Hama dan Penyakit pada Tumbuhan

E. Hama dan Penyakit pada Tumbuhan

Tumbuhan tidak selamanya bisa hidup tanpa gangguan. Kadang tumbuhan mengalami gangguan oleh binatang atau organisme kecil (virus, bakteri, atau jamur). Hewan dapat disebut hama karena mereka menganggu tumbuhan dengan memakannya. Belalang, kumbang, ulat, wereng, tikus, walang sangit merupakan beberapa contoh binatang yang sering menjadi hama tanaman.

Sumber: Encarta Encyclopedia, 2005

Gambar 6.16

Gangguan terhadap tumbuhan yang disebabkan oleh

Contoh hewan-hewan yang merupakan hama pada

virus, bakteri, dan jamur disebut penyakit. Tidak seperti tumbuhan. hama, penyakit tidak memakan tumbuhan, tetapi mereka merusak tumbuhan dengan mengganggu proses-proses dalam tubuh tumbuhan hingga mematikan tumbuhan. Oleh karena itu, tumbuhan yang terserang penyakit, umumnya, bagian tubuhnya utuh. Akan tetapi, aktivitas hidupnya terganggu dan dapat menyebabkan kematian.

104 Belajar IPA Membuka Cakrawala Alam Sekitar untuk Kelas VIII

Gambar 6.17

Gambar virus yang diperbesar sedang menyerang daun

Sumber: Biological Science, 1986

tembakau.

Untuk membasmi hama dan penyakit, sering kali manusia menggunakan obat-obatan anti hama. Pestisida merupakan nama umum untuk obat anti hama. Pestisida yang digunakan untuk membasmi serangga disebut insektisida. Adapun pestisida yang digunakan untuk membasmi jamur disebut

fungisida. Pembasmian hama dan penyakit menggunakan pestisi-

da dan obat harus secara hati-hati dan tepat guna. Penggu- naan pestisida yang berlebihan dan tidak tepat justru dapat menimbulkan bahaya yang lebih besar. Hal itu disebabkan karena pestisida dapat menimbulkan kekebalan pada hama dan penyakit. Oleh karena itu penggunaan obat-obatan anti hama dan penyakit hendaknya diusahakan seminimal dan

sebijak mungkin. Secara alamiah, sesungguhnya hama mempunyai musuh yang dapat mengendalikannya. Namun, karena ulah manusia, sering kali musuh alamiah hama hilang. Akibatnya hama tersebut merajalela. Salah satu contoh

kasus yang sering terjadi adalah hama tikus. Pernahkah Sumber: Encarta Encyclopedia, 2005 kamu mendengar bahwa di suatu daerah tanaman padinya

habis diserang hama tikus? Sesungguhnya, secara alamiah,

Gambar 6.18

tikus mempunyai musuh yang memangsanya. Musuh

(a) Burung elang,

alami tikus ini dapat mengendalikan jumlah populasi (b) burung hantu, dan tikus. Tahukah kamu apakah musuh tikus? Ular, burung (c) ular merupakan pembasmi hantu, dan elang merupakan binatang-binatang yang bisa

alami hama tikus.

mengendalikan hama tikus. Sayangnya binatang-binatang tersebut ditangkapi oleh manusia sehingga tikus tidak lagi memiliki pemangsa alami. Akibatnya, jumlah tikus menjadi sangat banyak dan menjadi hama pertanian.

Soal Penguasaan Materi 6.5

Kerjakanlah di buku latihanmu.

1. Apakah yang dapat menyebabkan hama 2. Melalui cara apakah hama dan penyakit di dan penyakit pada tumbuhan.

tanggulangi? Jelaskan.

Sistem dalam Kehidupan Tumbuhan

Rangkuman

• Tumbuhan dalam menjalankan kehidupan- • Seperti halnya pada makhluk hidup yang lain, nya memiliki suatu sistem untuk hidupnya.

tumbuhan juga bergerak walaupun gerakan Sistem tersebut ditunjang oleh beberapa

tumbuhan tidak sebebas gerakan binatang. organ, yaitu akar, batang, daun, dan bunga.

