Pengertian Verba Okoru Pengertian Verba Shikaru dan Okoru .1

Contoh : 先生は、勉強をしない学生を叱った。 Sensei wa, benkyou o shinai gakusei o shikatta. ‘Guru memarahi murid yang tidak belajar.’ d. Dalam kamus online situs https:dbms.ninjal.ac.jp menyebutkan pengertian shikaru adalah sebagai berikut : ‘memarahi, menegur,mencela atau memperingatkan dengan keras akan tingkah laku atau tindak-tanduk yang tidak baik dari bawahan.’ Contoh : いたずらをして先生にしかられた。 Itazura o shite sensei ni shikarareta. ‘dimarahi oleh guru karena melakukan kenakalan.’

2.2.2 Pengertian Verba Okoru

Verba okoru adalah verba yang termasuk ke dalam kelompok I 五段動詞 goudan-doushi. Berikut akan dijelaskan tentang pengertian dan pemakaian dari verba okoru tersebut : a. Dalam buku Effective Japanese Usage Guide, Hirotase dan Masayoshi 1994 menyebutkan bahwa: 1. 不輸快だ、気に入らない、不満だ、腹が立つなどの感情をがまんできずに 表面に出すことです。 Fuyukai da, ki ni irenai, fuman da, hara ga tatsu nado no kanjou o gaman deki zuni hyoumen ni dasu koto desu. ‘Untuk menunjukkan perasaan seperti ketidaksenangan, ketidakpuasan, atau marah karena ketidakmampuan untuk mentolerir sesuatu.’ Contoh : 彼は、自分の思い通りにならないとすぎに怒る。 Kare wa, jibun no omoi ri ni nara nai to sugini okoru. ‘Dia marah dengan sangat mudah jika sesuatu tidak seperti yang diinginkan.’ 2. 目上の人が目下の人の良くない態度や行いに腹を立て、強く感情に注意す ることです。 Me ue no hito ga me shita ni hito no yokunai taido ya okonai ni hara o tate, tsuyoku kanjouteki ni chuui suru koto desu. ‘Untuk seseorang teguran atau teguran dalam kemarahan. Okoru tidak boleh digunakan untuk menunjukkan kecaman dari seseorang yang lebih tua atau dari status sosial yang unggul.’ Contoh : 私は、父の大切な本に落書きをして怒られた。 Watashiwa, chichi no taisetsu na hon ni rakugaki shite okorareta. ‘Saya dimarahi ayah saya karena saya menulis sesuatu di bukunya yang berharga.’ b. Dalam buku Ruigigo Tsukaiwake Jiten 類義語使い分け辞典 Tian Zhonkui.et al: 1998 membahas verba okoru sebagai berikut : 下位のものの言動。態度などに我慢しきれず、感情を一滴に爆発させる。 Kai no mono no gendou. Taido nado ni gaman shikirezu, kanjou o itteki ni bakuhatsu saseru. ‘Untuk menunjukkan prilaku orang yang berkedudukan rendah. Sikap yang tidak sabar. Sehingga meluapkan dalam satu perasaan.’ Contoh : ものの道理もわからない子供が生意気を言ったって、怒ってるんです。 Mono no douri mo wakaranai kodomo ga namaiki o ittatte, okotterundesu. ‘Biarpun anak kecil berkata kasar yang tidak mengerti suatu hal kebenaran pun, saya marahi.’ c. Dalam buku Tsukaikata No Wakaru Ruigo Reikai Jiten 使い方のわかる類語例 会辞典(Satou Norimasa: 1994) Satou Norimasa mendefinisikan verba okoru sebagai berikut : 腹を立てる。 Hara o tateru. ‘Menjadi marah’. Mengenai verba okoru ini Satou Norimasa memberikan batasan definisinya secara rinci antara lain sebagai berikut : a. 表情や声、動作などで、たんいんにも腹をたてている状態がわ かる。 Hyoujou ya koe, dousa nadode, tannin nimo hara o tateteiru joutai ga wakaru. ‘Marah yang bisa dilihat dari ekspresi wajah, suara, gerakan dan lain- lain, sehingga orang lainpun tau kondisi seperti itu sedang marah.’ b. 「足を踏まれて怒る」のように、直接的、物理的なげんいんに よることが多い。 [ashi o fumarete okoru no youni, chokusetsuteki, butsuritekina gennin ni yoru koto ga ooi]. ‘marah yang diluapkan secara langsung atau spontan dan kebanyakan penyebabnya bersifat fisik. Seperti “marah karena kaki terinjak”. c. 「父の怒られた」のように、叱る意でも用いられる。 [Chichi no okorareta] no you ni, shikaru i demo mochiirareru. ‘Dapat digunakan ketika akan memarahi, seperti “dimarahi ayah”. d. Dalam kamus online situs https:dbms.ninjal.ac.jp menyebutkan pengertian okoru adalah sebagai berikut : “Marah mempunyai perasaan tidak puas, tidak senang terhadap orang lain atau mengungkapkannya ke luar karena tidak bisa menahannya lagi.” Contoh: 失礼なことばかり言われて怒ってしまった。 Shitsureina kotobakari iwarete okotte shimatta. ‘karena dikata-katai yang tidak sopan saya pun marah.’

