Analisis Bivariat HASIL PENELITIAN

4.3 Analisis Bivariat

Analisis bivariat dilakukan untuk mengidentifikasi hubungan variabel independen pendidikan, pengetahuan, pendapatan, ketersediaan fasilitas, keterjangkauan pelayanan, informasi dan dukungan dan variabel dependen keikutsertaan vasektomi. Untuk mengetahui apakah ada hubungan yang bermakna di antara variabel independen dengan variabel dependen dilakukan uji statistik dengan uji chi square. 4.3.1 Hubungan Faktor Predisposisi Pria Pasangan Usia Subur dengan Keikutsertaan Vasektomi di Kecamatan Percut Sei Tuan Pada Tabel 4.12 terlihat bahwa dari 104 responden terdapat perbedaan persentase keikutsertaan vasektomi antara yang memiliki pendidikan tinggi dengan keikutsertaan vasektomi sebanyak 2 orang, pendidikan rendah dengan keikutsertaan vasektomi sebanyak 71 orang. Hasil uji statistik dengan uji chi-square menunjukkan tidak ada hubungan yang signifikan antara pendidikan pria pasangan usia subur dengan keikutsertaan vasektomi p=0,352. Pada pengetahuan terlihat ada hubungan antara pengetahuan dengan keikutsertaan vasektomi dengan nilai p=0,001. Sebaliknya dengan variabel pendapatan tidak ada hubungan antara pendapatan dengan keikutsertaan vasektomi dengan nilai p=0,140. Hubungan Faktor Predisposisi Pria Pasangan Usia Subur dengan Keikutsertaan Vasektomi di Kecamatan Percut Sei Tuan dapat dilihat pada Tabel 4.12. Universita Sumatera Utara Tabel 4.12 Hubungan Faktor Predisposisi Pria Pasangan Usia Subur dengan Keikutsertaan Vasektomi di Kecamatan Percut Sei Tuan Tahun 2013 Keikutsertaan Vasektomi Faktor Predisposisi Ikut Tidak Ikut Jumlah P χ n 2 n n Pendidikan 0,352 8,66 Tinggi 2 100 2 100,0 Rendah 71 69,6 31 30,4 102 100,0 Pengetahuan 0,001 10,791 Baik 62 78,5 17 21,5 79 100,0 Kurang 11 44,0 14 56,0 25 100,0 Pendapatan 0,140 2,183 Tinggi 16 84,2 3 15,8 19 100,0 Rendah 57 67,1 28 32,9 85 100,0 4.3.2 Hubungan Faktor Pendukung Pria Pasangan Usia Subur dengan Keikutsertaan Vasektomi di Kecamatan Percut Sei Tuan Pada Tabel 4.13 terlihat bahwa dari 104 responden terdapat perbedaan persentase keikutsertaan vasektomi antara yang ada ketersediaan fasilitas dengan keikutsertaan vasektomi sebanyak 57 orang, tidak ada ketersediaan fasilitas dengan keikutsertaan vasektomi sebanyak 16 orang. Hasil uji statistik dengan uji chi-square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara ketersediaan fasilitas pria pasangan usia subur dengan keikutsertaan vasektomi p=0,077. Pada keterjangkauan terlihat ada hubungan antara keterjangkauan dengan keikutsertaan vasektomi dengan nilai p=0,024. Hubungan Faktor Pendukung Pria Pasangan Usia Subur dengan Keikutsertaan Vasektomi di Kecamatan Percut Sei Tuan dapat dilihat pada Tabel 4.13 Universita Sumatera Utara Tabel 4.13 Hubungan Faktor Pendukung Pria Pasangan Usia Subur dengan Keikutsertaan Vasektomi di Kecamatan Percut Sei Tuan Tahun 2013