Metode Sumber Data METODE PENELITIAN

68

V. SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan Berdasarkan bab pembahasan yang telah di uraikan, maka pada bab ini disajikan simpulan dan saran dari pembahasan mengenai nilai-nilai pendidikan karakter dalam novel Pak Guru karya Awang Surya dan implikasinya terhadap pembelajaran sastra di SMA. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut. 1. Nilai-nilai pendidikan karakter dalam novel Pak Guru karya Awang Surya yang berhubungan dengan Tuhan Yang Maha Esa yakni taat melaksanakan salat wajib dan salat sunnah, percaya akan balasan Allah, rajin berdoa, dan bersyukur kepada Allah. 2. Nilai-nilai pendidikan karakter dalam novel Pak Guru karya Awang Surya yang berhubungan dengan diri sendiri yakni perilaku jujur, bertanggung jawab, bergaya hidup sehat, disiplin, kerja keras, percaya diri, berjiwa wirausaha, berpikir logis, kritis, kreatif, dan inovatif. 3. Nilai-nilai pendidikan karakter dalam novel Pak Guru karya Awang Surya yang berhubungan dengan sesama yakni sadar diri, patuh pada aturan sosial, menghargai prestasi dan karya orang lain, santun, demokratis. 69 4. Nilai-nilai pendidikan karakter yang berhubungan dengan lingkungan sosial dan kebangsaan tidak ditemukan karena novel Pak Guru ini lebih banyak menceritakan kehidupan keluarga guru-guru dan kehidupan di sekolah. 5. Nilai-nilai pendidikan karakter dalam novel Pak Guru karya Awang Surya dapat dijadikan bahan ajar serta dapat diimplikasikan ke dalam pembelajaran sastra di SMA kelas XI semester ganjil yang diwujudkan dalam bentuk RPP berdasarkan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan KTSP.

5.2 Saran

Berdasarkan hasil penelitian, penulis dapat memberikan saran sebagai berikut. 1. Guru bahasa Indonesia agar dapat menggunakan novel Pak Guru karya Awang Surya sebagai alternative bahan pembelajaran mengenai unsur ekstrinsik berupa nilai-nilai pendidikan karakter. 2. Guru bahasa Indonesia hendaknya mengajarkan perilaku atau nilai-nilai pendidikan karakter yang positif kepada para siswa sebagai pembetukan karakter siswa melalui novel Pak Guru karya Awang Surya.

Dokumen yang terkait

Nilai Sosial dalam Novel Kubah Karya Ahmad Tohari dan Implikasinya terhadap Pembelajaran Bahasa dan Sastra di SMA

45 364 133

NILAI-NILAI PENDIDIKAN DALAM NOVEL RUMAH TANPA JENDELA KARYA ASMA NADIA: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN Nilai-Nilai Pendidikan dalam Novel Rumah Tanpa Jendela Karya Asma Nadia: Tinjauan Sosiologi Sastra dan Implementasinya dalam Pembelajaran Sastra di SMA

2 15 12

NILAI-NILAI PENDIDIKAN DALAM NOVEL RUMAH TANPA JENDELA KARYA ASMA NADIA: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN Nilai-Nilai Pendidikan dalam Novel Rumah Tanpa Jendela Karya Asma Nadia: Tinjauan Sosiologi Sastra dan Implementasinya dalam Pembelajaran Sastra di SMA

0 2 19

NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL HAFALAN SHALAT DELISA KARYA TERE LIYE : TINJAUAN Nilai Pendidikan Karakter Dalam Novel Hafalan Shalat Delisa Karya Tere Liye : Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implementasinya Dalam Pembelajaran Di SMA.

1 2 13

NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL HAFALAN SHALAT DELISA KARYA TERE LIYE: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN IMPLIKASINYA Nilai Pendidikan Karakter Dalam Novel Hafalan Shalat Delisa Karya Tere Liye : Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implementasinya Dalam Pem

0 3 18

NILAI-NILAI EDUKASI DALAM NOVEL AKAR KARYA DEWI LESTARI: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN Nilai-Nilai Edukasi Dalam Novel Akar Karya Dewi Lestari: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implementasinya Dalam Pembelajaran Sastra Di SMA.

0 3 12

NILAI-NILAI SOSIAL DALAM NOVEL JALA KARYA TITIS BASINO: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN IMPLIKASINYA SEBAGAI Nilai-Nilai Sosial Dalam Novel Jala Karya Titis Basino: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implikasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra Di SMA.

1 11 13

NILAI-NILAI SOSIAL DALAM NOVEL JALA KARYA TITIS BASINO: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN IMPLIKASINYA SEBAGAI Nilai-Nilai Sosial Dalam Novel Jala Karya Titis Basino: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implikasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra Di SMA.

0 7 18

NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL SEPATU DAHLAN KARYA KHRISNA PABICHARA DAN SARAN PENERAPANNYA DALAM PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA

0 8 13

NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL SEPATU DAHLAN KARYA KHRISNA PABICHARA DAN SARAN PENERAPANNYA DALAM PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA - repository perpustakaan

0 0 35