Nilai Wajar Aset dan Liabilitas Keuangan Fair Value of Financial Assets and Liabilities

PT SMARTFREN TELECOM Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Periode Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016 Angka-angka Disajikan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT SMARTFREN TELECOM Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements For the Quarter Periods Ended March 31, 2017 and December 31, 2016 Figures are Presented in Rupiah, unless Otherwise Stated - 83 - Harga kuotasian Input signifiakan dalam pasar aktif Input signifikan yang tidak dapat Level 1 yang dapat di diobservasi Level 3 Nilai Tercatat Quoted prices in observasi Level 2 Siginifcant Carrying active market Significant observable unobservable Values Level1 inputs Level 2 input Level 3 Aset yang nilai wajarnya Assets for which fair value disajikan: is disclosed: Pinjaman Diberikan dan Piutang Loans and receivables Uang muka jangka panjang 2.379.951.482.247 - - 2.379.951.482.247 Long-term advances Liabilitas keuangan yang diukur Financial liabilities measured pada nilai wajar: at fair value: Liabilitas derivatif 682.774.216.737 - 682.774.216.737 - Derivative liability Liabilitas yang nilai wajarnya Liabilities for which fair values disajikan: are disclosed: Pinjaman dan utang dengan Interest-bearing loans and bunga: borrowings: Liabilitas sewa pembiayaan 1.693.047.120.865 - 1.655.002.289.214 - Lease liabilities Utang pinjaman 8.694.524.958.594 - 8.694.524.958.594 - Loans payable Utang obligasi 1.433.535.222.466 - 1.428.938.468.686 - Bonds payable Liabilitas tidak lancar lainnya 1.239.682.575.238 - 1.083.795.034.645 - Other non-current liabilities 13.060.789.877.163 - 12.862.260.751.139 - Jumlah Liabilitas Keuangan 13.743.564.093.900 - 13.545.034.967.876 - Total Financial Liabilities 31 Desember 2016December 31, 2016 Pengukuran nilai wajar menggunakan: Fair value measurement using: Hirarki Nilai Wajar Fair Value Hierarchy Nilai wajar instrumen keuangan yang diperdagangkan di pasar aktif adalah berdasarkan kuotasi harga pasar pada tanggal pelaporan. Pasar dianggap aktif apabila kuotasi harga tersedia sewaktu-waktu dan dapat diperoleh secara rutin dari bursa, pedagang efek atau perantara efek, badan penyedia jasa penentuan harga kelompok industri atau badan pengatur, dan harga tersebut mencerminkan transaksi pasar yang aktual dan rutin dalam suatu transaksi yang wajar. Kuotasi harga pasar yang digunakan untuk aset keuangan yang dimiliki oleh Grup adalah harga penawaran bid price terkini. Instrumen keuangan seperti ini termasuk dalam hirarki Level 1. The fair value of financial instruments traded in active markets is based on quoted market prices at the reporting date. A market is regarded as active if quoted prices are readily and regularly available from an exchange, dealer or broker, industry group pricing service, or regulatory agency, and those prices represent actual and regularly occurring market transaction on an arm PT SMARTFREN TELECOM Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Periode Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016 Angka-angka Disajikan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT SMARTFREN TELECOM Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements For the Quarter Periods Ended March 31, 2017 and December 31, 2016 Figures are Presented in Rupiah, unless Otherwise Stated - 84 - Jika satu atau lebih input signifikan tidak diambil dari data pasar yang dapat diobservasi, maka instrumen tersebut termasuk dalam hirarki Level 3. If one or more of the significant inputs is not based on observable market data, the instrument is included in Level 3. Teknik penilaian spesifik yang digunakan untuk menentukan nilai wajar instrumen keuangan, seperti analisa arus kas diskonto, digunakan untuk menentukan nilai wajar instrumen keuangan. Specific valuation techniques used to value financial instruments such as discounted cash flow analysis, are used to determine fair value of the financial instruments. 25. Modal Saham 25. Capital Stock Modal saham Perusahaan pada tanggal 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016 adalah sebagai berikut: The Company PT SMARTFREN TELECOM Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Periode Triwulan yang Berakhir 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016 Angka-angka Disajikan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT SMARTFREN TELECOM Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements For the Quarter Periods Ended March 31, 2017 and December 31, 2016 Figures are Presented in Rupiah, unless Otherwise Stated - 85 - Berdasarkan Akta No. 299 tanggal 15 Desember 2014 dari Sri Hidianingsih AS, S.H, notaris di Jakarta, atas permintaan Perusahaan, PT Wahana Inti Nusantara WAHANA selaku salah satu pemegang saham Perusahaan, telah setuju untuk menyerahkan saham miliknya untuk memenuhi kewajiban Perusahaan sebagaimana disebutkan dalam Perjanjian Penggabungan Kegiatan Usaha Penyelengaraan Jaringan Telekomunikasi, yaitu menerbitkan dan menyerahkan saham Perusahaan kepada BTEL Catatan 43. Dengan penyerahaan saham tersebut BTEL memiliki saham Perusahaan sebesar 5,62 pada tanggal 31 Desember 2014. Based on Notarial Deed No. 299 dated December 15, 2014 from Sri Hidianingsih AS, S.H, a notary in Jakarta, based on Company