Dimensi Pengamalan konsekuensial Hasil Analisa Tambahan Penelitian Analisis data berdasarkan dimensi-dimensi religiusitas

46

4.5.5. Dimensi Pengamalan konsekuensial

Group Statistics 30 27.8000 2.36934 .43258 Independent Samples Test 5.646 .021 2.778 58 .007 2.23333 .80385 .62426 3.84241 2.778 49.274 .008 2.23333 .80385 .61817 3.84850 Equal variances assumed Equal variances not assumed Konsekuensial F Sig. Levenes Test for Equality of Variances t df Sig. 2-tailed Mean Difference Std. Error Difference Lower Upper 95 Confidence Interval of the Difference t-test for Equality of Means 30 25.5667 3.71097 .67753 Fakultas keagamaan non keagamaan Konsekuensial N Mean Std. Deviation Std. Error Mean Hasil penghitungan skor rerata dimensi pengamalan didapat nilai rerata pengamalan tertinggi pada kelompok sampel yang berasal dari fakultas keagamaan 27.8 dan rerata terendah pada kelompok sampel yang berasal dari fakultas non keagamaan 25.566. Berdasarkan perbedaan skor rerata tersebut kemudian hendak diketahui apakah terdapat perbedaan pengamalan yang sebenarnya. Hasil penghitungan ditampilkan pada tabel di bawah berikut; Berdasarkan hasil penghitungan uji beda dengan menggunakan teknik Independent sample t test, didapat nilai t hitung sebesar 2.778 dengan p value sebesar 0.000. Nilai t tabel pada taraf signifikansi 5 dengan df 58 adalah sebesar 2.021. Karena nilai t hitung yang didapat nilai t tabel p value 0.05, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan pengamalan yang signifikan antara mahasiswa fakultas keagamaan dan fakultas non keagamaan. 47

BAB 5 KESIMPULAN, DISKUSI DAN SARAN

Pada bab terakhir ini peneliti mencoba menyimpulkan dari semua hasil peneitian serta mendiskusikan hasil penelitian ini yang berkaitan dan juga dengan saran untuk penelitian yang sejenis dengan apa yang penulis teliti agar lebih berkembang dan tentu saja lebih baik dari penelitian yang sudah ada

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan analisa data yang diuraikan pada bab sebelumnya, maka dapat disimpulkan hasil uji hipotesis dengan melakukan uji t dengan taraf signifikansi 5 0,05, menggunakan program SPSS 13.0 menunjukkan adanya perbedaan tingkat religiusitas pada mahasiswa fakultas keagamaan dan fakultas non keagamaan, dengan t-hitung yang didapat sebesar 3.142

5.2 Diskusi

Penelitian ini mengukur tingkat religiusitas pada dua kelompok perbandingan yaitu kelompok fakultas keagamaan dengan fakultas non keagamaan. Religiusitas merupakan sistem simbol, keyakinan, nilai, dan 47