Analisis Bivariat Analisis Multivariat

Tabel 4.11 Disribusi Responden Berdasarkan Penggunaan Alat Kontrasepsi No Kategori Penggunaan Alat Kontrasepsi f 1. Menggunakan alat kontrasepsi Tidak Ya 64 29 68,8 31,2 Jumlah 93 100 2. Jenis alat kontrasepsi yang digunakan Pil Suntik Spiral Lain-lain MOW 12 15 1 1 41,3 51,8 3,5 3,5 Jumlah 29 100 3. Lama menggunakan KB 5 tahun 14 48,2 ≥ 5 tahun 15 51,8 Jumlah 29 100 4. Alasan untuk ber-KB Tidak ingin punya anak lagi Ingin menunda kehamilan Menjarangkan kehamilan Ikut-ikutan teman dan tetangga Lain-lain disuruh dokter 4 9 14 1 1 13,8 31,0 48,2 3,5 3,5 Jumlah 29 100 5. Alasan untuk tidak ber-KB Ingin tambah anak lagi Sedang hamil Tidak diizinkan suami Takut efek samping Belum memiliki anak laki-laki Lain-lain sudah tua, suami bekerja di luar kota, dan ingin anak banyak 17 2 25 10 1 9 26,5 3,1 39,1 15,6 1,6 14,1 Jumlah 64 100

1.3 Analisis Bivariat

Analisis bivariat digunakan untuk menjelaskan hubungan antara variabel bebas meliputi pengetahuan, pengalaman, nilai anak dan dukungan suami dengan variabel terikat penggunaan alat kontrasepsi. Untuk mengetahui kemaknaannya Universitas Sumatera Utara dilakukan analisis bivariat dengan uji chi square. Dikatakan ada hubungan yang bermakna secara statistik jika diperoleh nilai ρ0,05. Hubungan antara variabel bebas dan variabel terikat dengan hasil sebagai berikut : 1. Variabel pengetahuan ρ=0,001, nilai ekonomis anak ρ=0,001 dan v ariabel dukungan suami ρ=0,001 menunjukkan hubungan secara signifikan dengan penggunaan alat kontrasepsi pada Pasangan Usia Subur PUS karena nilai ρ 0,05 2. Va riabel pengalaman ρ=0,102 tidak memiliki hubungan secara signifikan dengan penggunaan alat kontrasepsi pada Pasangan Usia Subur PUS karena nilai ρ 0,05. Secara rinci dapat dilihat pada tabel 4.12 sebagai berikut : Tabel 4.12 Hasil Uji Statistik Chi Square No Variabel bebas Contingency coefficient Sig ρ 1. Pengetahuan 0,466 , ∗∗ 2. Pengalaman 0,167 0,102 3. Nilai ekonomis anak 0,483 , ∗∗ 4. Dukungan suami 0,624 , ∗∗ Keterangan ∗∗ signifikan

4.4 Analisis Multivariat

Berdasarkan hasil uji statistik bivariat, dapat diketahui bahwa variabel pengetahuan, nilai ekonomis anak dan dukungan suami dapat dilanjutkan ke analisis multivariat regresi logistik. Melalui analisis bivariat, variabel yang memiliki nilai ρ0,25 dan mempunyai kemaknaan secara substansi dapat dijadikan kandidat yang akan dimasukkan sebagai kovariat dalam model multivariat. Universitas Sumatera Utara Hasil uji statistik regresi logistik dengan tingkat kepercayaan 95 α=0,05 secara rinci dapat dilihat pada tabel 4.13 sebagai berikut : Tabel 4.13 Hasil Uji Regresi Logistik No Variabel bebas B Sig Exp B 1. Pengetahuan 0,564 0,377 1758 2. Nilai ekonomis anak -3,133 0,001 0,044 3. Dukungan suami 5,373 0,001 215,527 Constant -3,049 0,193 0,047 Berdasarkan hasil analisis tersebut diketahui bahwa ada dua variabel bebas yang berpengaruh terhadap variabel terikat penggunaan alat kontrasepsi yaitu nilai ekonomis anak ρ=0,001 dan dukungan suami ρ=0,001 karena nilai ρ0,05, sedangkan variabel pengetahuan ρ=0,377 tidak memiliki pengaruh yang bermakna terhadap penggunaan alat kontrasepsi karena nilai ρ0,05 Berdasarkan hasil uji regresi logistik pada tabel di atas maka diperoleh model persamaan : Y = -3,049 constant - -3,133 nilai ekonomis anak + 5,373 dukungan suami Dimana : Y = Penggunaan alat kontrasepsi X 1 = Nilai ekonomis anak X 2 = Dukungan suami Dari model persamaan yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa : 1. Jika variabel bebas diabaikan, maka penggunaan alat kontrasepsi akan turun α = -3,049 atau dengan kata lain apabila tidak ada pengaruh variabel X, maka variabel Y akan turun. Universitas Sumatera Utara 2. Jika nilai ekonomis anak dinaikkan satu satuan, maka penggunaan alat kontrasepsi akan menurun sebesar 3,133 Dengan kata lain dapat dikatakan bahwa peningkatan variabel X1 akan menurunkan variabel Y. 3. Jika dukungan suami dinaikkan satu satuan, maka penggunaan alat kontrasepsi akan meningkat pula sebesar 5,373. Dengan kata lain jika variabel X ditingkatkan, maka variabel Y akan meningkat pula atau sebaliknya jika variabel X diturunkan maka variabel Y akan menurun pula.

4.5 Hasil Wawancara dengan Bidan Desa Puskesmas Secanggang

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pengetahuan Pria Pasangan Usia Subur Tentang Alat Kontrasepsi Kondom dan Dukungan Sosial Terhadap Partisipasi Pria Dalam Keluarga Berencana di Kecamatan Hutaimbaru Kota Padangsidimpuan

1 68 145

Hubungan Karakteristik, Pengetahuan dan Sikap Wanita Usia Subur (WUS) dengan Upaya Mengurangi Premenstrual Syndrome di Kecamatan Muara Dua Kota Lhokseumawe Tahun 2013

1 92 159

Gambaran Pengetahuan Dan Sikap Wanita Usia Subur Yang Belum Menikah Tentang Tradisi Badapu Di Wilayah Kerja Puskesmas Singkil Kabupaten Aceh Singkil Tahun 2013

1 43 116

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL SUAMI DENGAN PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI IUD PADA PASANGAN USIA SUBUR

0 5 19

Pengaruh Pengetahuan, Pengan, Nilai Anak dan Dukungan Suami Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Pada Pasangan Usia Subur (PUS) di Desa Secanggang Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 17

Pengaruh Pengetahuan, Pengan, Nilai Anak dan Dukungan Suami Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Pada Pasangan Usia Subur (PUS) di Desa Secanggang Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 2

Pengaruh Pengetahuan, Pengan, Nilai Anak dan Dukungan Suami Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Pada Pasangan Usia Subur (PUS) di Desa Secanggang Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 9

Pengaruh Pengetahuan, Pengan, Nilai Anak dan Dukungan Suami Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Pada Pasangan Usia Subur (PUS) di Desa Secanggang Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 16

Pengaruh Pengetahuan, Pengan, Nilai Anak dan Dukungan Suami Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Pada Pasangan Usia Subur (PUS) di Desa Secanggang Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 5

Pengaruh Pengetahuan, Pengan, Nilai Anak dan Dukungan Suami Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Pada Pasangan Usia Subur (PUS) di Desa Secanggang Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 21