Perencanaan keperawatan dan rasional

2.3.4 Perencanaan keperawatan dan rasional

Hari tanggal No. Dx Perencanaan keperawatan Selasa 1 Tujuan: Klien dapat memperlihatkan pengendalian nyeri, yang di buktikan indikator 3: - Klien dapat mengenali nyeri - Menggunakan tindakan pencegahan - Melaporkan nyeri dapat dikendalikan Kreteria hasil: Dalam 1 kali 24 jam dapat menunjikkan tingkat nyeri: - Ekspresi nyeri pada wajah - Gelisa atau ketegangan otot - Durasi episode nyeri - Merintih dan menangis - Gelisah Rencana tindakan Mandiri : - Lakukan pengkajian secara menyeluruh terhadap lokasi nyeri, intensitas nyeri, durasi, Rasional - Data dapat membantu mengevaluaisi nyeri dan peredaan nyeri serta mengidentifikasi Universitas Sumatera Utara karakteristik, dan faktor pencetus nyeri. - Anjurkan tidur atau istirahat yang adekuat untuk mengurangi nyeri. - Dorong pasien untuk mendiskusikan pengalaman rasa sakit yang dirasakan. - Pertimbangkan pengaruh budaya pada respon nyeri misalnya perbedaan bagi sebagian budaya mempersepsikan nyeri berbeda- beda. - Kendalikan faktor lingkungan yang dapt sumber-sumber multipel dan jenis nyeri. - Menciptakan siklus tidur dan bangun tidur yang teratur. - Menciptakan kenyamanan dan mencegah terjadinya stres selama dalam rawatan. - Untuk mengetahui apakah nyeri yang dirasakan klien berasal dari sakitnya atau tidak. - Mencegah terjadinya nyeri akibat pengaruh dari Universitas Sumatera Utara mempengaruhi respon pasien terhadap ketidaknyamanan misalnya menghindari kebisingan, tidak mengajak klien berbicara terlalu banyak. - Beri informasi tentang rasa sakit, seperti penyebab nyeri, berapa lama akan berlangsung, dan ketidaknyamanan prosedur akan tindakan. - Berikan informasi yang akurat untuk mempromosikan pengetahuan keluarga tentang respon nyeri dan lingkunagan. - Menciptakan kenyamanan dan mencegah terjadinya stres selama dalam rawatan. - Membantu klien mengatasi nyeri yang dirasakan. Universitas Sumatera Utara pengalaman nyeri. - Beri rasa nyaman dengan mempertahankan klien dengan kesejajaran tubuh tetap. - Kaji tanda-tanda vital TD: 12080 MmHg RR: 18xmenit HR: 80xmenit T: 36,5 C - Kolaborasi: Berikan analgesik sesuai yang diresepkan unutuk peningkatan peredaan nyeri yang optimal. pemberian jam 16.00 ketorolax, 1 amp, intravena - Kesejajaran tubuh yang tepat dapat membedakan nyeri, mengurangi ketegangan sendi serta mencegah kontraktur. - Untuk mengetahui keadaan umum klien. - Analgesik lebih efektif bila diberikan pada awal siklus nyeri. Universitas Sumatera Utara

2.2.5 Pelaksanaan Keperawatan