Rekomendasi Peredaran Kayu Bulat

Dimana : - Total peredaran kayu olahan adalah produksi kayu olahan hasil pengolahan basis data hasil hutan. - Rendemen adalah persentase hasil bersih produk pengolahan, besarnya berdasarkan masing-masing jenis kayu olahan SK Dirjen BPK Nomor S.948VI-BPPHH2004. Hasil perhitungan ini untuk mengetahui kemampuan riil Provinsi Jambi dalam supply bahan baku kayu bulat untuk industri. D Analisis Deskriptif Kuantitatif Analisis ini digunakan untuk menjelaskan peredaran kayu bulat yang terjadi, terkait dengan asal, tujuan, volume, kelompok jenis kayu bulat, alat angkut yang digunakan, dan kaitan dengan data spasial yang ada. Jenis data yang digunakan, sumber data, teknik analisis, dan output yang ingin dicapai berdasarkan setiap tujuan penelitian ini disajikan pada Tabel 1.

4.3.4 Rekomendasi Peredaran Kayu Bulat

Rekomendasi peredaran hasil hutan didasarkan atas analisis-analisis yang telah dilakukan, seperti : hasil analisis peredaran kayu bulat, analisis spasial, analisis kebutuhan bahan baku, dan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil analisis tersebut dijadikan dasar dalam memberikan rekomendasi yang terkait dengan : 1 Asal, tujuan, volume, jenis kayu bulat dan kayu olahan, alat angkut yang digunakan dalam peredaran kayu bulat. 2 Kesesuaian peredaran kayu bulat dengan jumlah industri yang ada. 3 Kebutuhan kayu bulat yang harus dipenuhi. 4 Kemampuan supply bahan baku kayu bulat untuk industri. Tabel 1 Jenis data, sumber data, teknis analisis data, dan output berdasarkan tujuan penelitian No Tujuan Jenis Data Sumber Data Teknik Analisis Output 1 Mengidentifikasi asal, tujuan volume, jenis kayu bulat dan alat angkut yang digunakan dalam peredaran kayu bulat tiap kab kota di Provinsi Jambi. - Asal peredaran - Tujuan peredaran - Volume peredaran - Jenis kayu bulat - Alat angkut yang digunakan ƒ Ditjen BPK ƒ Baplan Kehutanan ƒ BSPHH Wil IV Jambi ƒ Dinhut Provinsi Jambi ƒ Query Basis data ƒ Deskriptif Kuantitatif Data kayu bulat yang beredar, yaitu asal, tujuan, volume, jenis dan alat angkut yang digunakan. 2 3 4 Memetakan peredaran kayu bulat tiap kabupatenkota di Provinsi Jambi. Mengkaji kebutuhan bahan baku kayu bulat untuk mengetahui kemampuan Provinsi Jambi dalam supply bahan baku kayu bulat untuk industri di Provinsi Jambi Rekomendasi Peredaran Kayu Bulat. - Data Penduduk - Asal peredaran - Tujuan peredaran - Jenis kayu bulat - Volume kayu bulat - Alat angkut - Peta Adm - Peta HPH - Peta HPHTI - Peta IPHHK - Peta Jalan - Peta Sungai - Peta Kawasan Hutan - Volume asal dan tujuan peredaran - Data jumlah industri dan kapasitas per kabkota. - Data rendemen kayu olahan Hasil analisis yang telah dilakukan : analisis peredaran, analisis spasial, analisis kebutuhan kayu bulat dan analisis deskriptif kuantitatif. ƒ Ditjen BPK ƒ Baplan Kehutanan ƒ BSPHH Wil IV Jambi ƒ Dinhut Provinsi Jambi ƒ UPTD Biphut Provinsi Jambi ƒ BPS Provinsi Jambi ƒ Ditjen BPK ƒ BSPHH Wil IV Jambi ƒ Dinhut Provinsi Jambi ƒ Ditjen BPK ƒ Baplan Kehutanan ƒ BSPHH Wil IV Jambi ƒ Dinhut Provinsi Jambi ƒ UPTD Biphut Provinsi Jambi ƒ BPS Provinsi Jambi ƒ Tumpang tindih Peta ƒ Query Basis data ƒ Deskriptif Kuantitatif ƒ Deskriptif Kuantitatif ƒ Analisis Kebutuhan Bahan Baku ƒ Deskriptif Kuantitatif Peta-peta hasil tumpang tindih untuk menggambarkan lokasi administrasi, lokasi perusahaan, kepadatan penduduk, jalur transportasi, arah peredaran kayu bulat, serta kondisi kawasan hutan Provinsi Jambi. Jumlah kebutuhan kayu bulat yang harus dipenuhi oleh industri tiap kabupatenkota dan kemampuan Provinsi Jambi dalam supply bahan baku kayu bulat industri. Rekomendasi yang terkait dengan kebijakan peredaran kayu bulat. 27 Gambar 4 Diagram alir metode penelitian. Peta Administrasi Peta Perusahaan Peta Sungai REKOMENDASI PEREDARAN KAYU BULAT Data Peredaran Kayu Bulat ANALISISPEREDARAN KAYU BULAT 1. Asal, Tujuan, dan Volume 2. Kelompok Jenis Hasil Hutan 3. Jalur Transportasi ANALISIS SPASIAL 1. Penentuan Lokasi Asal Peredaran 2. Penentuan Lokasi Tujuan Peredaran 3. Penentuan Jalur Peredaran 4. Penentuan Distribusi Kawasan Hutan 5. Penentuan Peta Peredaran Kayu Bulat ANALISIS DATA Peredaran Hasil Hutan OVERLAY 1 Peta HPH 2 Peta HPHTI 3 Peta IPHHK PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA Database Hasil Hutan Pemanfaatan Database ANALISIS KEBUTUHAN BAHAN BAKU KAYU BULAT DAN ANALISIS DESKRIPTIF KUANTITATIF Peta Kawasan Hutan Peta Jaringan Jalan Peta Sungai Batanghari Peta Jalan Utama Peta Hutan Produksi Jalur Transportasi Kondisi Hutan Input Data Peredaran Kayu Bulat Peta Asal dan Tujuan Peredaran Kayu Bulat V GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

5.1 Letak Geografis