Fungsi Pertanyaan Uraian Materi

Kegiatan Pembelajaran 2 dengan topik pelajaran dan sumber belajar misalnya buku dan lembar kerja siswa.

2. Klasifikasi Pertanyaan

Pertanyaan yang diajukan oleh guru dapat diklasifikasikan ke dalam beberapa bagian, yaitu klasifikasi pertanyaan divergen dan konvergen, klasifikasi pertanyaan berdasarkan taksonomi Bloom dan keterampilan proses, klasifikasi pertanyaan menurut Dahar terdiri atas 1 pertanyaan faktual dan deskriptif ; 2 pertanyaan membimbing; dan 3 pertanyaan tingkat tinggi, dan klasifikasi pertanyaan menurut Carin mencakup pertanyaan tingkat rendah, tingkat menengah, dan tingkat tinggi.

a. Pertanyaan Konvergen dan Divergen 1 Pertanyaan Konvergen

Pertanyaan konvergen disebut juga pertanyaan tertutup, yaitu pertanyaan yang tidak menuntut siswa untuk memberikan jawaban lebih dari satu banyak alternatif. Pertanyaan ini dapat diajukan langsung untuk menarik perhatian siswa pada suatu objek, mempertajam ingatan siswa dan membantu menilai siswa pada kemampuan mengingat atau mengamati. Tabel 3. Contoh Pertanyaan Konvergen Contoh Pertanyaan Divergen Tujuan Gambar 2.1 Reaksi Kimia Batu gamping dengan larutan HCl Tabung a berisi serbuk batu gamping dan tabung b berisi kepingan batu gamping Mengamati zat yang dimasukkan ke dalam tabung a dan b dan menyebutkan nama zat tersebut 1. Zat apakah yang dimasukkan ke dalam tabung a dan b? 2. Samakah zat yang yang dimasukkan ke dalam tabung a dan b? 3. Menurutmu, batu gamping pada bentuk apa yang lebih cepat reaksinya dengan larutan HCl? 2 Pertanyaan Divergen b a IPA SMP KK H Pertanyaan divergen atau pertanyaan terbuka adalah jenis pertanyaan yang menuntut siswa untuk dapat memberikan jawaban yang terbuka lebih dari satu jawaban. Pertanyaan divergen merangsang siswa untuk menjadi observer yang baik dan mengembangkan kemampuan mengorganisasi informasidata dari peristiwaobyek yang dipresentasikan guru. Pertanyaan divergen dapat membimbing siswa mencari hubungan dan membuat hipotesis, serta menyimpulkan. Contoh pertanyaan divergen adalah seperti pada Tabel 6. Tabel 4. Contoh pertanyaan divergen Contoh Pertanyaan Divergen Tujuan Apa yang dapat kamu jelaskan dari gambar ini? Menggambar kan inferensi Bagaimana kamu dapat membuktikan bahwa intensitas cahaya matahari akan mempengaruhi kecepatan fotosintesis? Eksperimen Bagaimana kamu dapat memberikan informasi hasil percobaan tentang pengaruh intensitas cahaya matahari terhadap kecepatan fotosintesis? Organisasi dataeksperi men b. Pertanyaan menurut Taksonomi Bloom Anderson, et.all 2001 merevisi taksonomi tujuan pendidikan yang dikemukakan oleh Bloom 1956, yaitu sebagai berikut.