Identifikasi Masalah Penelitian Rumusan Masalah Penelitian

Agan Setia Putra, 2014 Pendidikan Agama Islam Untuk Siswa Tunagrahita Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Berdasarkan latar belakang di atas, peniliti tertarik untuk mengetahui dan memperoleh informasi lebih mendalam mengenai pembelajaran PAI yang dilaksanakan di SMPLB-C. Oleh karena itu, maka penulis mengangkat judul “PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SISWA TUNAGRAHITA” Studi Deskriptif tentang Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Pada Siswa Tunagrahita di SMPLB-C Muhammadiyah Cipedes Kota Bandung Tahun Ajaran 20132014.

B. Identifikasi Masalah Penelitian

Berdasarkan latar belakang penelitian di atas, peneliti mengidentifikasikan masalah penelitian yaitu adanya problem-problem yang dihadapi siswa pada saat kegiatan pembelajaran, hal ini disebabkan oleh keterbatasan mereka dalam hal intelegensi, siswa ini mempunyai kecerdasan di bawah rata-rata orang normal. Problem guru berupa minimnya jumlah guru PAI serta keterbatasan kemampuan guru dalam mengambil materi yang benar-benar sesuai dengan kemampuan siswa. Permasalahan yang dihadapi oleh siswa tunagrahita dalam mengikuti proses pembelajaran PAI, hal ini disebabkan oleh keterbatasan mereka dalam hal intelegensi, anak tunagrahita mempunyai kecerdasan di bawah rata-rata orang normal. Sehingga dalam proses pembelajaran PAI, siswa tunagrahita memerlukan pendekatan dan pembelajaran secara khusus.

C. Rumusan Masalah Penelitian

Berdasarkan latar belakang penelitian di atas, peneliti merumuskan masalah berikut: adanya permasalahan yang dihadapi oleh siswa tunagrahita dalam mengikuti proses pembelajaran PAI, hal ini disebabkan oleh keterbatasan mereka dalam hal intelegensi, anak tunagrahita mempunyai kecerdasan di bawah rata-rata orang normal. Sehingga dalam proses pembelajaran PAI, siswa tunagrahita memerlukan pendekatan dan pembelajaran secara khusus. Berdasarkan uraian di atas, penelitian ini akan diarahkan untuk menjawab rumusan masalah yang dijabarkan dalam pertanyaan sebagai berikut: Agan Setia Putra, 2014 Pendidikan Agama Islam Untuk Siswa Tunagrahita Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 1. Bagaimana perencanaan pembelajaran Pendidikan Agama Islam pada siswa tunagrahita di SMPLB-C Muhammadiyah Cipedes Kota Bandung tahun ajaran 20132014? 2. Bagaimana pelaksanaan pembelajaran Pendidikan Agama Islam pada siswa tunagrahita di SMPLB-C Muhammadiyah Cipedes Kota Bandung tahun ajaran 20132014? 3. Bagaimana pelaksanaan evaluasi pembelajaran Pendidikan Agama Islam pada siswa tunagrahita di SMPLB-C Muhammadiyah Cipedes Kota Bandung tahun ajaran 20132014?

D. Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

Kontribusi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Terhadap Pelaksanaan Shalat Lima Waktu Siswa SMP Negeri 37 Jakarta

0 4 110

PENGARUH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN SHALAT FARDLU PADA SISWA SMK Pengaruh Pendidikan Agama Islam Terhadap Pelaksanaan Shalat Fardlu Pada Siswa SMK Muhammadiyah 01 Boyolali Tahun 2014 / 2015.

0 2 15

PENGARUH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN SHALAT FARDHU PADA SISWA SMK Pengaruh Pendidikan Agama Islam Terhadap Pelaksanaan Shalat Fardlu Pada Siswa SMK Muhammadiyah 01 Boyolali Tahun 2014 / 2015.

0 2 17

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di Kelas III Sekolah Dasar Islam Terpadu Ar-Risalah Surakarta Tahun 2012/2013.

0 4 15

PENGARUH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP PENDIDIKAN MORAL SISWA KELAS IV SD MUHAMMADIYAH 10 TIPES Pengaruh Pendidikan Agama Islam Terhadap Pendidikan Moral Siswa Kelas Iv Sd Muhammadiyah 10 Tipes Surakrta Tahun Ajaran 2012 / 2013.

0 0 17

MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA SISWA TUNANETRA : Studi Deskriptif Tentang Pelaksanaan Pendidikan Agama Islam pada Siswa Tunanetra di SMPLBN-A Kota Bandung Tahun Ajaran 2013-2014.

2 6 47

PELAKSANAAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA

0 0 146

PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SISWA TUNARUNGU DI SMPLB WANTU WIRAWAN SALATIGA TAHUN 2015 SKRIPSI Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.I)

0 0 187

PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA SISWA PENYANDANG AUTIS DI SMPLB NEGERI SALATIGA TAHUN PELAJARAN 20132014 SKRIPSI Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam

0 3 127

Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Pada Anak Berkebutuhan Khusus Tunagrahita Ringan di SMPLB Negeri Salatiga Tahun Ajaran 2015/2016 - Test Repository

0 0 113