Hakikat manusia Terapi Behavior

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 47 1 Penguatan positif adalah teknik yang digunaka melalui pemberian ganjaran segera setelah tingkah laku yang diharapkan muncul. 2 Percontohan modelling, dalam teknik, klien dapat mengamati seseorang yang dijadikan modelnya untuk berperilaku kemudian diperkuat dengan mencontoh tingkah laku sang model. 3 Token Economy. Teknik ini dapat diberikan apabila persetujuan dan penguatan lainya tidak memberikan kemajuan pada tingkah laku klien. Metode ini menekankan penguatan yang dapat dilihat dan disentuh oleh klien misalnya kepingan logam yang dapat ditukar oleh klien dengan objek atau hak istimewa yang diinginkannya. 46

3. Assertive Training

a. Pengertian Assertive Training

Menurut corey 2009:215 menjelaskan bahwa asertif training latihan asertif merupakan penerapan latihan tingkah laku dengan sasaran membantu individu – individu dalam mengembangkan cara – cara berhubungan yang lebih langsung dalam situasin- situasi interpersonal. Fokusnya adalah mempraktekkan melalui permainan peran, kecakapan – 46 Namora Lumongga Lubis, Memahami dasar-dasar Konseling, Jakarta: Kencana 2011, hlm. 172-175 digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 48 kecakapan bergaul yang baru diperoleh sehingga individu – individu diharapakan mampu mengatasi ketakutan memadainya dan belajar mengungkapkan perasaan – perasaan dan pikiran – pikiran meraka secara lebih terbuka disertai keyakinan bahwa mereka berhak untuk menunjukan reaksi – reaks yang terbuka itu. 47 Selain itu Gunarsih 2007:217 menjelaskan pengertian assertive training menurut Alberti yaitu prosedur latiha yang diberikan kepada klien untuk melatih perilaku penyesuaian sosial melalui ekspresi diri dari perasaan, sikap, harapan, pendapat, dan haknya. 48 Berdasarkan beberapa definisi diatas maka dapat disimpulkan bahwa assertif training atau latihan assertif adalah prosedur latihan yang diberikan untuk mebantu peningkatkan kemampuan mengkomunikasiakan apa yang diingkan diarasakan dan dipikirkan pada orang lain namun tetap menjaga dan menghargai hak – hak serta perasaan orang lain.

b. Tujuan Assertive training

Menurut Fauzan 2010 terdapat beberapa tujuan asertive training yaitu: 47 Gerald Corey, Teory dan Praktek Konseling Psikoterapi, Bandung: PT. Refika Aditama, 2013, hlm 215 48 Singgih Gunarsa, Konseling dan Psikoterapi, Jakarta: Libri,2012 hal 217 digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 49 1 Mengajarkan individu untuk menyatakan diri mereka dalam suatu cara sehingga memantulkan kepekaan kepada perasaan dan hak – hak orang lain. 2 Meningkatkan ketrampilan bahvioralnya sehingga mereka bisa menentukan pilihan apakah pada situasi tertentu perlu berperilaku seperti apa yang diinginkan atau tidak. 3 Mengajarkan pada individu untuk mengungkapkan diri dengan cara sedemikian rupa sehingga terrefleksi kepekaannya terhadapa persaan dan orang lain. 4 Meningkatkan kemampuan individu untuk menyatakan dan mengekspresikan dirinya dengan enak dalam berbagai situasi sosial 5 Menghindari kesalapahaman dari pihak lawan komunikasi. Berdasarkan paparan diatas, dapat disimpulkan bahwa tujuan assertive training adalah untuk melatih individu mengungkapkan dirinya, mengemukaka apa yang dirasakan dan menyesuaikan diri dalam berinteraksi tanpa adanya rasa cemas karena setiap individu mempunyai hak untuk mengkapkan perasaan, pendapat, apa yang diyakini serta sikapnya. Dengan demikian individu dapat menghindari terjadinya kesalapahaman dalam berkomunikasi.

Dokumen yang terkait

KEEFEKTIFAN KONSELING BEHAVIOR DENGAN TEKNIK ASSERTIVE TRAINING UNTUK MENGURANGI PERILAKU KONFORMITAS NEGATIF PADA SISWA KELAS XI IPS DI SMA ISLAM NAHDLATUSYSYUBBAN DEMAK TAHUN PELAJARAN 2015201

13 122 145

EFEKTIVITAS BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK ASSERTIVE TRAINING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN PERILAKU SEKSUAL SEHAT REMAJA PUTRI.

0 2 60

Terapi senam perkasa dengan symbolic modelling untuk menurunkan rendah diri siswa MA Hasyim Asy'ari Bangsri Sukodono Sidoarjo.

0 0 110

TERAPI SHALAT DHUHA DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN MASUK SEKOLAH SEORANG SISWA DI MADRASAH ALIYAH HASYIM ASYARI BANGSRI SUKODONO SIDOARJO.

0 0 108

BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM DENGAN TERAPI BEHAVIOR UNTUK MENUNTASKAN KEMANDIRIAN BELAJAR SEORANG SISWA DI MTS MA’ARIF RANDEGANSARI DRIYOREJO GRESIK.

0 0 135

BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM DENGAN TERAPI BEHAVIOR UNTUK MENGATASI SIFAT TEMPERAMENTAL ANAK DI WRINGINANOM GRESIK.

0 3 114

PENERAPAN JIGSAW LEARNING DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA HASYIM ASY’ARI BANGSRI SUKODONO SIDOARJO.

0 0 79

BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM DENGAN TERAPI POSITIF THINKING DALAM MENGATASI MINDSET NEGATIVE SISWA KELAS XI IPS DI SMA NURUL HUDA SURABAYA.

0 0 112

BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM DENGAN TERAPI BEHAVIOR UNTUK MENGATASI PERILAKU MALADATIF MAHASISWA THAILAND DI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA.

0 0 128

BIMBINGAN KONSELING ISLAM DENGAN TERAPI BEHAVIOR UNTUK MENANGANI ADIKSI MEROKOK PELAJAR SD

0 0 20