Utang Obligasi financial statement march 2016

PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Periode - periode Tiga Bulan yang Berakhir 31 Maret 2016 dan 2015 Tidak Diaudit Dan untuk Tahun-tahun yang Berakhir 31 Desember 2015, 2014 , dan 2013 Angka-angka Disajikan dalam Jutaan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain - 67 - Persentase Jumlah Modal Jumlah Saham Kepemilikan Disetor Rp 000.000 PT Budi Delta Swakarya 1.485.296.896 30,05 185.662 PT Sungai Budi 1.414.929.596 28,63 176.866 Widarto - Presiden Direktur 2.338.000 0,05 292 Santoso Winata - Presiden Komisaris 2.338.000 0,05 292 Masyarakat masing-masing kurang dari 5 2.037.196.447 41,22 254.650 Jumlah 4.942.098.939 100,00 617.762 Nama Pemegang Saham 31 Desember 2013 Berdasarkan keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa pada tanggal 7 November 2014 yang didokumentasikan dalam Akta No. 9 tanggal 10 November 2014 dari Antoni Halim, S.H., notaris di Jakarta, pemegang saham menyetujui rencana Perusahaan untuk melakukan penambahan modal tanpa melalui Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu HMETD dengan cara mengeluarkan saham masing-masing bernilai nominal Rp 125 dalam Rupiah penuh per saham sebanyak 400.000.000 saham dengan harga pelaksanaan sebesar Rp 715 dalam Rupiah penuh per saham. Perubahan Anggaran Dasar Perusahaan ini telah diterima dan dicatat dalam Sistem Administrasi Badan Hukum Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia melalui Surat No. AHU- 08311.40.21.2014 tanggal 11 November 2014. Perusahaan telah menerima setoran modal tersebut pada tanggal 3 dan 8 Desember 2014. Perubahan dalam jumlah saham beredar adalah sebagai berikut: Jumlah Saham Saldo pada tanggal 1 Januari dan 31 Desember 2013 4.942.098.939 Penerbitan saham tanpa HMETD tahun 2014 400.000.000 Saldo pada tanggal 31 Maret 2016, 31 Desember 2015 dan 2014 5.342.098.939 Manajemen Permodalan Tujuan utama dari pengelolaan modal Grup adalah untuk memastikan bahwa Grup mempertahankan rasio modal yang sehat dalam rangka mendukung bisnis dan memaksimalkan nilai pemegang saham. Grup tidak diwajibkan untuk memenuhi syarat-syarat modal tertentu. Grup mengelola struktur modal dan membuat penyesuaian terhadap struktur modal sehubungan dengan perubahan kondisi ekonomi. Grup memantau modalnya dengan menggunakan analisa gearingratio rasio utang terhadap modal, yakni membagi utang bersih terhadap jumlah modal. Utang bersih adalah jumlah utang termasuk utang bank jangka pendek dan jangka panjang, pinjaman diterima, liabilitas sewa pembiayaan, surat utang jangka menengah dan utang obligasi di laporan posisi keuangan konsolidasian dikurangi kas. Modal adalah ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemegang saham Perusahaan, yang disajikan dalam laporan posisi keuangan konsolidasian. PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Periode - periode Tiga Bulan yang Berakhir 31 Maret 2016 dan 2015 Tidak Diaudit Dan untuk Tahun-tahun yang Berakhir 31 Desember 2015, 2014 , dan 2013 Angka-angka Disajikan dalam Jutaan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain - 68 - Rasio utang bersih terhadap modal pada tanggal 31 Maret 2016, 31 Desember 2015, 31 Desember 2014, dan 31 Desember 2013 adalah sebagai berikut: 31 Maret 2016 2015 2014 2013 Jumlah utang 5.076.777 4.690.464 3.398.541 3.089.194 Dikurangi: kas 226.432 295.969 519.690 647.928 Utang bersih 4.850.345 4.394.495 2.878.851 2.441.266 Jumlah ekuitas 2.946.830 2.887.355 2.453.844 1.795.673 Rasio utang terhadap ekuitas 164,59 152,20 117,32 135,95 31 Desember

26. Saham Treasuri

Berdasarkan Akta No. 14 tanggal 19 Juni 2008 dari Ny. Kartuti Suntana S., S.H., notaris di Jakarta dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa para pemegang saham menyetujui transaksi pembelian kembali saham yang telah dikeluarkan oleh Perusahaan saham treasuri dan tercatat di Bursa Efek Indonesia sebanyak-banyaknya 10 dari jumlah saham yang ditempatkan dan disetor penuh. Pada tanggal 15 Juli 2014, Perusahaan menjual seluruh saham tresuri sebanyak 6.000.000 saham dengan harga Rp 670 dalam Rupiah penuh per saham atau sebesar Rp 4.020. Selisih harga jual kembali dan nilai tercatat saham treasuri dibukukan pada akun tambahan modal disetor. Pada tahun 2015, Perusahaan membeli kembali saham treasuri. Rincian transaksi saham treasuri adalah sebagai berikut: Jumlah Jumlah Jumlah Nilai Akuisisi Penjualan Nilai Akuisisi Nilai Lembar Rata-rata per Lembar Penjualan Nominal Rp000.000 Rp000.000 Saldo pada tanggal 1 Januari dan 31 Desember 2013 6.000.000 8.811 750 Penjualan selama tahun 2014 Juli 6.000.000 670 4.020 750 Saldo pada tanggal 31 Desember 2014 - - - Pembelian selama tahun 2015 September 11.911.600 455 5.423 1.489 Oktober 3.568.400 497 1.772 446 November 7.225.000 500 3.613 903 Jumlah 22.705.000 10.808 2.838 Saldo pada tanggal 31 Maret 2016 dan 31 Desember 2015 22.705.000 10.808 2.838 terhadap jumlah saham beredar: Tahun 2016 Periode 3 bulan 0,00 Tahun 2015 0,43 Tahun 2014 0,00 Tahun 2013 0,12