: Bagaimana proses pelaksanaan program Kick Andy dari : Apakah ada target penonton dari segi usia, pekerjaan dan jenis

selesai. Akhirnya kita tambahkan 30 menit menjadi 90 menit supaya penonton lebih puas. Karena dengan tapping itu kita ada waktu untuk mempersiapkan suatu tontonan yang lebih bagus, karena dalam pasca produksi kiat bisa banyak menambahkan insert yang bergambar menarik tentang latar belakang dari para narasumber. Sehingga ketika menonton Kick Andy selama 90 menit medapat suatu tontonan yang sangat inspairing dan menarik. T. : Dalam pembuatan format ini menggunakan format vidio apa?

J. : Menggunakan divisipro atau terkadang menggunakan camera

dengan sistem digital. Agus Pramo Hasil Inerview Interview Nama : Rojih Azka Jabatan : Reporter Hari : Rabu Waktu : 2011 Tempat : Grand Studio Kick Andy

T. : Apa latar belakangprofile berdirinya program acara Kick

Andy? J. : Kick Andy telah berdiri selama 5 tahun, ketika banyak acara talkshow yang ditayangkan oleh media televisi itu hanya menawarkan konflik antar kelompok dan kelompok. Jarang sekali ada menampilkan acara talkshow yang sifatnya inspairing, inspiratif dan motovasi. Tidak di pugkiri juga ide awal ini pun terbentuk karena melihat shownya orang luar yaitu wimpre show. Tapi kami menggunakan istilah ATM amati, tiru, modifikasi

T. : Sejak kapan program Kick Andy ditayangkan dan sudah

berapa episode J. : Kick Andy tayang perdana pada bulan Maret 2006 dan sudah 375 episode

T. : Bagaimana sebuah ide didapat sehingga menjadi suatu

program J. : Ide itu adalah sebuah produk dari pemikiran, dari ide itu sekali lagi kami meriset apakah ide yang disampaikan itu secara pemasaran dapat diterima oleh audien. Sehingga ide itu dapat dijadikan suatu program dan dapat dinikmati oleh pemirsa. T. : Visi, Misi dan tujuan dari program Kick Andy?

J. : Mencerdaskan bangsa, memberikan gambaran yang baru bagi

masyarakat Indonesia tentang arti hidup, memberikan motivasi bagi pemirsa untuk berbuat sesuatu yang lebih baik.