Pencetakan Brosur Study at UI 2013 Pencetakan Prospektus Internasional Program Sarjana Pelaksanaan Pameran

11 No Nama Mahasiswa Negara Asal Fakultas Program 36 Luli Qian Qian China Ilmu Pengetahuan Budaya Regular Doctoral 37 Muhammed Bayrak Turkish Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Regular Doctoral

1.2 Pencetakan Brosur Study at UI 2013

Deskripsi Kerja Study at UI adalah publikasi cetak yang berisikan panduan pendaftaran dalam Bahasa Inggris bagi calon mahasiswa asing untuk program sarjana, magister dan doktoral. Hasil Pelaksanaan Pada tahun 2013 ini brosur tersebut dapat tercetak sebanyak 1500 eksemplar yang didistribusikan kepada calon mahasiswa asing yang berkunjung ke Kantor Internasional, fakultas-fakultas di lingkungan Universitas Indonesia, pameran di sekolah-sekolah internasional, pameran internasional, dan KBRIKJRI. Contoh 1.2 Brosur Study at UI 2013 12

1.3 Pencetakan Prospektus Internasional Program Sarjana

Deskripsi Kerja Prospektusini merupakanpublikasi cetak yang berisikan panduan pendaftaran dalam Bahasa Inggris beserta deskripsi tiap-tiap program studi dengan target audience calon mahasiswa asing program sarjana dan pertukaran mahasiswa. Hasil Pelaksanaan Pada tahun 2013 ini prospektus tersebut dapat tercetak sebanyak 2000 eksemplar yang didistribusikan kepada calon mahasiswa asing yang berkunjung ke Kantor Internasional, fakultas-fakultas di lingkungan Universitas Indonesia, pameran di sekolah-sekolah internasional, pameran internasional, dan KBRIKJRI. Contoh 1.3Prospektus Internasional 13

1.4 Pelaksanaan Pameran

Deskripsi Kerja Pameran ini dilaksanakan sebagai langkah outreach dalam rangka penjajakan dan pengembangan kerjasama dengan universitas mitra untuk program pertukaran, short course, visiting research maupun outreach khususnya kepada calon mahasiswa asing. Selain itu kegiatan ini juga digunakan untuk mempromosikan Universitas Indonesia dan mengembangkan pengetahuan dan profesionalisme staf Kantor Internasional. Hasil Pelaksanaan Berikut adalah sekolah – sekolah Internasional serta forum Internasional yang diikuti oleh Kantor Internasional dalam rangkaian pameran serta promosi dan memberikan informasi mengenai program – program yang ada di UI: a. NAFSA di St. Louis, Amerika Serikat Dilaksanakan 25 Mei – 1 Juni 2013, dengan tema kali ini adalah “Ideals Impact in International Education”. Kegiatan tersebut dihadiri oleh lebih dari 500 universitas seluruh dunia dari 100 negara. Gambar 1.4Pelaksanaan Seminar NAFSA 2013 14 b. APAIE Asia Pacific Association for International Education The 8th APAIEAsia Pacific Association for International EducationConference and Exhibition dilaksanakan pada tanggal 11-14 Maret 2013, dan dihadiri oleh lebih 100 universitas di dunia. Selain melakukan pameran, peserta juga mengikuti pararel session conference yang dilaksanakan bergantian selama 4 hari.

1.5 Pengembangan laman http:international.ui.ac.id