Deskripsi Data Uji Coba

55 Berdasarkan tabel 8 maka dapat dilihat bahwa perolehan rerata skor indikator penilaian memperoleh skor terendah sebesar 3,00 dan skor tertinggi sebesar 4,00 dari skor maksimal 4. Rerata total aspek self instruction sebesar 3,38 dari skor maksimal 4 sesuai dengan tabel 7 pada BAB III sehingga termasuk dalam kategori “Sangat Baik Sangat Layak”. Tabel 9. Data Hasil Penilaian Ahli Materi dalam Aspek Self Contained No Indikator Penilaian Ahli 1 Ahli 2 Rerata Skor 1 Isi materi pembelajaran sesuai dengan standar kompetensi 4 3 3,50 2 Isi materi pembelajaran sesuai dengan silabus 4 3 3,50 Skor Total 7,00 Rerata Total 3,50 Berdasarkan tabel 9 maka dapat dilihat bahwa perolehan rerata skor indikator penilaian memperoleh skor terendah sebesar 3,50 dan skor tertinggi sebesar 3,50 dari skor maksimal 4. Rerata total aspek self contained sebesar 3,50 dari skor maksimal 4 sesuai dengan tabel 7 pada B AB III sehingga termasuk dalam kategori “Sangat Baik Sangat Layak”. Tabel 10. Data Hasil Penilaian Ahli Materi dalam Aspek Stand Alone No Indikator Penilaian Ahli 1 Ahli 2 Rerata Skor 1 Materi yang ada pada modul dapat digunakan tanpa bahan ajar lainnya 3 3 3,00 2 Materi yang ada pada modul dapat digunakan tanpa media interaktif lainnya 3 3 3,00 3 Materi yang ada pada modul dapat digunakan untuk pembelajaran kapanpun dan dimanapun 3 3 3,00 Skor Total 9,00 Rerata Total 3,00 56 Berdasarkan tabel 10 maka dapat dilihat bahwa perolehan rerata skor indikator penilaian memperoleh skor total sebesar 9 dari total skor maksimal 12. Rerata total aspek stand alone sebesar 3,00 dari skor maksimal 4 sesuai dengan tabel 7 pada BAB III sehingga termasuk d alam kategori “Baik Layak”. Tabel 11. Data Hasil Penilaian Ahli Materi dalam Aspek Adaptive No Indikator Penilaian Ahli 1 Ahli 2 Rerata Skor 1 Materi yang ada pada modul mengacu pada perkembangan iptek 4 3 3,50 2 Materi yanga ada pada modul pembelajaran bersifat fleksibel atau luwes digunakan diberbagai perangkat keras 3 3 3,00 Skor Total 6,50 Rerata Total 3,25 Berdasarkan tabel 11 maka dapat dilihat bahwa perolehan rerata skor indikator penilaian memperoleh skor terendah sebesar 3,00 dan skor tertinggi sebesar 3,50 dari skor maksimal 4. Rerata total aspek adaptive sebesar 3,25 dari skor maksimal 4 sesuai dengan tabel 7 pada BAB III sehingga termasuk dalam kategori “Baik Layak”. Tabel 12. Data Hasil Penilaian Ahli Materi dalam Aspek User Friendly No Indikator Penilaian Ahli 1 Ahli 2 Rerata Skor 1 Setiap instruksi dan paparan informasi mudah dipahami 3 3 3,00 2 Setiap instruksi dan paparan informasi mudah dipelajari 3 3 3,00 Skor Total 6,00 Rerata Total 3,00

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS6 PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR SISWA KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO SMK NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN.

0 2 32

PEMBELAJARAN METODE DISCOVERY LEARNING PADA MATA PELAJARAN ELEKTRONIKA DASAR SISWA KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO SMK MUHAMMADIYAH 1 BANTUL.

1 2 198

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR TERCETAK MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK AUDIO VIDEO SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA.

1 24 251

KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN INQUIRY BASED LEARNING UNTUK PENINGKATAN KOMPETENSI PADA MATA PELAJARAN ELEKTRONIKA DASAR KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK MUHAMMADIYAH 1 BANTUL.

3 12 227

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF GERBANG LOGIKA DAN ALJABAR BOOLEAN PADA MATA PELAJARAN ELEKTRONIKA DASAR KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

1 5 222

PENGEMBANGAN MODUL TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

1 9 255

PENGEMBANGAN MODUL TEKNIK DIGITAL PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR ELEKTRONIKA 3 (DDE3) KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 KEBUMEN.

0 5 93

PENGEMBANGAN MODUL DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL (DDTD) KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

1 14 321

PENGEMBANGAN MODUL DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL (DDTD) KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 1 6

533 Teknik Elektronika Audio Video SMK

1 7 15