Pelayanan Yang Diberikan KPP Pratama Medan Kota Dalam Hal Masyarakat Berkonsultasi.

E. Pelayanan Yang Diberikan KPP Pratama Medan Kota Dalam Hal Masyarakat Berkonsultasi.

Masyarakat yang ingin berkonsultasi mengenai masalah perpajakan, baik mengenai Pajak Penghasilan, maupun jenis pajak yang lain akan dibimbing oleh Account Representative AR dibawah naungan seksi Pengawasan dan Konsultasi Waskon di KPP Pratama. Masyarakat yang kurang jelas mengenai Pemotongan Pajak Penghasilan Pasal 23 dan bagaimana pengkreditannya juga bisa datang untuk berkonsultasi. Hal ini merupakan salah satu bentuk pelayanan yang diberikan kepada Masyarakat. Untuk mempermudah masyarakat yang ingin berkosultasi, masyarakat bisa telepon langung ke Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Kota melalui nomor 061 4529379, masyarakat juga bisa menyampaikan surat yang di alamatkan kepada Kepala KPP Pratama Medan Kota, Jl. P. Diponegoro Nomor 30A GKN Lantai IV, Medan 20152, atau juga masyarakat langsung datang ke Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Kota Setiap Wilayah khususnya Kelurahan akan dipimpin oleh seorang AR, AR inilah yang nantinya akan memberikan bimbingan kepada masyarakat yang datang berkonsultasi. Berikut Tabel mengenai wilayah yang dipimpin oleh seorang AR. DAFTAR AR YANG BERTUGAS PADA MASING- MASING WILAYAH DI KPP PRATAMA MEDAN KOTA Kecamatan Kelurahan Kode Wilayah AR Medan Kota Pusat Pasar 1275040019 Amos H M Padau Hulu I 1275040024 Satrio Wicoksono Kota Matsum III 1275040016 Lusy Hernalina S Pasar Merah Barat 1275040008 Juliana Situmorang Universitas Sumatera Utara Teladan Barat 1275040007 Juliana Situmorang Sei Rengas I 1275040020 Ahmad Azhari Medan Denai Siti Rejo I 1275040004 Hariady Teladan Timur 1275040006 Windu Hudaya Sudi Rejo I 1275040005 Windu Hudaya Sudi Rejo II 1275040003 Santi Liasari H Mesjid 1275040017 Nurani Yuliati Pasar Baru 1275040018 Gracia Tindo Denai 1275030004 Windu Hudaya Tegal Sari Mandala I 1275030007 Santi Liasari H Tegal Sari Mandala II 1275030006 Gracia Tindo Medan Tenggara 1275030003 Hariady Tegal Sari Mandala 3 1275030005 Hariady Binjai 1275030008 Nurani Yuliati Medan Area Kota Matsum I 1275041007 Didik Darmawan Sei Rengas Permata 1275041011 Fenty Rahmadhona Sukaramai I 1275041005 Nurhadi Putra Sei Rengas II 1275041010 Fenty Rahmadhona Tegal Sari I 1275041002 Didik Darmawan Tegal Sari II 1275041003 Hamonangan S Kota Matsum III 1275041008 Hamonangan S Kota Matsum IV 1275041009 Hamonangan Si Pasar Merah Timur 1275041001 Martha Nevita Padau Hulu II 1275041012 Nurhadi Putra Sukaramai II 1275041006 Martha Nevita Tegal Sari III 1275041004 Didik Darmawan Medan Amplas Timbang Deli 1275021001 Wedy J Simanjutak Amplas 1275021003 Madong R Si Bangun Mulia 1275021002 P. Alexander V S Harjosari I 1275021009 Heny Lestari Siti Rejo II 1275021004 Emi Hairani Harjosari II 1275021008 P. Alexander V S Siti Rejo III 1275021005 Madong R S Sumber :KPP Pratama Medan Kota Tahun 2010. Dari Tabel di atas dapat penulis jelaskan bahwa untuk satu wilayah Kelurahan, hanya dibawahi oleh satu Orang AR Account Representative . Masyarakat yang ingin berkonsultasi akan di tanya mengenai tempat wilayah tempat dimana ia tinggal, atau juga ditanya mengenai dimana Wajib Pajak itu terdafttar, sehingga dengan demikian memudahkan AR untuk memberikan penjelasan. Universitas Sumatera Utara

F. Sosialisasi Yang Dilakukan KPP Pratama Medan Kota Kepada Wajib Pajak