Mendorong refleksi Modul Guru Pembelajar PJOK SD KK H

PPPPTK PENJAS DAN BK 103 MODUL GURU PEMBELAJAR PJOK SD KUNCI JAWABAN

A. Kunci Jawaban KP 1

Contoh pola gerak dasar. Pola Gerak Dasar Contoh Gerak Diskripsi Gerakan Gambar Lokomotor Memutar kedua tangan Berdiri selebar bahu, kedua tangan ditekuk memegang bahu, kemudian diputar kedepan sebanyak 8 hitungan serta ke belakang 8 hitungan.

B. Kunci Jawaban KP 2

Prosedur Pembelajaran dengan Gaya Komando a. Semua keputusan pra-pertemuan dibuat oleh guru 1 Pokok bahasan 2 Tugas-tugas 3 Organisasi 4 Dan lain-lain b. Semua keputusan selama pertemuan berlangsung dibuat oleh guru: 1 Penjelasan peranan guru dan peserta didik 2 Penyampaian pokok bahasan 3 Penjelasan prosedur organisasi 4 Regu, kelompok 5 Penempatan dalam wilayah kegiatan 6 Perintah yang harus diikuti c. Urutan kegiatan 1 Peragaan 2 Penjelasan 3 Pelaksanaan 4 Penilaian d. Keputusan pasca-pertemuan 1 Umpan balik kepada peserta didik, 2 Sasarannya: harus memberi banyak waktu untuk pelaksanaan tugas. PPPPTK PENJAS DAN BK 104 MODUL GURU PEMBELAJAR PJOK SD

C. Kunci Jawaban KP 3

1. - buka ms word, cari insert di menu bar - Klik pcture pada illustrasion - Pilih gambar sesuai kebutuhan 2. - Buka movie maker melalui start program movie maker - Klik menu home pada menu bar - Klik add video and photo, cari file foto sesuai kebutuhan - File akan mucul di layar movie maker bisa ditambahkan effect dari auto movie themes pada menu bar hom dan animations - Setelah selesai simpan project klik gambar disket di menu bar atau file save project 3. - Pindahkan pointer atau kursor kea rah gambar - Sehingga kurso menjadi symbol + dari - Klik foto sehingga foto tersebut ada tanda symbol lingkaran bulat kecil di setiap pojokan sudut foto dan berada di tengah antara sudut tersebut - Kursor diarahkan ke simbol lingkaran tersebut - Kemudia ditarik sesuai kebutuhan

D. Kunci Jawaban KP 4

1. Pengertian refleksi pembelajaran PJOK Jawab: Refleksi adalah konsep pedagogis dan secara teoritis perdebatan di Perguruan Tinggi. Menggabungkan beberapa pendekatan yang terbuka untuk interpretasi dan cukup konteks spesifik. Yang mengatakan satu hal yang paling akan setuju pada adalah bahwa hal itu adalah bagian penting dari kualitas praktek di Perguruan Tinggi yang harus terjadi di beberapa titik dalam belajar dan siklus mengajar mengembangkan hasil, membangun Unit Studi menguraikan, memilih belajar dan metode pengajaran, penilaian, dan evaluasi. Dalam hal ini yang sangat singkat pengenalan kita telah ditarik keluar beberapa konsep awal dan ide-ide untuk keuntungan Anda, seperti serta daftar referensi yang berguna. 2. Konsep dan manfaat refleksi pembelajaran PJOK a. Konsep Jawab: