42 Keterangan :
Y=  Return saham Β
= Konstanta X
1
= Market Value Added X
2
= Price Earning Ratio X
3
= Economic Value Added β
1
, β
2
…β
5
= Koefisien Regresi e = Variabel pengganggu error
3.6.1 Uji F Uji F-Test
Uji  F  digunakan  untuk  menguji  tingkat  pengaruh  variabel  independen terhadap  variabel  dependen  secara  bersama-sama.  Jika  probabilitas  value    0,05
α 0,05  maka  variabel  independen  berpengaruh  simultan  terhadap  variabel dependen.  Sebaliknya  jika  probabilitas  value
0,05  α 0,05  maka  variabel independen tidak berpengaruh secara simultan terhadap variabel dependen.
4.6.1 Uji t Uji t- Test
Uji  t  digunakan  untuk  mengetahui  seberapa  besar  pengaruh  variabel independen terhadap variabel dependen. Variabel independen berpengaruh positif
terhadap  variabel  dependen  jika  probabilitas  value    0,05 α 0,05.  Sebaliknya
jika  variabel  independen  berpengaruh  negatif  terhadap  variabel  dependen  jika probabilitas value
0,05 α 0,05.
Y= β + β
1
X
1
+ β
2
X
2
+ β
3
X
3
+ e
Universitas Sumatera Utara
43
5.6.1 Uji Koefisien Determinasi R
2
Pengukuran  koefisien  determinasi  determinasi  R
2
digunakan  untuk mengetahui persentase pengaruh variabel independen terhadap perubahan variabel
dependen. Nilai besaran R
2
berada pada kisaran antara 0 sampai dengan 1 0 ≤R
2
≤ 1.  Semakin  kecil  nilai  R
2
,  maka  semakin  kecil  pengaruh  variabel  independen terhadap variabel dependen. Dan jika R
2
semakin mendekati 1, maka semakin kuat pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen.
Universitas Sumatera Utara
44
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
4.1 Data Penelitian
Data  yang  digunakan  dalam  penelitian  ini  adalah  data  sekunder.  Data sekunder adalah data yang dikumpulkan dari sumber-sumber tercetak, dimana data
itu  telah  dikumpulkan  oleh  pihak  lain  sebelumnya.  Data  dalam  penelitian  ini diperoleh  dari  situs
www.idx.co.id tahun  2012-2014  dan  Indonesian  Capital
Market Directory ICMD.
Metode  analisis  data  yang  digunakan  dalam  penelitian  ini  adalah  analisis statistik  dengan  menggunakan  persamaan  regresi  berganda  yang  bertujuan  untuk
mengetahui  hubungan  dan  pengaruh  dari  beberapa  variabel  independen  terhadap variabel  dependen.  Analisis  data  dimulai  dengan  mengolah  data,  selanjutnya
dilakukan pengujian asumsi klasik dan pengujian hipotesis yang dilakukan dengan menggunakan  regresi  berganda.  Dapat  dilihat  pada  tabel  4.1  berikut  ini  yang
menjadi  sampel  perusahaan  Property  dan  Real  Estate  yang  diamati  dalam penelitian ini:
Tabel 4.1 Data Perusahaan Property dan Real Estate
No Kode
Nama Perusahaan
1.    APLN Agung Podomoro Land Tbk
2.    ASRI Alam Sutera Reality Tbk
3.    BAPA Bekari Asri Pemula Tbk
4.    BCIP Bumi Citra Permai Tbk
5.    BEST Bekasi Fajar Industrial Estate Tbk
6.    BKSL Sentul City Tbk
7.    BSDE Bumi Serpong Damai Tbk
Universitas Sumatera Utara