INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN No Kompetensi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Universitas Negeri Yogyakarta

3. INSTRUMEN PENILAIAN KETRAMPILAN No

Kompetens i Dasar Indikator Esensial Uraian Gerak Pen-skoran 1. 4.6 Mempraktik kan dua jenis rangkaikan keterampila n senam lantai dengan koordinasi gerak yang baik. a. Posisi dan sikap awal 1. Salah satu kaki di depan tidak terlalu lebar. 2. Badan tegak . 3. Pandangan mata ke arah matras 4. Kedua tangan keatas dengan telapak tangan terbuka Skor 4, jika seluruh uraian gerak dilakukan dengan benar Skor 3, jika tiga uraian gerak dilakukan dengan benar Skor 2, jika hanya dua uraian gerak dilakukan dengan benar Skor 1, jika hanya satu uraian gerak dilakukan dengan benar b. Pelaksana an gerakan 1. Bungkukan badan 2. Kedua Tangan menumpu pada matras selebar bahu lengan di kencangkan pandangan sedikit kedepan.Pantat didorong setinggi – tingginya, tungkai depan bengkok sedang tungkai belakang lurus 3. Ayunkan tungkai belakang keatas kencangkan otot perut. 4. Kedua tungkai rapat dan lurus merupakan satu garis dengan badan Skor 4, jika seluruh uraian gerak dilakukan dengan benar Skor 3, jika tiga uraian gerak dilakukan dengan benar Skor 2, jika hanya dua uraian gerak dilakukan dengan benar RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Universitas Negeri Yogyakarta No Kompetens i Dasar Indikator Esensial Uraian Gerak Pen-skoran dan lengan pandangan ada diantara kedua tumpuan tangan badan dijulurkan keata. Jaga keseimbangan. Skor 1, jika hanya satu uraian gerak dilakukan dengan benar c. Posisi dan sikap akhir 1. Turunkan salah satu kaki disusul lkakim yang lain 2. Badan bongkaok kedua tangan menumpu di matra. 3. Sambil mnegakan badan tarik tangan ke badan. 4. Berdiri tegak. Skor 4, jika seluruh uraian gerak dilakukan dengan benar Skor 3, jika tiga uraian gerak dilakukan dengan benar Skor 2, jika hanya dua uraian gerak dilakukan dengan benar Skor 1, jika hanya satu uraian gerak dilakukan dengan benar a. Dari kisi-kisi tersebut dapat disusun contoh instrument penilaian dalam bentuk lembar pengamatan, sebagai berikut: No Indikator Esensial Uraian Gerak Ya 1 Tidak 1. Posisi dan Sikap Awal a. Kaki b. Badan RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Universitas Negeri Yogyakarta c. Lengan dan tangan d. Pandangan mata 2. Pelaksanaan Gerak a. Kaki b. Badan c. Lengan dan tangan d. Pandangan mata 3. Posisi dan Sikap Akhir a. Kaki b. Badan c. Lengan dan tangan d. Pandangan mata Atau dapat disederahanakan menjadi: No Nama Peserta Didik Posisi Sikap Awal Pelaksanaan Gerak Posisi Sikap Akhir Jumlah Skor 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 1. 2. 3. … …. ………………… ………… … . … . … . … . … … … … … . … . … . … . …. b. Berdasarkan hasil dari uji ketrampilan yang telah dilakukan, skor dapat diolah sebagai berikut: Perolehan skor peserta didik P dibagi dengan skor maksimum Max sesuai contoh; 3 Indikator Esensial X 4 = 12 dikalikan dengan satuan penilaian satuan, atau puluhan. Rumus : P Max X 100