2.3 Definisi Semantik

Dokumen yang terkait

Analisis Fungsi Dan Makna Verba Utsu Dan Tataku Dalam Kalimat Bahasa Jepang Nihongo No Bunshou Ni Okeru (Utsu) To (Tataku) No Kinou To Imi No Bunseki

3 113 70

Analisis Fungsi Dan Makna Fukushi Kanari Dan Zuibun Dalam Kalimat Bahasa Jepang Nihongo No Bunshou ni Okeru Zuibun To Kanari To Iu Fukushi No Imi To Kiinou No Bunseki

14 146 97

Analisis Fungsi Dan Makna “Mon” Dalam Kalimat Pada Komik “Gals!” Karya Mihona Fujii Mihona Fujii No Sakuhin No “Gals!” No Manga No Bun Ni Okeru “Mon” No Kinou To Imi No Bunseki

1 57 87

Analisis Fungsi Dan Makna Verba Bentuk 「–Te Iku 」Dan 「–Te Kuru 」Dalam Novel ‘Piitaa Pan To Wendi’ [Piitaa Pan To Wendi] No Shousetsu No 「-Te Iku」 To 「-Te Kuru」 To Iu Doushi No Kinou To Imi No Bunseki

8 80 96

Analisis Pemakaian Verba Hataraku, Tsutomeru, Dan Shigoto Suru Dalam Kalimat Bahasa Jepang (Ditinjau Dari Segi Semantik) Imiron Kara Mita Nihongo No Bun Ni Okeru (Hataraku, Tsutomeru, Shigoto Suru) No Tsukaikata No Bunseki

5 125 67

Analisis Fungsi dan Makna Verba Tetsudau dan Tasukeru Dalam Kalimat Bahasa Jepang Nihongo No Bunshou Ni Okeru Tetsudau To Tasukeru No Kinou To Imi No Bunseki

1 48 102

UNGKAPAN MAKNA VERBA SHIKARU DAN OKORU SEBAGAI SINONIM.

1 2 12

Analisis Fungsi dan Makna Verba Tetsudau dan Tasukeru Dalam Kalimat Bahasa Jepang Nihongo No Bunshou Ni Okeru Tetsudau To Tasukeru No Kinou To Imi No Bunseki

0 0 9

BAB II TINJAUAN UMUM TERHADAP VERBA SHIKARU DAN OKORU, SEMANTIK SERTA SINONIM - Analisis Fungsi Dan Makna Verba “Shikaru” Dan “Okoru” Dalam Kalimat Bahasa Jepang (Ditinjau Dari Segi Semantik) Imiron Kara Mita “Shikaru” To “Okoru” No Imi To Kinou No Bunsek

0 1 26

Analisis Fungsi Dan Makna Verba “Shikaru” Dan “Okoru” Dalam Kalimat Bahasa Jepang (Ditinjau Dari Segi Semantik) Imiron Kara Mita “Shikaru” To “Okoru” No Imi To Kinou No Bunseki

0 0 13