Secara umum ada tiga macam gerak pada •

Pada tumbuhan air diangkut dari akar ke tumbuhan, yaitu taksis, tropisme, dan nasti. seluruh tubuh sedangkan makanan diangkut

Tumbuhan dapat diserang oleh hama dari daun ke seluruh tubuh. Proses lain yang

dan penyakit yang dapat merusak bagian sangat penting dalam tubuh tumbuhan

tumbuhan, bahkan dapat juga mematikan adalah fotosintesis. Fotosintesis merupakan

tumbuhan.

suatu proses pembuatan makanan dengan me manfaatkan energi dari sinar matahari.

• Dalam fotosintesis dihasilkan karbohidrat dan oksigen yang keduanya sangat di- butuhkan oleh makhluk hidup yang ada di Bumi ini.

Refleksi

Selamat, kamu telah selesai mempelajari Setelah mempelajari bab ini, bagian Bab Sistem dalam Kehidupan Tumbuhan. Bab

manakah yang paling kamu sukai? Bagian mana ini sangat menarik untuk dipelajari. Kita dapat

pula yang belum kamu pahami? Diskusikanlah memperoleh manfaatnya dari mempelajari ini,

dengan gurumu, agar kamu lebih menguasai misalnya kita mengetahui organ-organ yang

materi dalam bab ini.

penting pada tumbuhan dan jenis-jenis gerak yang terdapat pada tumbuhan. Dapatkah kamu menyebutkan manfaat yang lainnya?

106 Belajar IPA Membuka Cakrawala Alam Sekitar untuk Kelas VIII

T es Kompetensi Bab 6

Kerjakanlah di buku latihanmu .

A. Pilihlah jawaban yang paling tepat.

1. Peranan penting daun bagi tumbuhan 6. Pembuluh yang mengangkut zat-zat yaitu untuk ....

makanan hasil fotosintesis ke seluruh a. pernapasan

tubuh tumbuhan adalah pembuluh .... b. menyerap air

c. floem c. menyebarkan sari-sari makanan

a. xylem

d. kayu d. fotosintesis

b. kapiler

7. Daun lidah buaya selain untuk fotosintesis 2. Hal berikut yang membedakan batang

juga berfungsi untuk .... tum buhan dikotil dan monokotil antara

a. perkembangbiakan lain ....

b. pertukaran udara a. batang dikotil berkambium, monokotil

c. tempat cadangan air dan makanan tidak

d. menyerap gas karbon dioksida b. batang dikotil mempunyai pembuluh,

8. Oksigen yang dihasilkan dalam proses monokotil tidak

fotosintesis adalah berasal dari .... c. batang monokotil berkambium, dikotil

a. pemecahan molekul karbon dioksida tidak

b. reaksi klorofil

d. batang monokotil mempunyai pem- c. reaksi karbon dioksida buluh, dikotil tidak

d. pemecahan molekul air 3. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi

9. Klorofil diperlukan daun untuk berfoto- akar bagi tumbuhan adalah ….

sintesis sebab klorofil dapat .... a. untuk pertukaran udara

a. bereaksi penuh dengan air b. untuk menyerap air dan mineral

b. menyerap energi matahari c. sebagai tempat cadangan makanan

c. menghasilkan oksigen pada reaksinya d. sarana penghubung antara batang

d. mengikat karbon dioksida dan tanah

10. Contoh tumbuhan yang geraknya tergolong 4. Gerak tumbuhan yang dipengaruhi oleh

nasti adalah ....

arah datangnya rangsang adalah .... a. kacang tanah c. bunga matahari a. nasti dan tropisme

d. pohon kelapa b. taksis dan tropisme

b. lamtoro

11. Salah satu fungsi bulu akar adalah .... c. tropisme dan seismonasti

a. melindungi akar yang masih muda d. seismonasti dan taksis

b. menegakkan dan memperkokoh ber- 5. Daya isap daun adalah salah satu proses

diri nya batang

untuk mengangkut air dari akar ke daun, c. memperluas bidang penyerapan yang dapat terjadi karena ....

