Definisi Operasional Variabel Variabel Penelitian 1. Klasifikasi Variabel

Anggita Zoraya Marpaung : Analisa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Sosial Social Disclosure Dalam Laporan Keuangan Tahunan, 2010.

2. Definisi Operasional Variabel

a. Variabel Dependen Variabel dependen dalam penelitian ini adalah pengungkapan tanggung jawab sosial. Pengungkapan tanggung jawab sosial merupakan data yang diungkap oleh perusahaan berkaitan dengan aktivitas sosialnya yang meliputi tema masyarakat, konsumen dan tenaga kerja. Pengukuran variabel ini dengan mengukur pengungkapan sosial laporan tahunan yang dilakukan dengan pengamatan mengenai ada tidaknya suatu item informasi yang ditentukan dalam laporan tahunan, apabila item informasi tidak ada dalam laporan keuangan maka diberi skor 0, dan jika item informasi yang ditentukan ada dalam laporan tahunan maka diberi skor 1. Metode ini sering dinamakan Checklist data. Item informasi pengungkapan sosial dalam penelitian yang akan digunakan dalam penelitian ini mengacu pada instrumen yang digunakan oleh Utomo 2000 yang mengelompokkan informasi CSR ke dalam kategori: masyarakat, konsumen dan tenaga kerja. Pemilihan pengukuran dengan item yang dirumuskan oleh Utomo ini adalah karena item-item pengungkapan sosial di dalamnya sangat cocok dijadikan pengukur variabel dependen untuk industri perbankan dan keuangan. Pendekatan untuk menghitung jumlah pengungkapan sosial dalam laporan tahunan ini pada dasarnya menggunakan pendekatan dikotomi yaitu setiap item CSR dalam instrumen penelitian diberi nilai 1 jika diungkapkan, dan nilai 0 jika tidak diungkapkan [Haniffa et al, 2005 dalam Yosefa 2007]. Kemudian, skor yang didapat dari setiap item dijumlahkan untuk memperoleh keseluruhan skor untuk setiap perusahaan. Setelah itu dilakukan perhitungan untuk mendapatkan Anggita Zoraya Marpaung : Analisa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Sosial Social Disclosure Dalam Laporan Keuangan Tahunan, 2010. indeks pengungkapan tanggungjawab sosial dari setiap sampel. Rumus perhitungan Indeks Pengungkapan Tanggung jawab Sosial Corporate Social Responsibility Index adalah sebagai berikut: CSRI j = n j X ij Keterangan: CSRIj : Corporate Social Responsibility Disclosure Index perusahaan j nj : jumlah item untuk perusahaan j, nj ≤ 78 Xij : dummy variable: 1 = jika item i diungkapkan; 0 = jika item i tidak diungkapkan, dengan demikian, 0 ≤ CSRIj ≤ 1, b. Variabel Independen 1 Kepemilikan Saham Kepemilikan manajerial dilihat dari persentase jumlah saham yang dimiliki publik di dalam perusahaan tersebut. Persentase jumlah saham ini dilihat dalam Annual Report. 2 Financial Leverage Dalam penelitian ini, Leverage operasi perusahaan, diukur dengan rasio hutang atau ekuitas. Rumus untuk menghitung Leverage adalah : Leverage = Total Aktiva Total Kewajiban Anggita Zoraya Marpaung : Analisa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Sosial Social Disclosure Dalam Laporan Keuangan Tahunan, 2010. 3 Profitabilitas Profitabilitas diartikan sebagai kemampuan perusahaan untuk menghasilkan laba atau profit dalam upaya meningkatkan nilai pemegang saham. Terdapat beberapa ukuran untuk menentukan profitabilitas perusahaan, yaitu : return of equity, return on assets, earning per share, net profit dan operating ratio. Variabel profitabilitas dalm penelitian ini menggunakan Return On Asset ROA. ROA adalah perbandingan antara laba bersih setelah pajak dengan aktiva untuk mengukur tingkat pengembalian investasi total . Rasio ini merupakan rasio yang terpenting untuk mengetahui profitabilitas suatu perusahaan. Return on asset merupakan ukuran efektifitas perusahaan di dalam menghasilkan keuntungan dengan memanfaatkan aktiva yang dimilikinya. Adapun pengukurannya dengan menggunakan rumus : Laba bersih setelah pajak ROA = ---------------------------------------------- Total aktiva 4 Size Pada penelitian ini, pengukuran variabel size yang dilakukan peneliti, mengacu pada peneliti terdahulu, yakni Amalia 2005 .Proxy yang digunakan dalam variabel ini adalah total aktiva perusahaan. Total aktiva tersebut adalah dalam milyaran rupiah, hingga perlu disederhanakan untuk mendapatkan data Anggita Zoraya Marpaung : Analisa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Sosial Social Disclosure Dalam Laporan Keuangan Tahunan, 2010. yang lebih mudah untuk dihitung. Total aktiva akan ditransformasi dalam bentuk logaritma natural. Size = Log Natural Total Aktiva 5 Umur Perusahaan Dalam penelitian ini, peneliti juga menggunakan metode pengukuran basis perusahaan seperti yang dilakukan peneliti terdahulu, yakni Amalia 2005. Variabel umur perusahaan diukur berdasarkan selisih antara tahun 2008 dengan tahun first issue di Bursa Efek Jakarta. Rumus: Umur Perusahaan = 2008 – tahun first issue di BEJ Operasionalisasi Variabel Tabel 3.2 Operasionalisasi Variabel Variabel Definisi Pengukuran Skala Data Sumber Data Pengungkapan tanggungjawab Sosial Variebel Dependen Data yang diungkap oleh perusahaan berkaitan dengan aktivitas sosialnya Jumlah item yang diungkapkan perusahaanJumlah item yang diharapkan Indeks Annual Report Struktur Variabel Independen Kepemilikan jumlah saham beredar yang dimiliki oleh publik Persentase saham Rasio Annual Report Financial Leverage Kemampuan perusahaan Total kewajiban Total aktiva Rasio Annual Report Anggita Zoraya Marpaung : Analisa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Sosial Social Disclosure Dalam Laporan Keuangan Tahunan, 2010. dalam menyelesaikan kewajibannya Profitabilitas Kemampuan perusahaan untuk menghasilkan laba atau profit dalam upaya meningkatkan nilai pemegang saham Laba bersih setelah pajak total aktiva Rasio Annual Report Size Ukuran perusahaan LNTotal aktiva Rasio Annual Report Umur Perusahaan lama perusahaan setalah menerbitkan saham perdana di BEI 2008- tahun first issue di BEJBEI Rasio Annual Report

