Tujuan Pembelajaran : - Siswa dapat menunjukkan kesesuaian gerak dengan melodi Materi Ajar : Dinamika dalam seni musik AlatSumber Belajar : - Suling, Organ Penilaian : - Unjuk kerja : Mainkan suling dan organ untuk mengiringi lagu Tujuan Pembelajaran : -

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Seni Budaya dan Keterampilan Seni Musik KelasSemester : IV Empat II Dua Pertemuan Ke- : Alokasi Waktu : 2 x 35 menit Standar Kompetensi : 11. Mengapresiasi karya seni musik Kompetensi Dasar : 11.4. Menampilkan sikap apresiatif terhadap dinamika dalam seni musik Indikator : - Menunjukkan kesesuaian gerak dengan melodi - Menunjukkan kesesuaian dinamika dengan syair lagu

I. Tujuan Pembelajaran : - Siswa dapat menunjukkan kesesuaian gerak dengan melodi

- Siswa dapat menunjukkan kesesuaian dinamika dengan syair lagu

II. Materi Ajar : Dinamika dalam seni musik

III. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya-jawab, Demonstrasi IV. Langkah-langkah Pembelajaran

A. Kegiatan Awal: Memasang notasi angka lagu “Tasku yang baru” B. Kegiatan Inti

: - Siswa melagukan notasi tersebut - Siswa menyiapkan suling dan organ - Siswa memainkan alat musik tersebut sesuai notasi yang ada

C. Kegiatan Akhir : - Siswa berlatih memainkan suling dan organ pada lagu “Tasku yang

Baru”

V. AlatSumber Belajar : - Suling, Organ

- Buku KTK Grafindo halaman 110 - Pengalaman guru dan siswa - Notasi angka lagu “Tasku yang baru”

VI. Penilaian : - Unjuk kerja : Mainkan suling dan organ untuk mengiringi lagu

“Tasku yang baru” Pamekasan, 09 Maret 2015 Mengetahui : Guru Kelas IV Kepala Madrasah Agus Suhartono Putra,M.Pd Sudirman,A.Ma. NIP. NIP. 19730621 200501 1 003 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Seni Budaya dan Keterampilan Seni Musik KelasSemester : IV Empat II Dua Pertemuan Ke- : Alokasi Waktu : 2 x 35 menit Standar Kompetensi : 12. Mengekspresikan diri melalui karya seni musik Kompetensi Dasar : 12.1. Memainkan alat musik melodis sederhana Indikator : - Menentukan cara memainkan alat musik melodis sederhana - Menunjukkan cara memainkan alat musik melodis sederhana

I. Tujuan Pembelajaran : - Siswa dapat menentukan cara memainkan alat musik melodis

sederhana - Siswa dapat menunjukkan cara memainkan alat musik melodis sederhana

II. Materi Ajar : Musiklagu

III. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya-jawab, Demonstrasi IV. Langkah-langkah Pembelajaran

A. Kegiatan Awal: Tanya-jawab tentang cara memainkan alat musik melodis sederhana B. Kegiatan Inti

: - Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang cara memainkan alat musik melodis sederhana - Siswa menyiapkan alat musik melodis sederhana - Siswa memainkan alat musik melodis sederhana

C. Kegiatan Akhir : - Siswa berlatih memainkan alat musik melodis sederhana

V. AlatSumber Belajar : - Alat musik melodis sederhana

- Buku KTK Grafindo

VI. Penilaian : - Unjuk kerja : Mainkan alat musik melodis sederhana dengan benar

Pamekasan, 12 Maret 2015 Mengetahui : Guru Kelas IV Kepala Madrasah Agus Suhartono Putra,M.Pd Sudirman,A.Ma. NIP. NIP. 19730621 200501 1 003 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Seni Budaya dan Keterampilan Seni Musik KelasSemester : IV Empat II Dua Pertemuan Ke- : Alokasi Waktu : 4 x 35 menit Standar Kompetensi : 12. Mengekspresikan diri melalui karya seni musik Kompetensi Dasar : 12.2. Menyiapkan penyajian lagu daerah dan lagu wajib dengan iringan sederhana Indikator : - Menyanyikan lagu daerah dengan iringan musik sederhana - Menyanyikan lagu wajib dengan iringan musik sederhana

I. Tujuan Pembelajaran : - Siswa dapat menyanyikan lagu daerah dengan iringan musik