Uji Kelayakan Instrumen Kisi- kisi setelah judgment

Wulan Saripah, 2013 Profil Interaksi Sosial Peserta Didik Broken Home Dan Implikasinya Terhadap Layanan Bimbingan Dan Konseling Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Pada instrumen atau alat ukur, setiap item diasumsikan memiliki nilai 1 - 5 dengan bobot tertentu, sebagai berikut. a Untuk pilihan jawaban sangat sesuai SS memiliki skor 5 pada pernyataan positif atau skor 1 pada pernyataan negatif. b Untuk pilihan jawaban sesuai S memiliki skor 4 pada pernyataan positif atau skor 2 pada pernyataan negatif. c Untuk pilihan jawaban kurang sesuai KS memiliki skor 3 pada pernyataan positif atau 3 pada pernyataan negatif. d Untuk pilihan jawaban tidak sesuai TS memiliki skor 2 pada pernyataan positif dan skor 4 pada pernyataan negatif. e Untuk pilihan jawaban sangat tidak sesuai STS memiliki skor 1 pada pernyataan positif dan skor 5 pada pernyataan negatif.

5. Uji Coba Alat Pengumpul Data

a. Uji Kelayakan Instrumen

Instrumen interaksi sosial peserta didik yang telah disusun terlebih dahulu dilakukan uji kelayakan instrumen judgement. Penimbangan dilakukan oleh dosen ahli yang bertujuan untuk mengetahui tingkat kelayakan instrumen dari segi bahasa, konstruk, dan isi, yakni kesesuaian item pernyataan yang telah disusun dengan landasan teoretis dan ketepatan bahasa yang digunakan, dilihat dari sudut bahasa baku dan subjek yang memberikan respon. Instrumen ditimbang oleh tiga orang dosen jurusan PPB FIP UPI, yaitu oleh Dr. Mubyar Agustin, M.Pd, Nandang Budiman, S.Pd, M.Psi dan Drs. Sudaryat Nurdin Akhmad. Penilaian oleh dosen ahli dilakukan dengan memberikan penilaian pada setiap item dengan kualifikasi Memadai M dan Tidak Memadai TM. Item yang diberi nilai M menyatakan bahwa item tersebut bisa digunakan, dan item yang diberi nilai TM menyatakan dua kemungkinan yaitu item tersebut tidak bisa digunakan atau diperlukan revisi pada item tersebut. Hasil penimbangan dari ketiga dosen ahli dapat disimpulkan dalam tabel 3.4 sebagai berikut. Wulan Saripah, 2013 Profil Interaksi Sosial Peserta Didik Broken Home Dan Implikasinya Terhadap Layanan Bimbingan Dan Konseling Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Tabel 3.4 Hasil Penimbangan Instrumen Interaksi Sosial Hasil Penimbangan Pakar Nomor Item Jumlah Dipakai 2, 4, 5, 6, 7, 9, 11, 13, 19, 21, 24, 25, 28, 30, 35, 36, 38, 42, 43, 46, 49, 51, 52, 53, 56, 58 26 item Direvisi 1, 3, 8, 14, 15, 17, 20, 26, 27, 31, 32, 37, 40, 48 14 item Dibuang 10, 12, 16, 18, 22, 23, 29, 33, 34, 39, 41, 44, 45, 47, 50, 54, 55, 57, 59 19 item Hasil penimbangan menunjukkan terdapat 26 item yang dapat digunakan, 14 item yang perlu direvisi dan 19 item yang harus dibuang.

b. Kisi- kisi setelah judgment

Instrumen yang digunakan dalam penelitian yaitu setelah melalui tahap judgement dari ketiga pakar ahli. Adapun kisi-kisi instrumen interaksi sosial setelah judgement tersedia dalam tabel 3.5 berikut. Tabel 3.5 Kisi-Kisi Instrumen Interaksi Sosial Peserta Didik Setelah Judgement Aspek Dimensi Sub aspek Indikator Pernyataan + - Role peran Initiation memulai Peserta didik mampu memulai interaksi 1,2 3,4 Acknowledgem ent merespon Peserta didik mampu merespon percakapan 5,6 7,8 Purpose tujuan Social sosial Peserta didik melakukan interaksi dengan tujuan sosial yang berkenaan dengan rekreasi atau kesenangan 9,10 11,12 Task related interaction Peserta didik melakukan interaksi yang berhubungan dengan pemenuhan tugas sekolah 13,14 15,16 Wulan Saripah, 2013 Profil Interaksi Sosial Peserta Didik Broken Home Dan Implikasinya Terhadap Layanan Bimbingan Dan Konseling Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Topography On task Peserta didik ikut berpartisipasi dalam kegiatan 17,18 19,20 No active task participation Peserta didik tidak berpartisipasi dalam kegiatan yang sedang berlangsung tetapi juga tidak memperlihatkan perilaku yang tepat 21,22 23,24 Voluntary isolation Peserta didik menarik diri dari interaksi di sekolah 25,26 27,28 Aggression to other Bertindak kasar terhadap orang lain 29,30 31,32 Inappropriate to self Melakukan kegiatan yang merusak citra diri 33,34 35,36 Mild inappropriate Berperilaku tidak pantas terhadap orang lain 37,38 39,40 Jumlah 20 20

6. Uji Validitas dan Reliabilitas