47
BAB IV PENYAJIAN DATA
1. Penyajian Data.
Dari hasil penelitian yang dilakukan, maka hasil-hasil penelitian akan diuraikan dalam 3 bentuk data yaitu : Pengamatan langsung Observasi peneliti,
wawancara dan kuesioner. Adapun hasil kuesioner sebagai instrumen utama dalam penelitian ini akan
disajikan satu persatu berdasarkan urutan pertanyaan sesuai dengan yang terdapat dalam daftar kuesioner.
1.2. Data Identitas Responden
Data-data yang menyangkut identitas responden yang akan disajikan meliputi : UmurUsia, Pendidikan, jabatangolongan, dan lama bekerja di kantor
Kecamatan Barumun Tengah Kabupaten Tapanuli Selatan.
A. UmurUsia Responden.
Tabel tersebut adalah gambaran tentang jumlah dan persentase responden untuk kelompok umur pegawai yang ada di Kecamatan Barumun Tengah yang
dimana sudah banyak bekerja lebih lebih dari 5 tahun. Hal ini menunjukkan bahwa
Universitas Sumatera Utara
48
pemahaman pegawai terhadap karakteristik daerah dan budaya bekerja sudah dipahami umur dan lama pegawai bekerja.
Tabel 2 Distribusi Responden Berdasarkan UmurUsia.
Umur Jumlah Persentase
20 – 29 9
30 30 – 39
16 53.3
40 – 49 5
16.7 Jumlah 30
100
Sumber : Kuesioner Penelitian, Mei 2007
B. Pendidikan Responden
Tabel 3 : Distribusi Responden berdasarkan Pendidikan
Pendidikan Jumlah Persentase
S1 Strata Satu 5
16,7 SLTA 18
60 SLTP 7
23,3 Jumlah 30
100 Sumber : kusioner Penelitian, Mei 2007
Tabel diatas adalah gambaran tentang jumlah dan persentase untuk jenis pendidikan responden. Hal diatas dapat disimpulkan bahwa rata-tara pendidikan
pegawai masih minim dan terbatas, ini sangat mempengaruhi proses penyelenggaraan pemerintahan dan pelaksanaan peraturan-peraturan yang telah ditetapkan.
Universitas Sumatera Utara
49
C. Jenis kelamin Responden
Tabel 4 : Distribusi responden berdasarkan jenis kelamin
Jenis Kelamin Jumlah
Persentase Laki-laki 21
70 Perempuan 9
30 Jumlah 30
100 Sumber : Kuesioner Penelitian, Mei 2007
Berdasarkan data pada tabel tersebut diatas, maka dapat diketahui bahwa rata-rata pegawai yang bekerja di kantor Kecamatan Barumun Tengah adalah laki-laki
yang sesuai dengan formasi ketentuan yang ditetapkan. D.
Lama Bekerja Pada Kecamatan Barumun Tengah Tabel 5 : Distribusi Responden Berdasarkan Lama Bekerja.
Masa Kerja Jumlah
Persentase 1-5 Tahun
10 33,3
5-10 Tahun 12
40 10-15 Tahun
5 16,7
15 Tahun 3
10 Jumlah 30
100 Sumer : Kuesioner Penelitian, Mei 2007.
Dari data diatas diperoleh bahwa sebagian besar responden berusia muda yaitu antara 30-39 tahun terbukti dari 16 jawaban responden atau dibawah umur 40
tahun, kemudian yang memiliki pendidikan yang tinggi yaitu SLTA terbukti dari 18 responden, sementara sebagian besar responden berjenis kelamin yaitu pria terbukti
Universitas Sumatera Utara
50
dari 21 responden, dan yang telah bekerja pada kantor kecamatan Barumun Tengah sebagian besar dalam waktu yang cukup lama yaitu 5-10 tahun terbukti dari 12
jawaban responden. Dengan tingkat usia yang relatif muda, tingkat pendidikan yang rendah, dan jenis kelamin serta lama bekerja di kantor Kecamatan Barumun Tengah
tentunya secara langsung atau tidak langsung akan berpengaruh pada disiplin kerja pegawai.
2. Penyajian Hasil Data