Hipotesis variabel prestasi belajar keahlian produktif siswa X

83

3. Hipotesis variabel prestasi belajar keahlian produktif siswa X

1 dan prestasi belajar keahlian mata pelajaran kewirausahaan siswa X 2 dengan minat berwirausaha Y Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah “Terdapat hubungan yang positif antara prestasi mata keahlian produktif dan prestasi mata pelajaran kewirausahaan dengan minat wirausaha siswa SMK Negeri 2 Depok Yogyakarta ”. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi sederhana dan lebih jelasnya dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 16. Rangkuman Analisis Regresi Berganda Hubungan Prestasi Belajar Mata Keahlian Produktif Siswa dan Prestasi Mata Pelajaran Kewirausahaan dengan Minat Berwirausaha Variabel Koefisien SE R R 2 F p Konstanta 1,091 Prestasi belajar keahlian produktif siswa 0,650 7,9 0,390 0,152 7,781 0,001 Prestasi belajar mata pelajaran kewirausahaan siswa 0,594 7,3 a. Koefisien Determinasi R 2 Koefisien determinasi berdasarkan hasil analisis data sebesar 0,152. Hal ini menunjukkan bahwa variabel prestasi mata keahlian produktif dan prestasi mata pelajaran kewirausahaan memiliki kontribusi terhadap minat berwirausaha yaitu sebesar 15,2. Besarnya sumbangan efektif prestasi belajar mata keahlian produktif siswa dengan minat berwira-usaha siswa adalah 7,9. Besarnya sumbangan efektif prestasi belajar mata pelajaran kewirausahaan dengan minat berwira-usaha siswa adalah 7,3. 84 b. Pengujian signifikansi dengan uji F. Pengujian signifikansi bertujuan untuk mengetahui signifikansi prestasi belajar mata keahlian produktif siswa dan prestasi mata pelajaran kewirausahaan terhadap minat berwirausaha. Hipotesis yang diuji adalah terdapat hubungan yang positif antara prestasi mata keahlian produktif dan prestasi mata pelajaran kewirausahaan dengan minat berwirausaha siswa SMK Negeri 2 Depok Yogyakarta. Uji signifikasi menggunakan uji F. Nilai F hitung diperoleh sebesar 7,781 dengan nilai signifikansi 0,001 p 0,05. Hal ini berarti terdapat terdapat hubungan yang positif antara prestasi mata keahlian produktif dan prestasi mata pelajaran kewirausahaan dengan minat berwirausaha siswa SMK Negeri 2 Depok Yogyakarta.

4. Hipotesis perbedaan minat berwirausaha Y berdasarkan tempat

Dokumen yang terkait

KONTRIBUSI MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN DAN PELAKSANAANPRAKTIK KERJA LAPANGAN TERHADAP Kontribusi Mata Pelajaran Kewirausahaan Dan Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan Terhadap Minat Berwirausaha Siswa Jurusan Akutansi SMK PGRI 4 Pedan Tahun Ajaran 2015

0 3 16

KONTRIBUSI MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN DAN PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN Kontribusi Mata Pelajaran Kewirausahaan Dan Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan Terhadap Minat Berwirausaha Siswa Jurusan Akutansi SMK PGRI 4 Pedan Tahun Ajaran 2015/

0 4 17

PENGARUH PRESTASI MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XI BIDANG KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 5 BANDUNG.

0 1 42

(ABSTRAK) PENGARUH PRESTASI MATA DIKLAT PRODUKTIF DAN MINAT SISWA TERHADAP PRESTASI PRAKTIK KERJA INDUSTRI DI SMK NEGERI 9 SEMARANG.

0 0 3

PENGARUH PRESTASI MATA DIKLAT PRODUKTIF DAN MINAT SISWA TERHADAP PRESTASI PRAKTIK KERJA INDUSTRI DI SMK NEGERI 9 SEMARANG.

0 2 76

PENGARUH PRESTASI MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XI JURUSAN TEKNIK BANGUNAN DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 0 68

PENGARUH PRESTASI PRAKTIK KERJA LAPANGAN DAN PRESTASI KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF SMK NEGERI 2 KLATEN.

0 1 152

HUBUNGAN PRESTASI PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII JURUSAN OTOMOTIF SMK PERINDUSTRIAN YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 125

PENGARUH PRESTASI MATA PELAJARAN PRODUKTIF, PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SMK NEGERI 1 BANTUL.

0 0 168

Pengaruh Motivasi Berwirausaha Terhadap Minat Berwirausaha Melalui Prestasi Belajar Mata Pelajaran Kewirausahaan Siswa Kelas XI SMK Negeri 1 Kraksaan

0 0 10