Analisis Regresi ANALISIS DATA

H a : β 1 ≠ β 2 ≠ β 3 ≠ β 4 ≠ 0 H Likuiditas, profitabilitas, leverage, dankualitas audit secarabersama- samatidakberpengaruhterhadapmanajemenlaba. H a Likuiditas, profitabilitas, leverage , dankualitas audit secarabersama-samaberpengaruhterhadapmanajemenlaba. 2. Menentukan F tabel Nilai F tabel dengan derajat bebas = k-1 dan n-k = 4-1 dan 102-4 adalah sebesar 2,70. 3. Menentukan Kriteria Pengujian H ditolak apabila F hitung F tabel H tidak ditolak apabila F hitung ≤ F tabel 4. Membandingkan F hitung dengan F tabel dan melihat pvalue Tabel 5.9 Perbandingan F hitung , F tabel , dan p-value F hitung F tabel p-value Keterangan 5,703 2,70 0,000 H ditolak, signifikan 5 5. Menarik Kesimpulan Berdasarkan hasil uji F di atas, diketahui bahwa nilai F hitung sebesar 5,703 dengan p-value sebesar 0,000. Nilai F hitung 5,703 F tabel 2,70 dan p-value 0,000 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa H ditolak sehingga likuiditas CR, profitabilitas ROI, leverage LEV, dan kualitas audit AUD secara bersama-sama berpengaruh terhadap DA. Sehingga variabel current ratio, ROI, leverage, dan kualitas audit sebagai prediktor terjadinya manajemen laba menjadikan model regresi sudah tepat untuk diuji.

b. Koefisien Determinasi R

2 Koefisien determinasi digunakan untuk mengukur seberapa jauh kemampuan model dapat menjelaskan variabel terikat. Nilai R 2 yang kecil berarti kemampuan variabel bebas dalam menjelaskan variabel terikat sangat terbatas, begitu pula sebaliknya. Tabel 5.10 Hasil Koefisien Determinasi Berdasarkan tabel di atas, dapat dilihat nilai R 2 sebesar 0,157 yang berarti bahwa sebesar 15,7 dalam variabel terikat dapat dijelaskan oleh variabel bebas yaitu CR, ROI, LEV, dan AUD. Sedangkan sisanya sebesar 84,3 dijelaskan oleh variabel lain selain variabel yang digunakan dalam penelitian ini.

c. Uji t

Uji t digunakan untuk mengetahui pengaruh masing-masing variabel independen terhadap variabel dependen. 1. Merumuskan Hipotesis H : β 1 ; β 2 ; β 3 ; β 4 = 0 H a : β 1 ; β 2 ; β 3 ; β 4 ≠ 0 H 01 Likuiditastidakberpengaruhterhadapmanajemenlaba. H a1 Likuiditasberpengaruhterhadapmanajemenlaba. H 02 Profitabilitastidakberpengaruhterhadapmanajemenlaba. H a2 Profitabilitasberpengaruhterhadapmanajemenlaba. H 03 Leverage tidakberpengaruhterhadapmanajemenlaba. H a3 Leverage berpengaruhterhadapmanajemenlaba. H 04 Kualitas audit tidakberpengaruhterhadapmanajemenlaba. H a4 Kualitas audit berpengaruhterhadapmanajemenlaba. 2. Menentukan t tabel Derajat bebas untuk pengujian adalah df = n-2 = 102-2. Sehingga diperoleh nilai t tabel sebesar 1,984. 3. Menentukan Kriteria Pengujian Apabila -t tabel t hitung t tabel , makaH ditolak Apabila -t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel , maka H tidakditolak Gambar 5.2 Daerah PenerimaandanPenolakan H 4. Membandingkan t hitung dengan t tabel dan melihat p-value Tabel 5.11 Perbandingan t hitung , t tabel , dan p-value Variabel t hitung t tabel p-value Keterangan CR -2,350 1,984 0,021 H ditolak, signifikan 5 ROI -1,925 1,984 0,057 H ditolak, signifikan6 LEV -4,418 1,984 0,000 H ditolak, signifikan 5 AUD 1,005 1,984 0,318 H tidakditolak, tidaksignifikan 5 5. Menarik Kesimpulan Berdasarkan perbandingan nilai t di atas, variabel CR memiliki nilai t hitung sebesar -2,350. Nilai t hitung -2,350 -t tabel -1,984 sehingga H 01 ditolak. Hal ini berarti bahwa likuiditas yang dijelaskan dengan variabel CR berpengaruh terhadap manajemen laba. Berdasarkan perbandingan nilai t di atas, variabel ROI memiliki t hitung sebesar -1,925. Nilai t hitung -1,925 -t tabel -1,984 sehingga H 02 ditolak. Hal ini berarti bahwa profitabilitas yang ditunjukkan oleh variabel ROI berpengaruh terhadap manajemen laba. Berdasarkan perbandingan nilai t di atas, variabel LEV memiliki t hitung sebesar -4,418. Nilai t hitung -4,418 -t tabel -1,984 sehingga H 03 ditolak. Hal ini berarti bahwa leverage berpengaruh terhadap manajemen laba. Berdasarkan perbandingan nilai t di atas, variabel terakhir dalam penelitian ini yaitu AUD memiliki nilai t hitung sebesar 1,005. Nilai t hitung 1,005 t tabel 1,984 sehingga H 04 tidak ditolak. Hal ini berarti bahwa kualitas audit tidak berpengaruh terhadap manajemen laba.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Corporate Governance, Leverage, Kualitas Audit dan Employee Diff Terhadap Manajemen Laba: Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013

5 56 124

Pengaruh Kualitas Auditor Dan Ukuran Komite Audit Terhadap Manajemen Laba Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Dibursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 59 86

PENGARUH LEVERAGE, PROFITABILITAS DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2011 – 2013)

1 12 21

PENGARUH LEVERAGE, OPINI AUDIT, DAN LABA/RUGI OPERASI TERHADAP AUDIT DELAY (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2009-2013)

0 4 2

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di

0 6 17

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di

0 6 17

PENDAHULUAN PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2015).

0 2 10

Analisis pengaruh likuiditas, profitabilitas, leverage, dan kualitas audit terhadap manajemen laba : studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2009 s/d 2011.

0 4 132

Pengaruh Corporate Governance, Leverage, Kualitas Audit dan Employee Diff Terhadap Manajemen Laba: Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013

0 1 13

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun

3 81 9