Konsep Kurikulum 2013 2 JP Analisis Materi Ajar 14 JP Perancangan Model Belajar 14 JP Praktik Pembelajaran Terbimbing 20 JP Evaluasi Peserta 2 JP

Tabel 1. Rincian Struktur Program Pelatihan No Materi Pelatihan Alokasi Waktu

1. Konsep Kurikulum 2013 2 JP

1.1 Rasional dan elemen perubahan Kurikulum 2013 1 1.2 SKL, KI, dan KD serta strategi implementasi Kurikulum 2013 1

2. Analisis Materi Ajar 14 JP

2.2 Analisis buku guru 6 2.3 Analisis buku siswa 8

3. Perancangan Model Belajar 14 JP

3.1 Perancangan RPP aktivitas belajar dengan pendekatan scientific, ProjectProblem based Learning, Discovery Learning, Analisis dan Pemilihan Model Pembelajaran 8 3.2 Perancangan Penilaian Tes, Portofolio serta rancangan penerapan Authentic Asessment 4 3.3 Penilaian Hasil Belajar Rapor 2

4. Praktik Pembelajaran Terbimbing 20 JP

4.1 Simulasi aktivitas siswa belajar dan guru 6 4.2 Peer Teaching Perencanaan Bersama, Observasi, dan Refleksi 14

5. Evaluasi Peserta 2 JP

5.1 Pre-test 1 5.2 Post-test 1 Total 52 Sumber: Pelatihan Kurikulum 2013, Kemdikbud. Strategi lain yang dilakukan dalam implementasi Kurikulum 2013 yaitu terkait penyiapan buku siswa dan buku pegangan guru. Pengembangan buku siswa dan buku pegangan guru menjadi penting karena saat ini tidak ada keseragaman buku acuan yang dipakai sehingga seringkali buku yang digunakan tidak sesuai dengan karakteristik siswa. Jadi, untuk implementasi kurikulum 2013 siswa dan guru sudah dibekali buku yang disediakan oleh pemerintah. Strategi ini memberikan jaminan terhadap kualitas isibahan ajar dan penyajian buku serta bahan bagi pelatihan guru dalam keterampilan melakukan pembelajaran dan penilaian pada proses serta hasil belajar siswa. Ketersediaan buku ini juga untuk meringankan beban orangtua karena orangtua tidak perlu membeli buku. Strategi dalam implementasi Kurikulum 2013 tersebut tentu menjadi sebuah langkah yang diharapkan mampu mewujudkan tujuan dari Kurikulum 2013. Keberhasilan Kurikulum 2013 akan ditentukan oleh strategi yang dilakukan oleh semua pihak yang terlibat. Tinggal bagaimana guru sebagai ujung tombak implementasi kurikulum memiliki kesiapan akan hadirnya Kurikulum 2013 yang sudah mulai berjalan ini.

4. Mata Pelajaran Ekonomi pada Struktur Kurikulum 2013 SMA

Dokumen yang terkait

ANALISIS KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN KESIAPAN GURU SEKOLAH MENENGAH ATAS DALAM MENDUKUNG IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013

1 14 99

KESIAPAN GURU GEOGRAFI DALAM MEMBUAT PERANGKAT PEMBELAJARAN BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DI SEKOLAH MENENGAH ATAS SE KABUPATEN BATANG

0 22 175

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU TERHADAP KESIAPAN GURU EKONOMI DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DI SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) SE-KOTA MEDAN.

1 2 28

KESIAPAN GURU PPKN DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KURIKULUM 2013 DI SMP SE-KOTA MEDAN YANG MENERAPKAN KURIKULUM 2013.

0 2 26

ANALISIS KESIAPAN GURU DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN Analisis Kesiapan Guru Dalam Mengimplementasikan Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Matematika (Studi Kasus Pada SMP Negeri 1 Mojolaban).

0 2 14

ANALISIS KESIAPAN GURU DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KURIKULUM 2013 PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA Analisis Kesiapan Guru Dalam Mengimplementasikan Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Matematika (Studi Kasus Pada SMP Negeri 1 Mojolaban).

0 1 13

PENGARUH KESIAPAN GURU DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KURIKULUM 2013 TERHADAP PENCAPAIAN HASIL BELAJAR.

0 0 39

KINERJA GURU EKONOMI SMA NEGERI DI KABUPATEN SLEMAN DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KURIKULUM 2013.

0 0 172

KESIAPAN GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PJOK) SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN PURBALINGGA DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KURIKULUM 2013.

0 0 125

Kesiapan Guru dalam Mengimplementasikan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) di Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) Kabupaten Tanah Datar Sumatera Barat-Indonesia - Universitas Negeri Padang Repository

0 0 15