D. Lokasi dan Waktu Penelitian

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Informasi Corporate Social Responsibility (CSR) Dalam Laporan Tahunan Dan Pengaruhnya Terhadap Harga Saham (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)

0 38 122

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Informasi Sosial (Social Information Disclosure) Dalam Laporan Tahunan Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei)

1 36 97

PENGUNGKAPAN INFORMASI SOSIAL DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA DALAM LAPORAN KEUANGAN TAHUNAN

0 2 73

PENGUNGKAPAN INFORMASI PERTANGGUNGJAWABAN SOSIAL DAN FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN INFORMASI PERTANGGUNGJAWABAN SOSIAL DALAM LAPORAN KEUANGAN TAHUNAN

0 17 93

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN SOSIAL (SOCIAL DISCLOSURE) DALAM LAPORAN KEUANGAN TAHUNAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 22

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL DALAM LAPORAN KEUANGAN TAHUNAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Dalam Laporan Keuangan Tahunan Perusahaan Manufaktur Yang Go Publik Di

0 1 15

ANALISA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN SOSIAL (SOCIAL DISCLOSURE) DALAM LAPORAN KEUANGAN TAHUNAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 6

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Informasi Sosial (Social Information Disclosure) Dalam Laporan Tahunan Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei)

0 0 12

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Informasi Sosial (Social Information Disclosure) Dalam Laporan Tahunan Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei)

0 0 2

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN SOSIAL DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN

0 0 85