Metode Penelitian PENGARUH MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR TERHADAP KEMAMPUAN MEMBUAT KALIMAT PADA ANAK TUNARUNGU DI SLB N A CITEUREUP KOTA CIMAHI : Metode eksperimen dengan teknik analisis Single Subject Research (SSR).

Suci Mayasari, 2015 PENGARUH MOD EL IND UKTIF KATA BERGAMBAR TERHAD AP KEMAMPUAN MEMBUAT KALIMAT PAD A ANAK TUNARUNGU D I SLB N A CITEUREUP KOTA CIMAHI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Metode Penelitian

Metode penelitian adalah suatu cara yang dilakukan untuk memperoleh pengetahuan atau pemecahan masalah yang sedang dihadapi, yang dilakukan secara ilmiah dan sistematis dalam suatu kegiatan penelitian. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian eksperimen dengan menggunakan desain Single Subject Research SSR subjek tunggal. Sugiyono 2013, hlm. 72 mengemukakan bahwa “Metode penelitian eksperimen merupakan metode penelitian yang digunakan untuk mencari pengaruh perlakuan tertentu terhadap yang lain dalam kondisi lain ya ng terkendalikan”. Arifin 2012, hlm. 75 mengemukakan bahwa eksperimen subjek tunggal adalah “suatu eksperimen dimana subjek atau partisipannya bersifat tunggal, bisa satu orang, dua orang atau lebih ”. Menurut Rosnow dan Rosenthal dalam sunanto, dkk, 2005, hlm. 54 “desain subjek tunggal memfokuskan pada data individu sebagai sampel penelitian”. Penelitian SSR ini menggunakan desain A-B-A. Penelitian SSR ini menggunakan pola desain A-B-A. Menurut Sunanto, dkk 2006, hlm. 44-45 desain A-B-A mempunyai tiga fase yaitu sebagai berikut dibawah ini: 1. A1 baseline adalah kondisi awal perilaku sasaran target behaviour sebelum mendapatkan perlakuan intervensi. 2. B Treatment dimaksudkan dimana kondisi selama mendapatkan perlakuan intervensi. 3. A2 Baseline 2 adalah kondisi pengulangan baseline setelah diberikan perlakuan intervensi. Sunanto, dkk 2005, hlm. 59 mengemukakan bahwa “desain A-B-A ini menunjukan adanya hubungan sebab akibat antara variabel terikat dan variabel bebas yang lebih kuat dibanding dengan desain A- B”. Desain A-B-A bertujuan untuk memperoleh data sebelum subjek mendapatkan perlakuan atau intervensi, saat mendaptakan perlakuan kemudia setelahnya dilihat ada atau tidaknya pengaruh yang terjadi dari perlakuan yang diberikan. Alasan peneliti menggunakan desain A-B-A pada penelitian subjek tunggal ini dikarenakan adanya pengulangan kondisi baseline Suci Mayasari, 2015 PENGARUH MOD EL IND UKTIF KATA BERGAMBAR TERHAD AP KEMAMPUAN MEMBUAT KALIMAT PAD A ANAK TUNARUNGU D I SLB N A CITEUREUP KOTA CIMAHI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu setelah intervensi pada desain A-B-A, guna sebaga kontrol untuk kondisi intervensi sehingga memungkinkan untuk menarik kesimpulan adanya hubungan fungsional antara variable bebas dan variabel terikat. Pola desain A-B-A dapat digambarkan sebagai berikut: A-1 B A-2 Grafik 3.1 Desain A1-B-A2 Menurut Sunanto, dkk. 2005, hlm. 60 menyatakan bahwa untuk mendapatkan validitas penelitian yang baik, pada saat melakukan penelitian dengan disain, A-B-A, peneliti perlu memperhatikan beberapa hal berikut ini. 1. Mendefinisikan perilaku sasaran target behavior dalam perilaku yang dapat diamati dan diukur secara akurat. 2. Mengukur dan mengumpulkan data pada kondisi baseline A1 secara kontinu sekurang – kurangnya 3 atau 5 atau sampai kecenderungan data pada kondisi baseline stabil. 3. Memberikan intervensi serelah trend data baseline stabil. 4. Mengukur dan mengumpulkan data pada fase intervensi B dengan periode waktu tertentu sampai data menjadi stabil. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 100 90 80 70 60 50 40 30 20 10 Pe r se n t a se Suci Mayasari, 2015 PENGARUH MOD EL IND UKTIF KATA BERGAMBAR TERHAD AP KEMAMPUAN MEMBUAT KALIMAT PAD A ANAK TUNARUNGU D I SLB N A CITEUREUP KOTA CIMAHI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 5. Setelah kecenderungan dan level data pada fase intervensi B stabil mengulang fase baseline A2. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model induktif kata bergambar terhadap peningkatan kemampuan membaca permulaan siswa tunarungu kelas VIII SMPLB di SLB N A Citeureup Cimahi, dengan mengetahui ada tidaknya sebab akibat yang terjadi antara variable bebas dengan variable terikat sehingga pada akhir penelitian akan memunculkan perbedaan hasil sebelum diberi intervensi dan ketika diberi intervensi.

C. Subjek Penelitian dan Tempat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN BAHASA RESEPTIF DAN BAHASA EKSPRESIF PADA ANAK TUNARUNGU MELALUI LIRIK LAGU HALO-HALO BANDUNG DI SLB-B PRIMA BHAKTI MULIA KOTA CIMAHI: Penelitian Eksperimen dengan Desain Single Subject Research pada Anak Tunarungu Kelas VI SLB-B Pri

0 0 48

PENGGUNAAN MEDIA ADOBE FLASH TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS STRUKTUR KALIMAT (SPOK) PADA ANAK TUNARUNGU KELAS VII SMPLB DI SLB BC PERMATA HATI SUMEDANG (Studi Eksperimen dengan Single Subject Research).

0 0 15

PENERAPAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KALIMAT TUNGGAL SISWA SEKOLAH DASAR.

9 32 28

PENGGUNAAN TEKNIK PEMBELAJARAN MENGETAHUI (KNOW), INGIN MENGETAHUI (WANT), DAN BELAJAR (LEARNED) DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN ANAK TUNARUNGU KELAS VII DI SLB PGRI KARYA WINAYA SUBANG : Penelitian Eksperimen Single Subject Research pada S

1 2 46

PENGARUH MEDIA KARTU KATA FOKUS WARNA DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BELAJAR MEMBACA PERMULAAN ANAK TUNAGRAHITA RINGAN: Single Subject Research (SSR) PadaSiswa SLB BC ARAS.

3 21 117

PENGARUH MEDIA KARTU KATA BERGAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KATA PADA ANAK TUNAGRAHITA RINGAN: Penelitian Eksperimen dengan Desain Single Subject Research pada Anak Tunagrahita Ringan Kelas IV di SLB-B/C Bina Mandiri Bogor.

1 1 35

PENGGUNAAN MEDIA ADOBE FLASH DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGINGAT HURUF HIJAIYAH PADA ANAK TUNARUNGU KELAS 4 SEKOLAH DASAR LUAR BIASA : Penelitian Eksperimen dengan Single Subject Research di SLB Negeri Cicendo Kota Bandung.

1 1 50

PENGGUNAAN MEDIA KOMUNIKASI VISUAL DALAM MENINGKATKAN BAHASA RESEPTIF ANAK TUNARUNGU: Penelitian Eksperimen dengan Desain Single Subject Research pada Anak Tunarungu Kelas VIII SLB-B Sukapura.

3 14 34

PENGGUNAAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENGARANG REPRODUKSI PADA ANAK TUNARUNGU :Penelitian Eksperimen dengan Single Subject Research pada anak tunarungu kelas 2 SMPN di SLB YP3ATR 1 Cicendo.

0 0 30

Model Induktif Kata Bergambar Bergambar

0 0 12