Kerangka Konsep KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS

BAB III KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS

3.1. Kerangka Konsep

Adapun kerangka konseptual pada penelitian ini dapat digambarkan pada Gambar 3.1 berikut: Gambar 3.1. Kerangka Konseptual Berdasarkan Gambar 3.1 tersebut terlihat beberapa faktor yang terkait dengan upaya penciptaan akan kemampuan aparatur terkait dalam penyusunan laporan keuangan Pemerintah Daerah. Faktor-faktor tersebut berupa rekrutmen pegawai yang memiliki latar belakang pendidikan sesuai dengan bidang terutama bidang akuntansi Peraturan X1 Latar Belakang Pendidikan X2 Pelatihan X3 Komitmen X4 Kemampuan Penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Y Perangkat Pendukung X5 Universitas Sumatera Utara dan melaksanakan pendidikan berkelanjutan, seperti mengikuti pelatihan-pelatihan lokakarya dan seminar sehingga mempunyai kemampuan yang lebih baik di dalam melakukan tata kelola pemerintahan yang baik good government.

1. Pengaruh variabel peraturan terhadap kemampuan dalam penyusunan

laporan keuangan Pemerintah Daerah Variabel Peraturan berpengaruh terhadap kemampuan aparatur terkait dalam penyusunan laporan keuangan Pemerintah Daerah. Lahirnya peraturan berupa Keputusan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 29, dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2006, Nomor 59 Tahun 2007 tentang Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 berpengaruh terhadap kemampuan aparatur dan keberhasilan dalam penyajian dan penyusunan laporan keuangan Pemerintah Daerah.

2. Pengaruh variabel latar belakang pendidikan terhadap kemampuan

penyusunan laporan keuangan Pemerintah Daerah Variabel latar belakang pendidikan berpengaruh terhadap kemampuan aparatur terkait dalam penyusunan laporan keuangan Pemerintah Daerah hal ini disebabkan penyajian laporan keuangan pemerintah daerah lebih efektif disajikan dengan kualitas sumber daya manusia yang memiliki berlatar belakang pendidikan akuntansi.

3. Pengaruh variabel pelatihan terhadap kemampuan penyusunan laporan

keuangan Pemerintah Daerah Variabel pelatihan berpengaruh terhadap kemampuan aparatur terkait dalam penyusunan laporan keuangan Pemerintah Daerah. Semakin sering diadakan Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris pada Kota dan Kabupaten di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2009-2012).

0 7 17

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (STUDI EMPERIS PADA PEMERINTAHAN KOTA TEBING TINGGI).

2 15 28

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN WAJIB LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (Studi Empiris pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Indonesia Tahun 2014).

0 0 9

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Kota Tebing Tinggi Dengan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Sebagai Variabel Moderating

0 1 17

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Kota Tebing Tinggi Dengan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Sebagai Variabel Moderating

0 0 2

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Kota Tebing Tinggi Dengan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Sebagai Variabel Moderating

0 0 11

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Kota Tebing Tinggi Dengan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Sebagai Variabel Moderating

0 0 21

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Kota Tebing Tinggi Dengan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Sebagai Variabel Moderating

1 7 4

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Kota Tebing Tinggi Dengan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Sebagai Variabel Moderating

0 0 25

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH KOTA PALEMBANG

0 0 15