Deskriptif Jawaban Responden Tentang Pertanyaan Jarak Melaut Deskriptif Jawaban Responden Tentang Lama Melaut

56

8. Distribusi Responden Berdasarkan Alat Tangkap Tabel 4.9

Distribusi Responden Berdasarkan Alat Tangkap 2016 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Bubu Kepiting 26 26.0 26.0 26.0 Jaring Kepiting 4 4.0 4.0 30.0 Memancing 57 57.0 57.0 87.0 Pukat Layang 4 4.0 4.0 91.0 Pukat Udang 7 7.0 7.0 98.0 Tangkul Kepiting 2 2.0 2.0 100.0 Total 100 100.0 100.0 Sumber : Data primer diolah 2016 Berdasarkan tabel 4.9 diatas, dapat disimpulkan bahwa dari 100 orang responden yang diteliti nelayan paling banyak menggunakan Pancingan sebanyak 57 orang 57, kemudian dengan alat tangkap Bubu Kepiting yaitu sebanyak 26 orang 26, kemudian dengan Pukat Udang sebanyak 7 orang 7, kemudian dengan Jaring Kepiting sebanyak 4 orang 4, dan yang paling sedikit dengan menggunakan Tangkul Kepiting sebanyak 2 orang 2. Berdasarkan jenis alat tangkap nelayan, yang menggunakan pancingan merupakan nelayan yang berlayar dengan jarak melaut terjauh. Sedangkan alat tangkap bubu kepiting, pukat udang dan jaring kepiting tidak terlalu jauh jarak melautnya dari bibir pantai.

4.2.2 Deskriptif Pertanyaan Sebelum Kenaikan BBM dan Sesudah Kenaikan BBM

1. Deskriptif Jawaban Responden Tentang Pertanyaan Jarak Melaut

Jarak melaut adalah ukuran jauhnya jarak yang ditempuh nelayan dalam mencari ikan. Universitas Sumatera Utara 57 Tabel 4.10 Jawaban Responden Terhadap Jarak Melaut yang Ditempuh Setelah Kenaikan BBM 2016 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 4.00 1 1.0 1.0 1.0 5.00 5 5.0 5.0 6.0 6.00 2 2.0 2.0 8.0 8.00 1 1.0 1.0 9.0 10.00 2 2.0 2.0 11.0 15.00 4 4.0 4.0 15.0 18.00 2 2.0 2.0 17.0 20.00 10 10.0 10.0 27.0 25.00 8 8.0 8.0 35.0 30.00 8 8.0 8.0 43.0 35.00 8 8.0 8.0 51.0 40.00 16 16.0 16.0 67.0 45.00 15 15.0 15.0 82.0 50.00 2 2.0 2.0 84.0 60.00 9 9.0 9.0 93.0 65.00 7 7.0 7.0 100.0 Total 100 100.0 100.0 Sumber : Data primer diolah 2016 Berdasarkan tabel 4.10 diatas, menunjukkan bahwa dari 100 orang responden yang diteliti paling banyak pada jarak 40 mil sebanyak 16 orang 16, kemudian pada jarak 45 mil sebanyak 16 orang16, jarak 20 mil sebanyak 10 orang 10, jarak 60 mil sebanyak 9 orang 9, jarak 25 mil sebanyak 8 orang 8, jarak 30 mil sebanyak 8 orang 8, jarak 35 mil sebanyak 8 orang 8, jarak 65 mil sebanyak 7 orang 7, jarak 5 mil sebanyak 5 orang 5, jarak 15 mil sebanyak 4 orang 4, jarak 6 mil sebanyak 2 orang 2, jarak 10 mil sebanyak 2 orang 2, jarak 18 mil sebanyak 2 orang 2, jarak 50 mil sebanyak 2 orang 2, jarak 4 mil sebanyak 1 orang 1 dan yang terakhir, yaitu dengan jarak 8 mil sebanyak 1 orang 1. Universitas Sumatera Utara 58

2. Deskriptif Jawaban Responden Tentang Lama Melaut

Lama melaut merupakan waktu yang digunakan nelayan dalam menangkap ikan selama berlayar. Tabel 4.11 Jawaban Responden Terhadap Lama Nelayan Melaut Sebelum Kenaikan BBM 2016 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 3.00 16 16.0 16.0 16.0 4.00 5 5.0 5.0 21.0 5.00 60 60.0 60.0 81.0 6.00 3 3.0 3.0 84.0 7.00 2 2.0 2.0 86.0 13.00 1 1.0 1.0 87.0 15.00 13 13.0 13.0 100.0 Total 100 100.0 100.0 Sumber : Data primer diolah 2016 Berdasarkan tabel 4.11 diatas, menunjukkan bahwa lama nelayan melaut sebelum kenaikan BBM yang paling banyak melaut adalah dengan 5 hari 60 orang 60, kemudian yang 3 hari sebanyak 16 orang 16, 15 hari sebanyak 13 orang 13, 4 hari sebanyak 5 orang 5, 6 hari sebanyak 3 orang 3, 7 hari sebanyak 2 orang 2, dan 13 hari sebanyak 1 orang 1. Universitas Sumatera Utara 59 Tabel 4.12 Jawaban Responden Terhadap Lama Nelayan Melaut Setelah Kenaikan BBM 2016 Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 3.00 14 14.0 14.0 14.0 4.00 6 6.0 6.0 20.0 5.00 49 49.0 49.0 69.0 6.00 12 12.0 12.0 81.0 7.00 5 5.0 5.0 86.0 13.00 1 1.0 1.0 87.0 15.00 13 13.0 13.0 100.0 Total 100 100.0 100.0 Sumber : Data Primer diolah 2016 Berdasarkan tabel 4.12 diatas, menunjukkan bahwa yang paling banyak melaut setelah adanya kenaikan BBM adalah dengan frekuensi 5 hari sebanyak 49 orang 49, kemudian yang 3 hari sebanyak 14 orang 14, 15 hari sebanyak 13 orang 13, 6 hari sebanyak 12 orang 12, 4 hari sebanyak 6 orang 6, 7 hari sebanyak 5 orang 5, dan yang paling sedikit adalah 13 hari sebanyak 1 orang 1.

3. Deskriptif Jawaban Responden Terhadap Frekuensi Melaut