Perkembangan Net Ekspor ANALISA DAN PEMBAHASAN

keamanan di Indonesia dapat berjalan dengan stabil dan semakin meningkatkan kinerja perdagangan di Indonesia diakibatkan semakin tingginya konsumsi masyarakat internasional terhadap barang-barang impor. Perkembangan cadangan devisa dapat dilihat pada Gambir 4.1 di bawah ini. Gambar 4.1. Perkembangan Cadangan Devisa di Indonesia Milyar US

4.3. Perkembangan Net Ekspor

Salah satu aspek penting dalam sebuah perekonomian nasional adalah aspek perdagangan internasional. Perdagangan internasional memegang peranan penting dalam konteks penciptaan pertumbuhan ekonomi sebuah negara. Perdagangan internasional dapat dibagi menjadi ekspor dan impor. Secara keseluruhan termasuk migas, eskpor Indonesia menunjukkan nilai yang cukup bervariasi. Nilai net ekspor Indonesia pada tahun 1990 adalah 5.352 juta US. Angka ini meningkat pada tahun-tahun berikutnya pada tahun 1992 sampai tahun 1993 yaitu sebesar 8.231 juta US. 10000 20000 30000 40000 50000 60000 70000 90 92 94 96 98 00 02 04 06 08 C A D E V pdf M achine - is a pdf w r it e r t ha t pr oduce s qua lit y PD F file s w it h e a se Ge t your s now “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your product a lot easier t o use and m uch preferable t o Adobes A.Sar r as - USA Universitas Sumatera Utara Kinerja ekspor Indonesia terus mengalami peningkatan selama tahun 2003, kinerja ekspor nasional mampu memenuhi target yang ditetapkan sebesar 5,18. Berdasarkan data BPS, sepanjang tahun tersebut, ekspor Indonesia mampu mencapai US 61.058,2 juta atau meningkat 6,76 dibandingkan tahun 2002. Selain itu Indonesia mengalami surplus perdagangan internasional membaiknya kondisi perekonomian nasional dan perekonomian dunia juga menjadi salah satu faktor munculnya optimis tersebut. Ini juga dapat dilihat bahwa net ekspor tumbuh semakin pesat di pertengahan 2009 sebesar 35138 milyar USD akibat makin pulihnya perekonomian dalam negeri dibandingkan tahun 2008 sebesar 22916 milyar USD yang diakibatkan adanya krisis global yang melanda perekonomian dunia akibat menurunnya konsumsi masyarakat luar negeri. Meski pertumbuhan kinerja ekspor Indonesia selalu naik, hal ini belum berdampak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia. Pasalnya, jika dibandingkan dengan negara-negara berkembang lainnya seperti Malaysia, Vietnam, Thailand apalagi China, pertumbuhan ekspor Indonesia belum sebanding dengan Negara-negara tersebut yang rata-rata memiliki pertumbuhan ekspor 2-3 kali lipat dibanding Indonesia. Karena itu, untuk mencapai impian pemerintah berupa target ekspor sebesar 15, ada beberapa hal yang harus dibenahi, yang paling penting adalah persoalan rendahnya daya saing. Penyebabnya adalah masalah melemahnya nilai tukar rupiah, adanya ekonomi biaya tinggi, serta minimnya sarana dan prasarana. Ditambah lagi belum banyak investasi yang baru masuk. Dalam kondisi demikian, industri ekspor pdf M achine - is a pdf w r it e r t ha t pr oduce s qua lit y PD F file s w it h e a se Ge t your s now “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your product a lot easier t o use and m uch preferable t o Adobes A.Sar r as - USA Universitas Sumatera Utara nasional akan berat untuk mencapai pertumbuhan 15. Karena itu, sejumlah persoalan mendasar yang menjadi hal yang paling ditakuti para eksportir harus segera disingkirkan. Selain itu berbagai masalah yang ditemukan adalah dalam strategi industri dan kebijakan perdagangan yang diambil pemerintah sehingga belum dapat berperan optimal dalam perjanjian perdagangan internasional, seperti dalam organisasi perdagangan dunia WTO dan kawasan perdagangan bebas ASEAN AFTA. Ketidakoptimalan peran tersebut akhirnya harus berdampak pada lambannya pertumbuhan kinerja ekspor Indonesia. 4000 8000 12000 16000 20000 24000 28000 32000 36000 90 92 94 96 98 00 02 04 06 08 NX Gambar 4.2. Perkembangan Net Ekspor Indonesia Milyar US Masalah lain yang berkaitan dengan kebijakan perdagangan yang seringkali bersifat sementara. Akibatnya, terjadi ketidakpastian di kalangan pelaku ekspor sehingga berpengaruh terhadap daya saing produk-produk nasional di pasar global. Titik berat ekspor adalah industri dalam negeri, baik yang berbasis kekuatan lokal maupun modal asing. Karena itu penciptaan iklim investasi yang kondusif pdf M achine - is a pdf w r it e r t ha t pr oduce s qua lit y PD F file s w it h e a se Ge t your s now “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your product a lot easier t o use and m uch preferable t o Adobes A.Sar r as - USA Universitas Sumatera Utara sudah pasti menjadi harapan pemodal di negeri ini, termasuk hilangnya ekonomi biaya tinggi. Sementara itu, kebijakan ekspor yang diambil pemerintah berkaitan dengan prasarana internasional adalah mengajak pengusaha bersama-sama pemerintah untuk melakukan promosi dan memperluas akses pasar ekspor. Selain itu, pemerintah Indonesia perlu ikut dalam perjanjiankompetisi atau multilateralbilateral di bidang perdagangan. Dengan partisipasi tersebut, proses integrasi ekonomi kewilayah yang lebih luas akan semakin terbuka bagi Indonesia. Selain itu peluang ekspor pun semakin melebar. Untuk lebih jelasnya perkembangan net ekspor di Indonesia dapat dilihat pada Tabel 4.2 berikut: Tabel 4.2. Perkembangan Net Ekspor Indonesia Milyar US Tahun Net Ekspor Tahun Net Ekspor 1989 6.664 2000 25.041 1990 5.352 2001 22.697 1991 4.801 2002 23.513 1992 7.022 2003 24.563 1993 8.231 2004 20.152 1994 7.901 2005 17.534 1995 6.533 2006 29.660 1996 5.948 2007 32.754 1997 10.074 2008 22.916 1998 18.429 2009 35.138 1999 20.641 Sumber: Statistik Ekonomi Keuangan Indonesia Bank Indonesia 1989-2009

4.4. Perkembangan Nilai Tukar Rupiah