Kesimpulan Keterbatasan Penelitian Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Financial Leverage, dan Kebijakan Dividen terhadap Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Property & Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah variabel ukuran perusahaan, profitabilitas, financial leverage, dan kebijakan dividen berpengaruh terhadap praktik perataan laba. Setelah dilakukan analisis data univariate dan multivariate dan interpretasi hasil penelitian, diperoleh kesimpulan penelitian sebagai berikut: 1. Hasil penelitian ini merupakan salah satu bukti bahwa sebagian perusahaan property real estate yang terdaftar di BEI melakukan praktik perataan laba. Kesimpulan ini berdasarkan hasil pengamatan terhadap 17 perusahaan property real estate yang terdaftar di BEI selama periode 3 tahun, dapat diketahui bahwa ada 4 perusahaan yang termasuk perata laba 23,5 dan ada 13 perusahaan yang bukan perata laba 76,5. 2. Pada pengujian univariate, menunjukkan hasil bahwa variabel ukuran perusahaan, profitabilitas, financial leverage, dan kebijakan dividen tidak memiliki perbedaan yang signifikan antara perusahaan yang melakukan perataan laba dengan perusahaan yang tidak melakukan perataan laba. 3. Pada pengujian multivariate, keempat variabel ukuran perusahaan, profitabilitas, financial leverage, dan kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap terjadinya praktik perataan laba. Hasil pengujian ini diperkuat Universitas Sumatera Utara dengan hasil pengujian multivariate secara bertahap pada tahap kedua, tahap ketiga dan tahap keempat, yang semuanya menunjukkan nilai signifikansi diatas 5, berarti variabel independen ukuran perusahaan, profitabilitas, financial leverage, dan kebijakan dividen konsisten dengan pengujian multivariate secara serentak, yaitu tidak berpengaruh terhadap terjadinya praktik perataan laba.

5.2 Keterbatasan Penelitian

Dalam penelitian ini peneliti memiliki sejumlah keterbatasan yang dikemukakan sebagai berikut: 1. Perusahaan yang dijadikan sampel pada penelitian ini terbatas hanya pada perusahaan yang bergerak di bidang property real estate yang terdaftar di BEI, sehingga hasil penelitian ini tidak dapat mewakili keseluruhan perusahaan yang go public di Indonesia. 2. Periode penelitian yang digunakan hanya tiga tahun, masih terlalu singkat dibandingkan dengan penelitian sebelumnya yang dapat mencakup waktu sampai lebih dari lima tahun. 3. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini ternyata hanya mampu menjelaskan variasi variabel dependen perataan laba sebesar 32,3. Selebihnya dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti oleh penelitian ini. Universitas Sumatera Utara

5.3 Saran

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepemilikan Kas, Kepemilikan Manajerial, Ukuran Perusahaan, Financial Leverage, dan Profitabilitas terhadap Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Periode 2011-2013)

7 99 109

Pengaruh Profitabilitas, Firm Size, &Asset Tangibility terhadap Financial Leveragepada Perusahaan Property & Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 39 84

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, UKURAN DAN LEVERAGE PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PERUSAHAAN (STUDI PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE AND PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA)

1 10 104

PENDAHULUAN Pengaruh Ukuran Perusahaan, Nilai Perusahaan, Profitabilitas, Dan financial leverage Terhadap Praktik perataan laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2014).

0 3 8

Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Financial Leverage, dan Kebijakan Dividen terhadap Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Property & Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013

0 0 11

Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Financial Leverage, dan Kebijakan Dividen terhadap Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Property & Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013

0 0 15

Pengaruh Kepemilikan Kas, Kepemilikan Manajerial, Ukuran Perusahaan, Financial Leverage, dan Profitabilitas terhadap Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Periode 2011-2013)

0 0 11

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 20

TERHADAP PRAKTIK PERATAAN LABA (Studi pada Perusahaan Property, Real Estate, dan Kontruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015)

0 0 19

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, FINANCIAL LEVERAGE, DAN DIVIDEND PAYOUT RATIO TERHADAP PRAKTIK PERATAAN LABA (Studi pada Perusahaan Property, Real Estate, dan Kontruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015 - reposi

0 0 5