Maskot TELKOM Budaya Perusahaan

53 b. Kami selalu memberikan pelayanan yang prima dan mutu produk yang tinggi serta harga yang kompetitif c. Kami selalu melaksanakan segala sesuatu melalui cara-cara yang terbaik Best Practices d. Kami selalu menghargai karyawan yang proaktif dan inovatif, dalam peningkatan produktivitas dan kontribusi kerja e. Kami selalu berusaha menjadi yang terbaik

4. Maskot TELKOM

Maskot Be Bee a. Antena Lebah Sensitif terhadap segala keadaan dan perubahan. b. Mahkota kemenangan c. Mata yang tajam dan cerdas d. Sayap Lincah dan Praktis e. Tangan Kuning Memberikan Karya yang terbaik Filosofi Dibalik Sifat dan Perilaku Be Bee Gambar 3.3 Maskot TELKOM 54 Lebah tergolong makhluk sosial yang senang bekerja sama, pekerja keras yang mempunyai kesisteman berupa pembagian peran operasional dan fungsional menghasilkan yang terbaik berupa madu yang bermanfaat bagi berbagai pihak. Di habitatnya lebah mempunyai dengung sebagai tanda keberadaannya dan loyal terhadap kelompok berupa perlindungan bagi koloninya, maka akan menyerang bersama bila diganggu. Lebah memiliki potensi diri yang baik berupa tubuh yang sehat, liat dan kuat sehingga bisa bergerak cepat, gesit dan efektif dalam menghadapi tantangan alam. Lebah berpandangan jauh ke depan dengan merancang bangun sarang yang kuat dan efisien, berproduksi, berkembang biak, dan menyiapkan persediaan makanan bagi kelangsungan hidup koloninya. Lebah berwarna biru merupakan penggambaran insan TELKOM Indonesia.

5. Budaya Perusahaan

THE TELKOM WAY 135 sebagai budaya korporasi yang dikembangkan TELKOM merupakan bagian terpenting dari upaya perusahaan untuk meneguhkan hati, merajut pikiran, dan menyerasikan langkah semua Insan TELKOM dalam menghadapi persaingan bisnis InfoCom. Di dalamnya terkandung beberapa unsur, yang secara integral harus menjiwai insan TELKOM yakni : a. 1 satu asumsi dasar yang disebut Asumsi dasar dan keyakinan yang senantiasa harus diteguhkan oleh setiap insan TELKOM di dalam hati mereka. Bahwa hanya dengan 55 memberikan yang terbaik kepada stakeholder- lah , perusahaan bisa mempertahankan keberadaan dan kelangsungan hidupnya. b. 3 tiga nilai inti, mencakup : 1 Customer Value , customer harus dijadikan sebagai acuan, perhatian, maupun kepedulian yang utama dan pertama dari setiap insan TELKOM di dalam mereka menjalankan pengelolaan perusahaan. 2 Excellent Service, mengedepankan pelayanan dengan mutu yang melebihi harapan pelanggan. 3 Competent People, perusahaan menghargai tinggi setiap insan TELKOM yang memiliki kemampuan untuk memenuhi dengan cakap segala tuntutan pelayanan dalam bisnis telekomunikasi yang kompetitif. c. 5 lima langkah perilaku untuk memenangkan persaingan, yang terdiri dari: 1 Stretch The Goals., komitmen pada suatu tujuan yang berada di luar jangkauan sumber daya dan dukungan kapabilitas yang tersedia sekarang. 2 Simplify, langkah debirokratisasi TELKOM yang dimaksudkan supaya ada respon yang cepat terhadap tuntutan pasar kompetitif. 3 Involve Everyone , kesadaran yang harus ada dalam setiap insan TELKOM mengingat untuk berhasilnya usaha membutuhkan banyak pemikiran kreatif 56 4 Quality is My Job, menjadikan kualitas sebagai pekerjaan semua insan TELKOM. 5 Reward the Winners, mereka yang diberi imbalan, adalah mereka dari para insan TELKOM yang hidup dengan kemampuan dan prestasi,dan karena itu patut diperhitungkan. Maka, dengan unsur satu hati asumsi dasar; tiga pikiran nilai-nilai inti; dan lima langkah perilaku tersebut, THE TELKOM WAY 135 mengandung maksud untuk meneguhkan hati, merajut pikiran, dan menyerasikan langkah semua insan TELKOM dalam berkiprah untuk memenangkan persaingan bisnis di Info-Com.

6. Struktur Organisasi