d. menembus lapisan yang keras a. air di daun menguap sehingga daun

12. Alat kelamin betina pada bunga disebut .... mengambil air di pembuluh.

a. ovum

b. daun memiliki urat-urat daun yang

b. putik

banyak.

c. benang sari

c. terdapat pembuluh-pembuluh kapiler

d. kepala sari

yang bisa menarik air ke daun. d. adanya tekanan dari akar ke daun.

Sistem dalam Kehidupan Tumbuhan

13. Pada bagian daun, terdapat pori-pori untuk 15. Jika batang tanaman pacar air yang berdaun pertukaran gas yang disebut ....

dimasukkan ke dalam air berwarna, akan a. lentisel

tampak warna pada batangnya. Jika batang b. xylem

c. floem

tersebut disayat melintang, akan tampak 14. Pada jaringan epidermis tumbuhan,

d. stomata

warna pada bagian batang nomor .... terdapat lapisan lilin yang berfungsi

1 a. 1 mengurangi penguapan yang disebut ….

a. palisade b. 2

b. kutikula 4 c. 3 c. stomata

d. 4 d. xylem

B. Selesaikan soal-soal berikut dengan benar.

1. Tuliskan organ-organ pada tumbuhan? 5. Tuliskan macam-macam gerak pada 2. Apakah perbedaan batang monokotil

tumbuhan. Jelaskan. dan dikotil dalam hal ikatan pembuluh-

nya?Jelaskan. 3. Tuliskan faktor-faktor yang dapat membuat

air dan mineral naik ke daun? 4. Jelaskan proses fotosintesis secara seder-

hana?

C. Jawablah soal tantangan berikut dengan tepat.

1. Pada saat mencangkok tanaman, bagian apakah yang sesungguhnya dihilangkan? 2. Mengapa pada tumbuhan monokotil tidak dapat dicangkok? 3. Beberapa tumbuhan misalnya kaktus, tidak mempunyai daun. Bagaimana tumbuhan tersebut

berfotosintesis?

108 Belajar IPA Membuka Cakrawala Alam Sekitar untuk Kelas VIII

Bab

Sumber: images.micron.com

Dokumen yang terkait

BAB II KAJIAN TEORI 2.1 Pembelajaran - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Video Interaktif dalam Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Materi Pokok Gerak Benda untuk Kelas III SD Negeri Watu Agung 01 Kecamatan Tuntang

0 0 19

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Video Interaktif dalam Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Materi Pokok Gerak Benda untuk Kelas III SD Negeri Watu Agung 01 Kecamata

0 0 12

4.1 Hasil Penelitian - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Video Interaktif dalam Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Materi Pokok Gerak Benda untuk Kelas III SD Negeri Watu Agung 01 Kecamatan Tuntang Kababupaten Sema

0 0 32

BAB I PENDAHULUAN - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perlindungan Hukum terhadap Korban Bencana Alam sebagai Hak Asasi Manusia

0 0 12

BAB II PEMBAHASAN - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perlindungan Hukum terhadap Korban Bencana Alam sebagai Hak Asasi Manusia

0 0 32

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Kajian Teori 2.1.1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Efektivitas Model Pembelajaran Student Facilitator and Explaining terhadap Keaktifan dan Hasil Belajar pada Mata Pelaj

0 1 18

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Kajian Teori 2.1.1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPA dengan Menerapkan Model Make A Match Berbantuan Media Gambar Siswa Kelas IV SD Negeri 1

0 1 26

Skripsi Ditulis dan Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan Program Pendidikan Fisika Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

0 1 131

Cakrawala sejarah SMA X Wardaya

0 0 146

Mari Belajar Ilmu Alam Sekitar 2

0 1 300