi klasik digunakan untuk memastikan bahwa autokorelasi, multikorelasi dan heteroskedastisitas tidak terdapatdalam model yang digunakan dan data yang digunakan terdistribusi normal. Jika semua itu 60 terpenuhi bahwa model analisistelah layak digunakan Gujarati, 2003. Uji penyimpangan asumsi klasik dalam penelitian ini dapat dijabarkan sebagai berikut:

a. Uji Autokorelasi

Dokumen yang terkait

ANALISIS TINGKAT KESEHATAN KEUANGAN BANK BERDASARKAN CAPITAL, ASSET QUALITY, EARNING, DAN LIQUIDITY

0 3 124

Analisis Tingkat Kesehatan Bank Syariah Dengan Metode Capital, Asset, Earnings, dan Liquidity yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2012-2015

0 4 114

ANALISIS RASIO CAMEL (CAPITAL, ASSETS, MANAGEMENT, EARNING, DAN LIQUIDITY) DALAM MEMPREDIKSI KESEHATAN UNTUK MENILAI KEMUNGKINAN KEBANGKRUTAN BANK YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 116

Analisis Tingkat Kesehatan Bank Syariah Dengan Metode Capital, Asset, Earnings, dan Liquidity yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2012-2015

0 0 14

Analisis Tingkat Kesehatan Bank Syariah Dengan Metode Capital, Asset, Earnings, dan Liquidity yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2012-2015

0 0 1

Analisis Tingkat Kesehatan Bank Syariah Dengan Metode Capital, Asset, Earnings, dan Liquidity yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2012-2015

0 0 6

Analisis Tingkat Kesehatan Bank Syariah Dengan Metode Capital, Asset, Earnings, dan Liquidity yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2012-2015

0 0 25

Analisis Tingkat Kesehatan Bank Syariah Dengan Metode Capital, Asset, Earnings, dan Liquidity yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2012-2015

0 0 2

Analisis Tingkat Kesehatan Bank Syariah Dengan Metode Capital, Asset, Earnings, dan Liquidity yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2012-2015

0 0 1

ANALISIS RASIO CAMEL (CAPITAL, ASSETS, MANAGEMENT, EARNING, DAN LIQUIDITY) DALAM MEMPREDIKSI KESEHATAN UNTUK MENILAI KEMUNGKINAN KEBANGKRUTAN BANK YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 22