Kandungan Informasi Arus Kas Aktivitas Investasi

2. Kandungan Informasi Arus Kas Aktivitas Investasi

Statistik deskriptif kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2004-2006 ditunjukkan pada Tabel 5.2 berikut: Tabel 5.2. Statistik Deskriptif Arus Kas Aktivitas Investasi No. Statistik Deskriptif Tahun 2004 2005 2006 1. 2. 3. 4. Tertinggi Terendah Rata-rata Standar Deviasi 1,035,235.00 -18,655.00 186,382.41 361318.8721 125,285.00 -238,082.00 3,520.82 92030.1485 2,302,545.00 -3,570.00 413,821.18 904641.5027 Sumber: Lampiran 1 Tabel 5.2 di atas mendeskripsikan bahwa rata-rata kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2004 sebesar Rp. 182,382.41 juta dengan standar deviasi sebesar Rp. 361318.8721. Kandungan informasi arus kas aktivitas investasi tertinggi pada tahun 2004 sebesar Rp. 1,035,235.00 juta dan terendah - Rp. 18,655.00. Pada tahun 2005 rata-rata kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia mengalami penurunan yang cukup signifikan, yaitu menjadi Rp. 3,520.82 juta dengan standar deviasi sebesar 92030.1485. Kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi tertinggi pada tahun 2005 sebesar Rp. 125,285.00 juta dan terendah - Rp. 238,082.00. Pada tahun 2006 rata-rata kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia mengalami kenaikan yang cukup signifikan, yaitu menjadi Rp. 413,821.18 juta dengan standar deviasi sebesar pdf M a chine - is a pdf w r it e r t h a t pr odu ce s qu a lit y PD F file s w it h e a se Ge t you r s n ow “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your pr oduct a lot easier t o use and m uch pr efer able t o Adobes A.Sar r as - USA Universitas Sumatera Utara 904641.5027. Kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi tertinggi pada tahun 2006 sebesar Rp. 2,302,545.00 juta dan terendah - Rp. 3,570.00. 3. Kandungan Informasi Arus Kas Aktivitas Pendanaan Statistik deskriptif kandungan informasi arus kas dari aktivitas pendanaan perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2004-2006 ditunjukkan pada Tabel 5.3 berikut: Tabel 5.3. Statistik Deskriptif Arus Kas Aktivitas Pendanaan No. Statistik Deskriptif Tahun 2004 2005 2006 1. 2. 3. 4. Tertinggi Terendah Rata-rata Standar Deviasi 837,503.00 -782,563.00 87,421.11 418571.177 73,276.00 -108,485.00 -25.82 58482.3233 2,580,721.00 -67,256.00 369,294.55 858662.4222 Sumber: Lampiran 1 Tabel 5.3 di atas mendeskripsikan bahwa rata-rata kandungan informasi arus kas dari aktivitas pendanaan perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2004 sebesar Rp. 87,421.11 juta dengan standar deviasi sebesar 418571.177. Kandungan informasi arus kas aktivitas investasi tertinggi pada tahun 2004 sebesar Rp. 837,503.00 juta dan terendah - Rp. 782,563.00. Pada tahun 2005 rata-rata kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia mengalami penurunan yang cukup signifikan, yaitu menjadi Rp. -25.82 juta dengan standar deviasi sebesar 58482.3233. Kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi tertinggi pada tahun 2005 sebesar Rp. 73,276.00 juta dan terendah - Rp. 108,485.00. Pada tahun 2006 rata-rata kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi perusahaan asuransi yang pdf M a chine - is a pdf w r it e r t h a t pr odu ce s qu a lit y PD F file s w it h e a se Ge t you r s n ow “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your pr oduct a lot easier t o use and m uch pr efer able t o Adobes A.Sar r as - USA Universitas Sumatera Utara terdaftar di Bursa Efek Indonesia mengalami kenaikan yang cukup signifikan, yaitu menjadi Rp. 369,294.55 Juta dengan standar deviasi sebesar 858662.4222. Kandungan informasi arus kas dari aktivitas investasi tertinggi pada tahun 2006 sebesar Rp. 2,580,721.00 juta dan terendah - Rp. 67,256.00.

4. Laba Operasi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Komponen Arus Kas, Laba Akuntansi, dan Ukuran Perusahaan terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

15 198 120

PENGARUH KOMPONEN ARUS KAS, LABA AKUNTANSI, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN PERIKLANAN PRINTING DAN MEDIA DI BURSA EFEK INDONESIA

0 9 21

Pengaruh Arus Kas Operasi Dan Likuiditas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 7 1

PENGARUH KANDUNGAN INFORMASI ARUS KAS, KOMPONEN ARUS KAS, DAN LABA AKUNTANSI TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia).

0 0 9

PENGARUH ARUS KAS OPERASI, ARUS KAS INVESTASI, ARUS KAS PENDANAAN DAN LABA BERSIH TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

2 4 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Pengaruh Komponen Arus Kas, Laba Akuntansi, dan Ukuran Perusahaan terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 31

SKRIPSI PENGARUH KOMPONEN ARUS KAS, LABA AKUNTANSI, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 13

Skripsi PENGARUH KOMPONEN LAPORAN ARUS KAS, LABA BERSIH, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Pada Perusahaan di Bursa Efek Indonesia)

0 0 14

PENGARUH LABA AKUNTANSI, ARUS KAS, KOMPONEN ARUS KAS, DAN NILAI BUKU EKUITAS TERHADAP RETURN SAHAM : STUDI PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 14

PENGARUH KANDUNGAN INFORMASI ARUS KAS, KOMPONEN ARUS KAS, DAN LABA KOTOR PERUSAHAAN TERHADAP EXPECTED RETURN SAHAM

0 0 129