Fungsi Perpustakaan Umum TINJAUAN PUSTAKA

dan Zen dimana mereka menambahkan tujuan perpustakaan sebagai fasilitasbelajar sepanjang hayat.

2.1.3 Fungsi Perpustakaan Umum

Penyelenggaraan suatu perpustakaan tentunya ingin mencapai tujuan yang telahdirumuskan.Perpustakaan umum mempunyai tugas mengumpulkan, menyimpan, memeliharadan mendayagunakan bahan pustaka untuk kepentingan masyarakat umum.Selainmempunyai tujuan dan tugas perpustakaan tentunya juga memiliki fungsi yang harusdilaksanakan. Dalam Standar Nasional Perpustakaan 2011 : 8 dinyatakan bahwa fungsi perpustakaan umum sebagai berikut: - Mengembangkan koleksi - Menghimpun dan merawat koleksi muatan lokal - Mengorganisasikan materi perpustakaan - Mendayagunakan koleksi - Menyelenggarakan pendidikan pengguna, menerapkan tekhnologi informasi dan komunikasi - Merawat materi perpustakaan - Membantu peningkatan sumber daya perpustakaan di wilayahnya - Mengkoordinasikan kampanye gerakan pembudayaan gemar membaca di wilayahnya. Sedangkan menurut Yusuf 1996 : 21, fungsiperpustakaan umum dapat dijabarkan sebagai berikut: - Fungsi Edukatif Perpustakaan umum menyediakan berbagai jenis bahan bacaaan berupa karyacetak dan karya rekam untuk dapat dijadikan sumber belajar dan menambahpengetahuan secara mandiri.Budaya mandiri dapat membentuk masyarakat yangbelajar seumur hidup dan gemar membaca. - Fungsi Informatif Perpustakaan umum sama dengan berbagai jenis perpustakaan lainya, yaitumenyediakan buku-buku referensi. Bacaan ilmiah populer berupa buku danmajalah ilmiah serta data-data penting lainya yang diperlukan pembaca. - Fungsi Kultural Perpustakaan umum menyediakan berbagai bahan pustaka sebagai hasil budayabangsa yang direkam dalam bentuk tercetak terekam.Perpustakaan merupakantempat penyimpanan dan terkumpulnya berbagai karya budaya manusia yang setiap waktu dapat diikuti perkembangannya melalui koleksi perpustakaan. - Fungsi Rekreasi Perpustakaan umum bukan hanya menyediakan bacaan-bacaan ilmiah, tetapi jugamenghimpun bacaan hiburan berupa buku-buku fiksi dan majalah hiburan untukanak-anak, remaja dan dewasa.Bacaan fiksi Universitas Sumatera Utara dapat menambah pengalaman ataumenumbuhkan imajinasi pembacanya dan banyak digemari oleh anak-anak dandewasa. Dari kedua pernyataan diatas dapat dinyatakan bahwa perpustakaan umum memilikiempat fungsi yang umum yaitu fungsi edukatif, informatif, kultural, dan fungsi rekreasi, menyelenggarakan pendidikan pengguna, menerapkan tekhnologi informasi dan komunikasi.

2.1.4 Tugas Perpustakaan Umum