Perumusan Masalah Tujuan Penulisan Karya Akhir Manfaat Penulisan Karya Akhir Batasan Masalah Metode Penulisan Karya Akhir Sistematika Pembahasan

photoelectric yang berfungsi untuk mengendalikan pendistribusian alumina dari penyalur utama distribution bin ke tempat penampungan alumina girder hoper pada Anode Change Crane. Alat ini juga mengendalikan gerakan Anode Change Crane baik gerakan kanan-kiri traversing atau gerakan barat-timur travelling dari satu tungku reduksi ke tungku reduksi lainnya. Penggunaan photoelectric sensor sangat efektif dan efisien untuk sistem kontrol pada industri, terutama pada industri peleburan aluminium. Oleh karena itulah penulis tertarik untuk membahas penggunaan photoelectic sensor pada distribusi alumina di pabrik peleburan aluminium.

1.2 Perumusan Masalah

Adapun rumusan masalah dalam Karya Akhir ini adalah : 1. Pengendalian distribusi alumina dan gerakan Anode Change Crane. 2. Bagaimana prinsip kerja photoelectric sensor dalam mengawasi distribusi alumina

1.3 Tujuan Penulisan Karya Akhir

Adapun tujuan penulisan Karya Akhir ini adalah : 1. Untuk mengetahui bagaimana kerja sistem instrumen pengendali yang mengendalikan pendistribusian alumina dan gerakan dari Anode Change Crane. 2. Untuk memahami prinsip kerja sensor photoelctric dalam mengawasi distribusi alumina. Universitas Sumatera Utara

1.4 Manfaat Penulisan Karya Akhir

Penulisan Karya Akhir ini diharapkan bermanfaat untuk : 1. Pedoman bagi mahasiswa yang membahas masalah yang berhubungan dengan topik bahasan. 2. Mengenal dan memahami instrumen-instrumen yang digunakan untuk pengendalian di pabrik peleburan aluminium.

1.5 Batasan Masalah

Adapun batasan masalah dalam penyusunan Karya Akhir ini adalah instrumen yang diperlukan untuk mengendalikan pendistribusian alumina dan gerakan Anode Change Crane yang mencakup : 1. Prinsip kerja dari photoelectric sensor 2. Sistem kerja instrumen pengendali distribusi alumina dan gerakan Anode Change Crane. 3. Tidak membahas secara mendetail mengenai rumus-rumus dan penurunannya 4. Sensor Photoelectric yang digunakan adalah tipe penetrasi.

1.6 Metode Penulisan Karya Akhir

Metode penulisan yang digunakan dalam penulisan Karya Akhir ini antara lain sebagai berikut : 1. Dengan melakukan studi literatur yang berkaitan dengan topik bahasan. 2. Dengan melakukan studi lapangan ketika kerja praktek. Universitas Sumatera Utara

1.7 Sistematika Pembahasan

Untuk mempermudah pembahasan dalam penulisan Karya Akhir ini, maka penulis membuat suatu sistematika pembahasan. Sistematika ini merupakan urutan bab demi bab termasuk sub-subnya. Adapun sistematika pembahasan Karya Akhir ini adalah sebagai berikut : BAB 1 PENDAHULUAN Pada bab ini penulis menjelaskan tentang latar belakang Karya Akhir, tujuan penulisan Karya Akhir, manfaat penulisan Karya Akhir, perumusan penulisan Karya Akhir, pembatasan masalah Karya Akhir, metode penulisan Karya Akhir, dan sistematika pembahasan Karya Akhir. BAB 2 LANDASAN TEORI Pada bab ini penulis menjelaskan tentang pengertian sensor dan transduser, jenis-jenis sensor dan transduser, jenis-jenis sensor cahaya, serta pengertian sistem kendali beserta teori-teori pendukung yang berhubungan dengan sistem kendali. BAB 3 PHOTOELECTRIC SENSOR Pada bab ini penulis menjelaskan tentang prinsip kerja photoelectric sensor, serta jenis-jenis rangkaian kendali yang menggunakan photoelectric sensor. Universitas Sumatera Utara BAB 4 SISTEM INSTRUMENTASI DENGAN PHOTOELECTRIC SENSOR UNTUK PENGAWASAN DISTRIBUSI ALUMINA Pada bab ini penulis menjelaskan tentang sistem kerja distribusi alumina pada reduction plant. BAB 5 PENUTUP Pada bab ini berisikan kesimpulan dan saran. Universitas Sumatera Utara BAB 2 LANDASAN TEORI

2.1 Sensor Dan Transduser