Kepala Bagian SPI Satuan Pengawasan Internal Kepala Bagian Tanaman Kepala Bagian Keuangan

2 Menyusun rencana kerja dan pengembangan anggaran perusahaan, 3 Menjadi penghubung antara perusahaan dengan Bappepam-LK dan Stakeholder.

i. Kepala Bagian Sekretariat Perusahaan

Tugas dan tanggung jawab Kepala Bagian Sekretariat Perusahaan adalah: 1 Menyusun kebijakan, program kegiatan dan kebutuhan anggaran Sekretariat perusahaan, 2 Mempersiapkan dan menyelenggarakan administrasi rapat-rapat Direksi dan Dewan Komisaris Pemegang Saham, DPRDPRD yang berkaitan dengan kegiatan Direksi, serta menerbitkan dan meneruskannya ke Bagian Teknologi Informasi untuk pembuatan aplikasi hasil rapat pada fasilitas internet, 3 Mengurus dan menyelenggarakan administrasi dan arsip perusahaan.

j. Kepala Bagian SPI Satuan Pengawasan Internal

Tugas dan tanggung jawab Kepala Bagian SPI adalah: 1 Mengevaluasi sistem dan prosedur yang ditetapkan oleh manajemen guna memastikan kecukupan sistem pengendalian dan kepatuhan terhadap kebijakan, rencana, prosedur, hukum dan peraturan Perundang-undangan yang mempunyai dampak signifikan pada kegiatan operasi perusahanaan, 2 Mengevalusi cara pengamanan aset dan melakukan verifikasi atas keberadaan aset, Universitas Sumatera Utara 3 Mengevaluasi kehandalan dan integritas informasi keuangan dan informasi operasi dan cara yang digunakan untuk mengidentifikasi, mengukur dan mengklasifikasi serta melaporkan informasi tersebut. 4 Memberikan rekomendasi yang sesuai untuk meningkatkan proses tata kelola Governance mencakup evaluasi rancangan dan implementasi.

k. Kepala Bagian Tanaman

Tugas dan tanggung jawab Kepala Bagian Tanaman yaitu: 1 Membuat, meninjau dan merevisi standard performance bidang tanaman, 2 Merumuskan kebijakan kultur teknis tanaman dan panen yang lebih baik guna meningkatkan efektifitas dan produktivitas kerja, 3 Melaksanakan pemesanan kecambah Kelapa Sawit yang bersertifikat dan biji Karet yang berkualitas, 4 Melaksanakan pengkajian, pengujian sarana dan metode baru bidang tanaman.

l. Kepala Bagian Keuangan

Tugas dan tanggung jawab Kepala Bagian Keuangan adalah: 1 Membuat dan menyampaikan Laporan Manajemen LM intern dan tahunan kepada pemegang saham, 2 Membuat dan menyampaikan Laporan Keuangan Konsolidasian interim dan tahunan sesuai dengan pernyataan standar akuntansi Universitas Sumatera Utara keuangan kepada stakeholders pemegang saham, Bapepam, Instansi terkait lainnya, 3 Mempersiapkan bahan Rapat Umum Pemegang Saham RUPS yang berkaitan dengan data keuangan, 4 Melaksanakan pemeriksaan kas, persediaan dan aktiva lainnya serta verifikasi penggunaan uang kerja dan administrasi keuangan Distrik Manajer dan Kebun atau unit secara periodik, 5 Menyusun perencanaan strategi dan rencana jangka panjang bagian serta rencana kerja anggaran perusahaanrencana operasional di bagian keuangan.

m. Kepala Bagian Umum