Eero Saarinen, Twa Building, New York_Files Guggenheim Museum Bilbao , Bilbao, Spain Frank O.Gehry Falling water Vitra Design Museum

penuh dengan ketertarikan yang dapat dirasakan oleh masyarakat ketika melihatnya. 3.4 Studi Banding Tema Sejenis 3.4.1 Einstein Tower By Eric Mendelson Bangunan ini dirangcang oleh Eric Medelson, sebagai Arsiteknya. Sang Arsitek mengekspresikan bangunan rancangannya dari raut muka manusia.

3.4.2. Eero Saarinen, Twa Building, New York_Files

Gambar 3.2. Eksterior Einstein Tower Sumber : Internet Gambar 3.3. Eksterior Eero Saarinen Sumber : Internet Sang arsitek mengekspresikan bangunan ini yaitu burung yang siap terbang, mengekspresikan pergerakan dan perpindahan, yang berhubungan dengan fungsinya sebagai airport. Universitas Sumatera Utara

3.4.3. Guggenheim Museum Bilbao , Bilbao, Spain Frank O.Gehry

Gambar 3.4. Eksterior Guggenheim Museum Bilbao Sumber : Internet Eksteriornya mengekspresikan awan yang berombak dan bentukan yang organik.

3.4.4 Falling water

Bangunan ini berusaha untuk mengekspresikan kondisi lingkungan sekitarnya dengan memainkan lempengan balok bermaterialkan batu alam sehingga menimbulkan kesan dinamis dan fleksibel. Gambar 3.5. Ekspresi Fallling water Universitas Sumatera Utara Gambar 3.6 Batu susun yang melapisi dinding dalam dan luar Gambar 3.7 Eksterior Falling Water

3.4.5 Vitra Design Museum

Gambar 3.8 Vitra Design Museum Universitas Sumatera Utara Vitra adalah sebuah perusahaan furniture yang menginginkan sebuah bangunan pameran yang atraktif. Bangunan ini terletak dekat dengan pabrik pembuatannya di dekat Basel, tidak jauh dari perbatasan JermanSwiss Prancis. Sama seperti Frank Gehry, alvaro Siza, Nichoolas Grimshaw, Tadao Ando dan Zaha Hadid juga didatangkan untuk memberi desainnya yang menciptakan penataan antara area industri dan permukiman. Museum ini memiliki aktifitas pameran desain furniture dan karya Gehry mapu menciptakan ruang yang cocok untu itu. Desainnya mampu mendukung pameran yang diadakan dan bukannya bersaing dengannya. Dari luar, geometri bangunan ini mungkin terasa asing ketika kita ingin mengunjungi suatu pameran.Tapi kita akan merasa sangat nyaman berada di dalamnya diman kita bisa menikmati pameran arsitektur yang menata tapak Vitra. Universitas Sumatera Utara Lokasi proyek terletak di Kota Medan yang merupakan ibukota Propinsi Sumatera Utara daerah pusat WPP I Sumatera. Berada pada daerah pengembangan pusat kota yang terletak di Kecamatan Medan Barat dengan pusat pengembangannya daerah Sei Sikambing Medan. Letak geografis kota Medan berada pada 2 o 27’ ‐2 o 47’ lintang utara dan 98 o 35’ ‐ 98 o 44’ bujur timur. Berada 2.5‐37.5 meter diatas permukaan laut. Topografi site datar tidak berkontur, iklim tropis dengan suhu minimum antara 23.3 o C ‐24.4 o C dan suhu maksimum antara 30.7 o C ‐33.2 o C. Lokasi berada di persimpangan Jalan H. Adam Malik yang merupakan Jalan Arteri Primer Kota, serta diapit dua jalan lain yaitu Jalan Sei Deli dan Jalan Bangun. Jalur pada kedua jalan tersebut memiliki dua jalur.

BAB 4 ANALISA

4.1 Analisa Eksisting 4.1.1 Analisa Lokasi Posisi Site Terhadap Kota-Kawasan Lingkungan Gambar 4.1 Analisa Lokasi Site Universitas Sumatera Utara